Nilai Mata Pelajaran yang Masuk Perhitungan SNBP/SNMPTN 2024, Kamu Sudah Siap?
Nilai Mata Pelajaran yang Masuk Perhitungan SNBP/SNMPTN 2024, Kamu Sudah Siap? – Pelaksanaan dari SNMPTN sekarang ini sudah beralih istilah menjadi Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP).
Terdapat komponen penggali minat dan bakat serta penilaian berdasarkan rapor mata pelajaran sebagai dasar dari penentuan kelulusan.
Buat kamu yang berencana untuk mengikuti SNBP ini, perlu tahu apa saja komponen yang digunakan dalam penilaian tersebut. Termasuk juga nilai mata pelajaran yang masuk perhitungan SNBP 2024 dengan baik.
Komponen Penilaian Pelaksanaan SNBP 2024
Daftar Isi
Daftar Isi
Dalam peraturan terbaru, terdapat nilai mata pelajaran yang masuk perhitungan SNBP 2024 yang menjadi bagian dari penilaian. Selain itu, perlu juga memahami apa saja komponen penilaian yang digunakan.
Berikut ini komponen yang dimaksud tersebut diantaranya:
- Nilai rata-rata dari rapor untuk seluruh mata pelajaran dengan bobot minimal sebanyak 50 persen.
- Komponen penggali minat dan bakat dengan bobot maksimal sebanyak 50 persen. Terdiri dari nilai rapor dari maksimal sebanyak dua mata pelajaran sebagai pendukung, prestasi, dan portofolio (Bagi program studi Seni dan Olahraga).
Daftar Mata Pelajaran Pendukung Program Studi dalam SNBP 2024
Peraturan dari pelaksanaan SNBP 2024 perlu untuk diperhatikan dengan baik.
Hal ini bisa membantu kamu untuk memaksimalkan kesempatan agar lulus dan masuk ke program studi yang diinginkan.
Tidak hanya dengan memahami komponen penilaiannya saja, tetapi juga nilai mata pelajaran yang masuk perhitungan SNBP 2024 yang digunakan.
Termasuk mata pelajaran yang menjadi pendukung pengetahuan dari bidang studi yang menjadi tujuan.
Baik Kurikulum Merdeka maupun Kurikulum 2013 memiliki mata pelajaran pendukungnya tersendiri. Keputusan ini juga sudah dikeluarkan oleh Menteri Kemenristekdikti RI.
Berikut ini merupakan nilai mata pelajaran yang masuk perhitungan SNBP 2024 secara lebih rinci dari masing-masing rumpun ilmu yang ada.
A. Rumpun Ilmu Humaniora
Program studi yang pertama yaitu berasal dari rumpun Ilmu Humaniora. Terdapat sebanyak lima program studi yang ada di dalamnya.
Berikut ketentuan mengenai mata pelajaran yang menjadi pendukung seleksi tersebut.
1. Seni
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka dan Kurikulum 2013: Seni Budaya.
2. Sejarah
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Sejarah.
Mata pelajaran pendukung Kurikulum 2013: Sejarah Indonesia.
3. Linguistik
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka dan Kurikulum 2013: Bahasa Indonesia dan/atau Bahasa Inggris.
4. Susastra atau Sastra
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka dan Kurikulum 2013: Bahasa Indonesia dan/atau bahasa asing yang relevan.
5. Filsafat
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Sosiologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Sejarah Indonesia.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Sosiologi.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Antropologi.
B. Rumpun Ilmu Sosial
Program studi yang kedua yaitu berasal dari rumpun Ilmu Sosial. Terdapat sebanyak empat program studi yang ada di dalamnya. Berikut ketentuan mengenai mata pelajaran yang menjadi pendukung seleksi tersebut.
1. Sosial
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Sosiologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Sejarah Indonesia.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Sosiologi.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Antropologi.
2. Ekonomi
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Ekonomi dan/atau Matematika.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Ekonomi dan/atau Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
3. Pertahanan
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Pendidikan Pancasila.
Mata pelajaran pendukung Kurikulum 2013: PPKn.
4. Psikologi
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Sosiologi dan/atau Matematika.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Sosiologi dan/atau Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
C. Rumpun Ilmu Alam
Program studi yang pertama yaitu berasal dari rumpun Ilmu Alam. Terdapat sebanyak tujuh program studi yang ada di dalamnya.
Berikut ketentuan mengenai mata pelajaran yang menjadi pendukung seleksi tersebut.
1. Kimia
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Kimia.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Kimia.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
2. Ilmu atau Sains Kebumian
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Fisika dan/atau Matematika tingkat lanjut.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Fisika dan/atau Matematika tingkat lanjut.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
3. Ilmu atau Sains Kelautan
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika atau Geografi.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika atau Geografi.
4. Biologi
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
5. Biofisika
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Fisika.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Fisika.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
6. Fisika
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Fisika.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Fisika.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
7. Astronomi
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Fisika dan/atau Matematika tingkat lanjut.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Fisika dan/atau matematika tingkat lanjut.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
D. Rumpun Ilmu Formal
Program studi yang pertama yaitu berasal dari rumpun Ilmu Formal. Terdapat sebanyak tiga program studi yang ada di dalamnya.
Berikut ketentuan mengenai mata pelajaran yang menjadi pendukung seleksi tersebut.
1. Komputer
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Matematika tingkat lanjut.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Matematika dari kelompok peminatan MIPA.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
2. Logika
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Matematika tingkat lanjut.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Matematika dari kelompok peminatan MIPA.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
3. Matematika
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Matematika tingkat lanjut.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Matematika dari kelompok peminatan MIPA.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
E. Rumpun Ilmu Terapan
Program studi yang pertama yaitu berasal dari rumpun Ilmu Terapan. Terdapat sebanyak 40 program studi yang ada di dalamnya.
Berikut ketentuan mengenai mata pelajaran yang menjadi pendukung seleksi tersebut.
1. Ilmu dan Sains Pertanian
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
2. Peternakan
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
3. Ilmu atau Sains Perikanan
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
4. Arsitektur
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Matematika dan/atau Fisika.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Matematika dan/atau Fisika.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
5. Perencanaan Wilayah
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Ekonomi dan/atau Matematika.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Ekonomi dan/atau Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
6. Desain
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka dan Kurikulum 2013: Seni Budaya dan/atau Matematika.
7. Ilmu atau Sains Akuntansi
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Ekonomi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Ekonomi.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
8. Ilmu atau Sains Manajemen
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Ekonomi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Ekonomi.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
9. Logistik
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Ekonomi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Ekonomi.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
10. Administrasi Bisnis
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Ekonomi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Ekonomi.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
11. Bisnis
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Ekonomi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Ekonomi.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
12. Ilmu atau Sains Komunikasi
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Sosiologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Bahasa Indonesia.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Sosiologi.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Antropologi.
13. Pendidikan
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka dan Kurikulum 2013: Paling banyak 1 mata pelajaran pendukung yang relevan dengan program studi kependidikan pilihan.
14. Teknik atau Rekayasa
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Fisika/Kimia dan/atau Matematika tingkat lanjut/Matematika dari kelompok peminatan MIPA.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Fisika/Kimia dan/atau Matematika tingkat lanjut/Matematika dari kelompok peminatan MIPA.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
15. Ilmu atau Sains Lingkungan
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
16. Kehutanan
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
17. Ilmu atau Sains Kedokteran
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi dan/atau Kimia.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi dan/atau Kimia.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
18. Ilmu atau Sains Kedokteran Gigi
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi dan/atau Kimia.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi dan/atau Kimia.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
19. Ilmu atau Sains Veteriner
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi dan/atau Kimia.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi dan/atau Kimia.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
20. Ilmu Farmasi
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi dan/atau Kimia.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi dan/atau Kimia.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
21. Ilmu atau Sains Gizi
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi dan/atau Kimia.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi dan/atau Kimia.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
22. Kesehatan Masyarakat
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika atau Sosiologi.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
23. Kebidanan
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
24. Keperawatan
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
25. Kesehatan
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
26. Ilmu atau Sains Informasi
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Matematika tingkat lanjut.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Matematika dari kelompok peminatan MIPA.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
27. Hukum
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Sosiologi dan/atau Pendidikan Pancasila.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: PPKn.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Sosiologi dan/atau PPKn.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: PPKn.
28. Ilmu atau Sains Militer
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Sosiologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: PPKn.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Sosiologi.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: PPKn.
29. Urusan Publik
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Sosiologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: PPKn.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Sosiologi.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: PPKn.
30. Ilmu atau Sains Keolahragaan
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan (PJOK) dan/atau Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan (PJOK) dan/atau Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: PJOK.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: PJOK.
31. Pariwisata
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Ekonomi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Ekonomi.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
32. Transportasi
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Matematika tingkat lanjut.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Matematika dari kelompok peminatan MIPA.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
33. Bioteknologi, Biokewirausahaan, Bioinformatika
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi dan/atau Matematika.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi dan/atau Matematika.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
34. Geografi, Geografi Lingkungan, Sains Informasi Geografi
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Geografi dan/atau Matematika.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Fisika dan.atau Matematika.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Geografi dan/atau Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
35. Informatika Medis atau Informatika Kesehatan
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi dan/atau Matematika tingkat lanjut.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi dan/atau Matematika dari kelompok peminatan MIPA.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
36. Konservasi Biologi, Hewan Liar, Hewan Liar dan Hutan, Hutan, Sumber Daya Alam
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
37. Teknologi Pangan, Teknologi Hasil Pertanian/Peternakan/Perikanan
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Kimia dan/atau Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Kimia dan/atau Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
38. Sains Data
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Matematika Tingkat Lanjut.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Matematika dari kelompok peminatan MIPA.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
39. Sains Perkopian
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: Biologi.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Matematika.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Matematika.
40. Studi Humanitas
Mata pelajaran pendukung Kurikulum Merdeka: Sosiologi.
Mata pelajaran pendukung IPA Kurikulum 2013: PPKn.
Mata pelajaran pendukung IPS Kurikulum 2013: Sosiologi.
Mata pelajaran pendukung Bahasa Kurikulum 2013: Antropologi.
Itu tadi merupakan beberapa daftar dari nilai mata pelajaran yang masuk perhitungan SNBP 2024 yang bisa kamu jadikan sebagai referensi.
Mengingat bahwa proses kelulusan dari SNBP sendiri tidak pernah dipublikasikan dengan transparan, tidak ada salahnya jika kamu mempersiapkan diri dengan semaksimal mungkin.
Sebentar lagi pelaksanaan SNBP 2024 akan berjalan dan tentunya kamu tidak ingin ketinggalan informasi terbaru terkait dengan seleksi yang ada.
Kamu bisa mengikuti perkembangan informasi selama pelaksanaan SNBP 2024 melalui situs blog Mamikos.
Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu: