Akibat dari Timbulnya Masalah Sosial di Lingkungan Masyarakat Adalah?

Akibat dari Timbulnya Masalah Sosial di Lingkungan Masyarakat Adalah? – Ada banyak faktor yang menyebabkan masalah sosial di tengah masyarakat.

Sementara akibat dari timbulnya masalah sosial di lingkungan masyarakat adalah hal negatif yang dapat menimbulkan berbagai macam masalah lainnya.

Lantas, apa saja dampak negatif dari masalah sosial? Simak ulasan lengkapnya berikut ini.

7 Dampak dari Masalah Sosial di Masyarakat

Beberapa akibat dari timbulnya masalah sosial di lingkungan masyarakat adalah:

1. Meningkatnya Tindakan Kriminalitas

Kriminalitas merupakan salah satu dampak lanjutan dari masalah sosial terutama di era globalisasi.

Selain melanggar norma hukum, kriminalitas juga merugikan banyak golongan masyarakat, negara, bahkan mengganggu stabilitas keamanan.

2. Memperjelas Kesenjangan Sosial

Selanjutnya akibat dari timbulnya masalah sosial di lingkungan masyarakat adalah terciptanya kesenjangan sosial antara orang miskin dan orang kaya.

Parahnya, ketidakseimbangan ekonomi ini juga bisa mengakibatkan tindakan kriminal.

3. Timbulnya Ketidakadilan

Pelanggaran-pelanggaran norma dan tindakan kriminal merupakan faktor penyebab terjadinya ketidakadilan.

Karena banyak pihak yang saling melanggar batas dan menimbulkan perpecahan.

4. Menimbulkan Perpecahan Kelompok

Salah satu akibat dari timbulnya masalah sosial di lingkungan masyarakat adalah terciptanya berbagai kelompok yang berbeda di kalangan masyarakat.

Karena setiap orang tidak bisa mengendalikan ego dan saling membuat konflik.

Dendam yang terus terjadi tidak menyelesaikan masalah apa pun. Bahkan meretakkan hubungan sosial antara golongan dan menciptakan konflik yang berkepanjangan.

Tidak jarang juga menyebabkan banyak kerugian seperti merusak fasilitas umum dan menghilangkan nyawa.

5. Jumlah Pengangguran Meningkat

Masalah sosial seperti kemiskinan juga memiliki dampak yang sangat besar di tengah masyarakat.

Karena rendahnya sumber daya manusia dan kelesuan ekonomi yang sejalan dengan kurangnya lapangan pekerjaan dapat meningkatkan pengangguran.

6. Maraknya Kenakalan Remaja

Masalah generasi muda sebagai akibat dari timbulnya masalah sosial di lingkungan masyarakat adalah hal yang berkaitan.

Dimana remaja terus ingin mengikuti perkembangan zaman dan merasa tertekan dengan norma yang ada.

7. Kebodohan

Masalah perekonomian dan budaya seperti yang disebutkan di atas juga berdampak pada tidak meratanya pendidikan di tengah masyarakat.

Selain itu, juga berkurangnya pemahaman masyarakat akan pentingnya pendidikan.

Penutup

Maka jelas, jika akibat dari timbulnya masalah sosial di lingkungan masyarakat adalah penyebab dari timbulnya permasalahan lain di lingkungan masyarakat.


Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu:

Kost Dekat UGM Jogja

Kost Dekat UNPAD Jatinangor

Kost Dekat UNDIP Semarang

Kost Dekat UI Depok

Kost Dekat UB Malang

Kost Dekat Unnes Semarang

Kost Dekat UMY Jogja

Kost Dekat UNY Jogja

Kost Dekat UNS Solo

Kost Dekat ITB Bandung

Kost Dekat UMS Solo

Kost Dekat ITS Surabaya

Kost Dekat Unesa Surabaya

Kost Dekat UNAIR Surabaya

Kost Dekat UIN Jakarta