Berapa Total Biaya Kuliah Kedokteran Sampai Lulus? Ini Perkiraannya
Penasaran berapa biaya yang harus kamu keluarkan jika berkuliah di jurusan kedokteran? Dalam artikel ini, Mamikos akan bocorkan informasi lengkapnya!
B. Kisaran Biaya UKT Kedokteran UNPAD Melalui Jalur Mandiri
- Rp10-15 juta untuk UKT setiap semesternya
- Rp75-250 juta untuk biaya dana pengembangan
Jika diasumsikan kamu mendapatkan UKT dengan besaran biaya Rp15.000.000 setiap semesternya.
Maka, total biaya perkuliahan sampai lulus di jurusan kedokteran UNPAD yang harus kamu bayar kurang lebih mencapai 180 juta belum termasuk biaya lain seperti dana pengembangan.

Advertisement
Penutup
Itulah dia informasi mengenai besaran biaya perkuliahan di jurusan kedokteran di beberapa universitas Indonesia.
Semoga semua informasi yang Mamikos berikan di atas dapat menjawab rasa penasaranmu mengenai berapa total biaya kuliah kedokteran sampai lulus.
Namun, ingat, informasi di atas hanya merupakan gambaran saja, untuk informasi pastinya, kamu dapat mengunjungi website resmi dari universitas masing-masing yang kamu minati. Semoga bermanfaat!
FAQ
Biaya kuliah kedokteran sampai lulus berkisar antara Rp100 – Rp300 juta.
Lama kuliah untuk menjadi dokter adalah sekitar 11 semester atau 5,5 tahun.
Jurusan yang paling mahal adalah Kedokteran.
Lama kuliah untuk menjadi dokter spesialis adalah sekitar 4 – 6 tahun.
S2 kedokteran dapat gelar Magister Kesehatan (M.Kes).