Nama FF untuk Laki-laki dan Artinya, Keren Belum Dipakai
Nama FF untuk Laki-laki dan Artinya, Keren Belum Dipakai – Sebagai pemain game pasti ingin sekali menggunakan Nickname yang terlihat keren, aesthetic dan terdengar langka pada pemain game lainnya. Free Fire, game dari Garena yang sangat populer di Indonesia pada sektor mobile atau smartphone.
Dengan bermodalkan smartphone yang berbasis Android atau iOS, pemain bisa memainkan keseruan tembak-menembak virtual antar pemain untuk memperebutkan peringkat pertama dengan cara bertahan sampai akhir.
Untuk menjadi pemain yang berbeda dari yang lainnya, kenapa tidak mencoba untuk membuat nama yang keren dan unik? Nah, Mamikos akan menyediakan dibawah ini nama nama FF keren dan artinya yang belum terpakai dan yang pasti, terbaik. 🎮😊
Daftar Nama FF Untuk Laki-laki dan Artinya
Daftar Isi
Daftar Isi
Game ini merupakan ajang mempertontonkan kemampuan dan kostum karakter pemain. Untuk pemain ahli tentunya tidak memerlukan kostum yang keren untuk menjadi nomor satu di setiap pertandingan, namun tidak salah jika kita memakai kostum yang apik.
Yang pasti, nama pengguna yang keren wajib dimiliki oleh pemain Free Fire atau FF sehingga pemain lawan akan mengingat nama tersebut dalam jangka waktu yang lama.
Nama dari sebuah akun FF akan sangat diingat oleh lawan dan kawan jika nama suatu pemain itu unik dan cara bermain yang bagus. Menjadi pemenang nomor satu, semua orang pasti bisa melakukannya.
Namun, bagaimana menjadi nomor satu secara berturut-turut dari sebuah pertandingan kompetisi besar? Tentu merupakan kepuasan tersendiri. Mari kita bahas mengenai FF dengan lebih lanjut.
Apa Itu Free Fire (FF)?
Game Free Fire merupakan game yang bertemakan tentang bertahan hidup atau survival. FF dikembangkan oleh 111dots studio yang berbentuk battle royal. Inti dari game ini adalah bertahan hidup di medan perang dan membunuh semua musuh yang ditemuinya.
Ada sekitar kurang lebih 50 pemain yang diterjunkan dalam salah satu pulau terpencil dan yang bertahan sampai akhir.
Hanya terdapat satu pemain yang menjadi pemenang, oleh sebab itu agar dapat memenangkannya harus mempunyai strategi permainan dan juga perlengkapan lain sebagai pendukung.
Game FF ini memerlukan strategi yang cukup matang agar dapat menjadi orang terakhir yang bertahan lalu menjadi seorang pemenang. Kamu juga bisa bebas memilih dari area mana untuk memulai permainan.
Untuk bisa bertahan hidup kalian harus membunuh player lainnya dengan memakai senjata atau menggunakan cara yang bisa mempermudah permainannya yaitu menggunakan bantuan kendaraan yang kalian temui didalam game.
Dan yang bisa memudahkan para pemainnya untuk bergerak kesana kesini atau melawan musuh adalah menggunakan konsol game yang berbentuk seperti gambar joystik virtual.
Cara Mengubah Nama Diakun FF
Sebelum menemukan dan membuat nama FF yang keren, pastinya kalian harus bisa mengubah nickname kalian terlebih dahulu di aplikasi game Free Fire tersebut. Berikut ini cara mudah mengganti nama FF bagi kalian yang belum mengetahuinya:
- Buka aplikasi game Free Fire, klik pada ikon profil yang terdapat pada bagian kiri atas.
- Setelah berhasil masuk ke halaman profil, klik ikon yang berbentuk pensil tepat di bawah foto dan nickname.
- Lalu akan muncul kotak dialog, ketikkan nama nickname yang baru.
- Jika sudah, klik Oke. Tidak semua nickname bisa tersedia karena bisa jadi ada nama yang memang sudah digunakan oleh pemain lain.
- Ingat, saat mengubah nickname Free Fire akan dikenakan biaya 390 Diamond.
- Kamu bisa mengganti nama secara gratis, tetapi harus memiliki item name change.
Nama FF Untuk Laki-laki dan Artinya
A-C
- Aito : putra kesayangan
- Alexa : penjaga kemanusiaan
- Altan : mentari pagi merah muda
- Akio : pria bersinar
- Alan : batu bercahaya
- Amelio : kerja keras
- Atreo : raja
- Axton : dari kota batu
- Aaron : gunung kekuatan
- Adela : anggun dan mulia
- Adriel : bunga Tuhan
- Aeron : buah berry
- Aindrea : perkasa
- Aito : putra kesayangan
- Baldwin : teman yang berani
- Beryl : batu permata
- Beyza : sangat putih
- Blaze : nyala api
- Bran : burung gagak
- Braxton : dari pertanian cokelat
- Balazs : gagap
- Balder : pembawa cahaya
- Benz : yang diberkati
- Caesar : rambut tebal
- Cairo : yang mencapai kemenangan
- Calvin : si kecil botak
- Camelia : bunga
- Cannon : pendeta
- Carlo : lelaki bebas
- Carol : melodi
D-F
- Dakota : dianggap teman
- Dexter : benar
- Delta : ujung segitiga
- Diva : termasyur
- Draven : tak terkenal
- Drystan : penasihat
- Deidra : melankolis
- Dinara : bernafas
- Dalton : dari lembah
- Devan : penyair
- Dylan : dewa laut
- Emma : universal
- Eve : kehidupan
- Elena : cahaya
- Elsie : mulia
- Evelyn : kehidupan
- Electra : matahari yang berapi-api
- Egon : berapi
- Elazar : Tuhan penolongku
- Elena : cahaya
- Frank : pria bebas
- Floyd : abu=abu
- Forba : keras kepala
- Fiona : adil
- Flavia : keemasan
- Farren : sang petualang
- Freda : penjaga perdamaian
- Forza : berkuasa
- Falcon : elang
- Fanya : kebebasan
G-I
- Glenn : dari lembah
- Griffin : kuat dalam pertarungan
- Gavin : elang putih
- Grant : hebat
- Gradon : berambut abu-abu
- Gaho : ibu:
- Gaia : bumi
- Galina : kalem
- Galton : tanah yang curam
- Galvin : putih cerah
- Hakan : penguasa
- Hanan : ramah
- Hazen : tertawa
- Heaton : dari kota besar
- Helen : cahaya
- Hero : pahlawan
- Harvy : kuat dalam pertempuran
- Hachiro : putra ke delapan
- Hacon : mulia
- Hairo : nama rahasia
- Hakan : penguasa
- Halen : dari gua
- Iolyn : pangeran tampan
- Irfan : berwawasan
- Irma : alam raya
- Ichiro : satu
- Igon : kenaikan
- Ihintza : menyirami
- Ilan : pohon
- Ilona : tidak pasti
J-Z
- Jude : muda, terpuji
- Jezza : meninggikan
- Jian : kuat
- Jacelyn : perpaduan modern Jaye dan Lynn
- Jacintha : cantik
- Jacoba : pemasok
- Jadira : permata hijau
- Jaffa : keindahan
- Karen : murni
- Kylie : kemenangan
- Kyra : sinar
- Lencho : singa
- Liborio : kebebasan
- Latoya : yang menang
- Mirza : pangeran
- Mogens : hebat
- Molly : kejayaan
- Nao : lurus
- Naptun : planet jauh
- Neilos : sungai
- Oanez : domba
- Ove : teror
- Pravin : terampil
- Qiang : hebat
- Rolan : terkenal
- Supra : luar biasa
- Tahvo : mahkota
- Talako : rajawali
- Usko : bertarung
- Vahan : perisai pelindung
- Wymond : pelindung perang
- Xerxes : penguasa pahlawan
- Yeong : pemberani
- Zack : raja tangguh
Nama Keren FF Untuk Laki-laki 4 Huruf
- K a n Z
- ZOra
- LORD
- DarK
- puki
- SANS
- SHOT
- R e x t
- HANZツ
- Lath
- Rfal
- H a n z
- S a n s
- Levy
- Dubi
- F I R E •
- Jars
- Moza
- MR08
- T4MZ
- KANZ
- Mion
- AXSE
- Swat
- P E P E
- Cilo
- REXY
- Zava
- GENN.
- L U X Y
Itu tadi informasi mengenai daftar nama nickname yang jarang dipakai dan keren untuk pemain FF laki-laki. Mudah-mudahan informasi di atas bisa membantu kamu yang bingung mencari nama FF unik, keren dan langka. Update terus informasi terkini di artikel Mamikos lainnya.
Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu: