30 Soal SAS Matematika Kelas 4 Semester 1 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawabannya

30 Soal SAS Matematika Kelas 4 Semester 1 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawabannya — Menjelang pelaksanaan Sumatif Akhir Semester 1, siswa harus mempersiapkan diri dengan baik.

Supaya siswa kelas 4 SD tidak kesulitan dalam mempersiapkan dirinya menjelang pelaksanaan SAS, berikut Mamikos hadirkan soal-soal pilihan terkait materi yang akan diujikan.

Coba kerjakan soal SAS matematika kelas 4 semester 1 kurikulum merdeka berikut yuk untuk menguji dan mengevaluasi hasil pendalaman materimu di semester 1! ✍️😄

Materi SAS Matematika Kelas 4 Semester 1

canva.com/@oksanahufrych

Sebelum kamu mengerjakan soal SAS matematika kelas 4 semester 1 kurikulum merdeka, ketahui dulu yuk materi apa saja yang harus kamu kuasai supaya SAS matematika nanti persiapanmu lebih matang.

Menurut Matematika SD/MI Kelas IV yang diterbitkan oleh Kemendikbud, berikut materi yang akan diujikan pada SAS matematika kelas 4 semester 1 mendatang.

  1. Bilangan cacah sampai 10.000🔢
  2. Pecahan 🍕
  3. Pola gambar dan pola Bilangan🔺1️⃣

Ringkasan materi kelas 4 tersebut sudah bisa kamu temukan lho di artikel Mamikos lainnya di blog ini, apabila kamu belum memahami materi-materi tersebut tapi ingin menguasai materinya dengan cepat.

Nah, jika kamu merasa kamu sudah cukup belajar materi-materi tersebut, kamu bisa melanjutkan untuk mengerjakan soal-soal berikut ini. Yuk, siapkan alat tulismu! ✍️

Soal SAS Matematika Kelas 4 Semester 1 Kurikulum Merdeka Pilihan Ganda dan Kunci Jawabannya Bagian 1

Soal 1

Jumlah penduduk di desa Z adalah sebanyak 6.938 jiwa di tahun 2024. Berada dinilai tempat manakah angka 9?

A. Ribuan

B. Ratusan

C. Puluhan

D. Satuan

Jawaban:  B

Soal 2

Spedometer di motor ayah menunjukkan angka 4.752. Bilangan mana yang menempati nilai bilangan puluhan?

A. 4

B. 7

C. 5

D. 2

Jawaban: C

Soal 3

Rini membeli makanan dan minuman di kantin seharga Rp7.800. Apabila Rini memiliki uang sebanyak Rp10.000 di kantongnya, maka uang kembalian yang diterima oleh Rini adalah sebanyak…

A. Rp2.500

B. Rp2.400

C. Rp2.300

D. Rp2.200

Jawaban: D

Soal 4

Belinda ditunjuk menjadi bendahara di kelasnya. Suatu hari Belinda membelanjakan uang kas berbagai barang kebutuhan keras seperti:

  • Spidol: Rp8.000
  • Penghapus: Rp5.000
  • Buku: Rp4.500
  • Penggaris: Rp9.500
  • Tempat sampah: Rp7.500

Urutan yang benar barang kebutuhan kelas yang Belinda beli dari harga termurah hingga termahal yaitu…

A. Buku, penghapus, tempat sampah, spidol, penggaris

B. Penghapus, buku, tempat sampah, spidol, penggaris

C. Tempat sampah, spidol, buku, penghapus, penggaris

D. Penggaris, spidol, tempat sampah, buku, penghapus

Jawaban: A

Soal 5

5.623 + 2.523 – 1.234 = …

A. 6.811

B. 6.812

C. 6.912

D. 6.911

Jawaban: D

Soal SAS Matematika Kelas 4 Semester 1 Kurikulum Merdeka Ganda dan Kunci Jawabannya Bagian 2

Soal 6

Andi diminta memesan 5 kotak donat yang masing-masing kotak berisi 1 lusin donat berbagai varian rasa untuk acara arisan di rumahnya. Berapa total donat yang Andi pesan?

A. 50

B. 60

C. 70

D. 80

Jawaban: B

Soal 7

16 x 8 = …

A. 124

B. 126

C. 128

D. 130

Jawaban: C

Soal 8

Di rumah singgah Daun Semanggi diadakan acara pembagian makanan setiap hari Jumat.

Apabila disediakan 8 karton mi instan yang masing-masing berisi 15 kemasan mi, berapa total mi instan yang bisa dibagikan?

A. 80

B. 90

C. 100

D. 110

Jawaban: B

Soal 9

Ibu menerima orderan untuk menjahit baju seragam sekolah 17 orang siswa, apabila ada 7 kancing yang harus dipasangkan untuk tiap baju seragam, maka total kancing yang harus ibu pasang sebanyak…

A. 119

B. 120

C. 121

D. 122

Jawaban: A

Soal 10

Perpustakaan SD Merdeka menyediakan 3 rak yang bisa menampung 35 buku. Apabila perpustakaan mendapatkan sumbangan sebanyak 120 buku, maka sisa buku yang tidak tersusun dalam rak sebanyak…

A. 15

B. 20

C. 25

D. 30

Jawaban: A

Soal SAS Matematika Kelas 4 Semester 1 Kurikulum Merdeka Ganda dan Kunci Jawabannya Bagian 3

Soal 11

Pecahan di bawah ini yang memiliki nilai sama seperti 27/45 yaitu…

A. 1/5

B. 2/5

C. 3/5

D. 4/5

Jawaban: B

Soal 12

0,64 = … %

A. 3,6

B. 36

C. 6,4

D. 64

Jawaban: D

Soal 13

Bentuk pecahan biasa dari 0,48 yaitu…

A. 1/48

B. 48/100

C. 100/48

D. 1000/48

Jawaban: D

Soal 14

3, 7, 11, 15, …

Lanjutan dari pola bilangan tersebut yaitu…

A. 18

B. 19

C. 20

D. 21

Jawaban: B

Soal 15

5, 10, …, …, 25

Bilangan yang paling cocok guna melengkapi pola ini ialah…

A. 15 dan 20

B. 14 dan 18

C. 13 dan 17

D. 12 dan 18

Jawaban: A

Soal SAS Matematika Kelas 4 Semester 1 Kurikulum Merdeka Ganda dan Kunci Jawabannya Bagian 4

Soal 16

Perhatikan gambar berikut!

Mamikos

Jumlah permen selanjutnya yang paling tepat untuk mengisi pola kotak terakhir yaitu…

A. 5

B. 4

C. 3

D. 2

Jawaban: C

Soal 17

Perhatikan jumlah apel di kotak-kotak berikut!

Mamikos

Jumlah apel yang paling tepat untuk mengisi kotak terakhir yaitu…

A. 5

B. 4

C. 3

D. 2

Jawaban: D

Soal 18

30, 27, 24, 21, … , …

Menurut pola bilangan di atas, angka yang paling tepat untuk mengisi titik-titik itu adalah…

A. 18, 15

B. 17, 14

C. 16, 13

D. 15, 12

Jawaban: A

Soal 19

Barisan bilangan di bawah ini yang tidak termasuk pola bilangan yaitu…

A. 2, 4, 6, 8, 10

B. 3, 7, 11, 15, 19

C. 5, 10, 15, 20, 25

D. 1, 4, 8, 12, 17

Jawaban: D

Soal 20

Di gedung konser ada 5 barisan kursi yang tersusun atas suatu pola. Baris pertama mempunyai 28 kursi, baris kedua memiliki 36 kursi, baris ketiga ada 44 kursi. Jumlah kursi pada baris kelima ialah…

A. 52 kursi

B. 54 kursi

C. 60 kursi

D. 68 kursi

Jawaban: C

Soal SAS Matematika Kelas 4 Semester 1 Kurikulum Merdeka Ganda dan Kunci Jawabannya Bagian 5

Soal 21

Pada suatu kegiatan pramuka, siswa yang mengikuti kegiatan berbaris dengan pola tertentu. Pada baris pertama ada 60 siswa, baris kedua 55 siswa, dan baris ketiga 50 siswa. Maka, jumlah siswa di baris keempat yaitu…

A. 48 siswa

B. 45 siswa

C. 43 siswa

D. 40 siswa

Jawaban: B

Soal 22

Apabila terdapat 540 siswa yang duduk dalam 9 baris, maka setiap baris akan diisi oleh…

A. 50

B. 55

C. 60

D. 65

Jawaban: C

Soal 23

Selisih antara 3.000 dan 1.450 yaitu…

a. 1.500

b. 1.550

c. 1.600

d. 1.650

Jawaban: B

Soal 24

Apabila terdapat 6 kotak mainan dengan masing-masing 20 mainan, kemudian semua mainan itu dibagikan kepada 5 anak. Maka, msing-masing anak akan menerima … mainan.

a. 22

b. 23

c. 24

d. 25

Jawaban: C

Soal 25

Di jam istirahat terdapat 18 siswa yang ingin membagi rata 144 buah anggur. Maka, nantinya setiap siswa akan mendapat … buah anggur.

a. 5

b. 6

c. 7

d. 8

Jawaban: D

Soal SAS Matematika Kelas 4 Semester 1 Kurikulum Merdeka Ganda dan Kunci Jawabannya Bagian 6

Soal 26

Pecahan 4/7 …  pecahan 2/7

A. <

B. =

C. >

D. ≤

Jawaban: C

Soal 27

3/15 … 3/5

Tanda yang benar guna mengisi titik-titik tersebut ialah…

A. <

B. =

C. >

D. ≤

Jawaban: A

Soal 28

Pecahan yang nilainya setara dengan pecahan 2/4 adalah…

A. 1/3

B. 3/5

C. 4/8

D. 5/9

Jawaban: C

Soal 29

0,72 = … %

A. 7,2

B. 72

C. 720

D. 7.200

Jawaban: B

Soal 30

Bentuk pecahan desimal dari 7/10 yaitu…

A. 0,07

B. 0,07

C. 0,7

D. 7

Jawaban: C

Penutup

Itu dia soal SAS matematika kelas 4 semester 1 kurikulum merdeka yang sudah Mamikos susun berdasarkan materi matematika kelas 4 semester 1 kurikulum merdeka.

Kamu bisa mencari contoh soal kelas 4 SD untuk mata pelajaran lain di blog Mamikos, lho! 😄

Kamu juga bisa mendapatkan informasi tambahan mengenai SAS matematika kelas 4 SD lewat FAQ berikut ini! 😉👇

FAQ

Materi matematika kelas 4 kurikulum merdeka apa saja?

Menurut Buku Siswa Matematika kelas 4 SD/MI yang diterbitkan oleh Kemendikbud, materi matematika kelas 4 kurikulum merdeka antara lain: bilangan cacah sampai 10.000, pecahan, pola gambar dan pola bilangan, pengukuran luas & volume, bangun datar serta terakhir piktogram & diagram batang.

Apa itu bilangan cacah di kelas 4?

Bilangan cacah ialah himpunan bilangan bulat yang memiliki nilai tidak negatif.

Apa saja ciri-ciri bilangan cacah?

Ciri utama dari bilangan cacah yaitu memiliki nilai yang selalu positif serta memiliki bilangan 0 untuk menyatakan himpunan yang tidak punya anggota.

Berapa banyak bilangan bulat antara 0 dan 10?

Ada 11 angka dimulai dari 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, hingga terakhir angka 10.

Kenapa bilangan cacah dimulai dari 0?

Bilangan cacah dimulai dari bilangan 0 sebab nol dipakai dalam menyatakan suatu himpunan tertentu yang tidak memiliki anggota.

Referensi:


Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu:

Kost Dekat UGM Jogja

Kost Dekat UNPAD Jatinangor

Kost Dekat UNDIP Semarang

Kost Dekat UI Depok

Kost Dekat UB Malang

Kost Dekat Unnes Semarang

Kost Dekat UMY Jogja

Kost Dekat UNY Jogja

Kost Dekat UNS Solo

Kost Dekat ITB Bandung

Kost Dekat UMS Solo

Kost Dekat ITS Surabaya

Kost Dekat Unesa Surabaya

Kost Dekat UNAIR Surabaya

Kost Dekat UIN Jakarta