Apartemen di Gunung Sari Surabaya

Cari Unit Apartemen

Cari Project Apartemen

reload  Memuat Unit Apartemen..

Tidak ditemukan Project Apartemen..

Disewakan Apartemen di Gunung Sari Surabaya

Sewa Apartemen di Gunung Sari Surabaya – Gunung Sari merupakan sebuah kelurahan di Kecamatan Dukuh Pakis, Kota Surabaya. Gunung Sari memang tidak jauh dari pusat Kota Surabaya, namun kawasan ini tidak sepadat kawasan pusat kota. Meskipun demikian, kawasan Gunung Sari menjadi incaran pebisnis properti untuk membangun hunian vertikal. Anda dapat dengan mudah menemukan apartemen di Gunung Sari dan sekitarnya.

Pilihan Apartemen di Gunung Sari Surabaya

Daftar Apartemen di Gunung Sari Surabaya – Apartemen kini tak hanya menjadi tren hunian masyrakat Ibukota saja, tetapi kini mulai merambah ke beberapa kota besar di Indonesia, salah satunya adalah Kota Surabaya. Khusus di kawasan Gunung Sari Surabaya terdapat apartemen yang dapat anda jadikan tempat tinggal sementara, yaitu The Voila Apartment yang berada di Jl. Mayjend Sungkoo No. 89, Gn Sari, Dukuh Pakis, Surabaya. Selain itu, terdapat beberapa apartemen yang dekat dengan kawasan Gunug Sari yang dapat Anda jadikan referensi hunian, yaitu:

·         Apartemen Puncak CBD

·         Vertu Ciputra Word

·         Apartemen VIA dan Vie Ciputra Word

·         Apartemen Graha Mandiri

Untuk mmemudahkan pencarian apartemen di Gunung Sari Surabaya, Anda dapat menggunakan aplikasi mamikos. Anda dapat menggunakan fitur filter yang tersedia agar hasil pencarian lebih akurat.

Harga Apartemen di Gunung Sari Surabaya

Harga setiap unit apartemen tentu berbeda-beda. Perbedaan harga ini dipengaruhi oleh lokasi apartemen, serta tipe dan ukuran unit apartemen. Semakin strategis lokasi apartemen, maka akan semakin mahal harganya. Namun dengan lokasi yang strategis, akses Anda tentu semakin mudah. Tipe unit apartemen berbeda beda, diantaranya unit room stdio, unit 1 BR (bed room), unit  2 BR atau unit 3 BR. Semakin banyak kamar tidur semakin mahal pula harganya. Unit apartemen dengan tipe yang sama bisa memiliki ukuran yang berbeda, sehingga harganya juga akan berbeda. Beberapa apartemen juga menyewakan unitnya dalam keadaan fully furnished, semi furnished, ataupun non furnished. Harga sewa The Voila Apartment untuk unit 2 BR fully furnished berkisar Rp. 260 Juta/tahun sedangkan harga sewa untuk unit 4 BR semi furnished berkisar Rp. 300 juta/tahun. Untuk memudahkan Anda membandingkan harga dan fasilitas antar apartemen di Gunung Sari SUabaya, gunakan aplikasi mamikos yang dapat Anda unduh dari playstore.

Memilih Apartemen di Gunung Sari Surabaya Via Mamikos

Banyak faktor yang membuat Anda yakin untuk memilih satu dari banyak apartemen yang terdapat di Gunung Sari Surabaya dan sekitarnya. Berikut ini faktor-faktor yang dapat Anda pertimbangkan dalam memilih apartemen di Gunung Sari Surabaya:

·         Letak apartemen yang strategis

·         Tipe dan ukuran unit sesuai dengan kebutuhan Anda

·         Fasilitas dalam gedung apartemen yang memadai

·         Jangka waktu sewa apartemen sesuai dengan kebutuhan Anda.

Pertimbangkan dengan matang paint-point di atas saat memilih apartemen. Untuk memudahkan Anda mencari dan memilih apartemen, Anda dapat mengakses aplikasi mamikos yang menyediakan info-info apartemen di Gunung Sarii Surabaya. 

Tempat Wisata Menarik di Gunung Sari Surabaya

Jika Anda penat dengan aktifitas sehari-hari, namun bosan jika hanya berdiam diri di apartemen saja, maka mengunjungi tempat-tempat menarik di Gunung Sari Surabaya adalah solusi yang tepat. Salah satu  tempat di Gunungg Sari  yang dapat Anda kunjungi adalah pusat perbelanjaan Ciputra World Mall Surabaya. Bagi Anda pecinta ikan hias, Anda bisa mengunjungi sentra budidaya ikan hias di Gunung Sari bernama pasar Ikan Hias Java Aquatic.

Kuliner di Gunung Sari Surabaya

Di kawasan Gunung Sari, Anda akan menumpai berbagai macam kuliner, mulai dari makanan khas Jawa timur hinga makanan kekinian. Jika ingin memanjakan lidah Anda dengan makanan khas Jawa Timur, Anda bisa mengunjungi Rumah Makan Pondok Dahar. Jika Anda ingin mengisi perut Anda di retoran cepat saji, Anda dapat mengunjungi berbagai macam restoran yang berada di Ciputra World Mall Surabaya.

Segera download aplikasi mamikos dari playstore di smartphone Anda, dan dapatkan inforrmasi sewa apartemen di Gunung Sari Surabaya dengan mudah. Aplikasi mamikos juga menyediakan informasi seputar sewa aprtemen di gondangdia jakarta pusat, sewa apartemen di cicalengka bandung atau informasi mengenai the voila apartment dan Apartemen Menteng Regensi.