Biaya Kuliah IAIN Salatiga 2021/2022
IAIN Salatiga – Bagi kamu yang tinggal di sekitaran Salatiga dan ingin melanjutkan pendiidkan ke jenjang perguruan tinggi, IAIN Salatiga mungkin bisa menjadi bahan pertimbangan kamu. Seperti yang kita ketahui, Institut Agama Islam Negeri Salatiga atau yang kerap disapa IAIN Salatiga sendiri merupakan sebuah Perguruan Tinggi Agama Islam Negeri yang berdiri di kota Salatiga. Sejak berdirinya sampai saat ini, IAIN Salatiga telah melewati sejarah yang cukup panjang, dan mengalami beberapa kali perubahan kelembagaan. Hingga kini IAIN Salatiga sendiri membuka beberapa jurusan yang bisa kamu pilih tentunya. Jika kamu tertarik ingin menjadi salah satu mahasiswa di IAIN Salatiga berikut Mamikos berikan info seputar biaya kuliah di IAIN Salatiga tahun ajaran 2021/2022.
Rincian Terbaru Biaya Kuliah di IAIN Salatiga
Untuk bisa menjadi salah satu mahasiswa di IAIN Salatiga, tentunya kamu harus dinyatakan lolos dalam Seleksi Prestasi Akademik Nasional Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (SPAN-PTKIN) atau Ujian Masuk Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (UM-PTKIN). Di mana kedua pola ini dapat diikuti oleh calon mahasiswa dari seluruh Indonesia tanpa membedakan jenis kelamin, agama, ras, suku, kedudukan sosial, dan tingkat kemampuan ekonomi. Kamu pun dapat memilih jurusan sesuai dengan minat dan bakat yang kamu miliki. Adapun berikut adalah daftar fakultas serta jurusan yang tersedia di IAIN Salatiga.
Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan
- Jurusan/Program studi Kelas Khusus Internasional (KKI)
- Jurusan/Program studi Pendidikan Agama Islam (PAI)
- Jurusan/Program studi Tardis Bahasa Inggris (TBI)
- Jurusan/Program studi Pendidikan Bahasa Arab (PBA)
- Jurusan/Program studi Pendidikan Guru Raudhatul Atfal (PGRA)
- Jurusan/Program studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI)
- Jurusan/Program studi Tadris Matematika (TMT)
- Jurusan/Program studi Tadris IPA (TIPA)
Fakultas Dakwah, Adab, dan Humaniora
- Jurusan/Program studi Psikologi Islam (PI)
- Jurusan/Program studi Komunikasi & Penyiaran Islam (KPI)
- Jurusan/Program studi Pengembangan Masyarakat Islam (PMI)
- Jurusan/Program studi Manajemen Dakwah (MD)
Fakultas Ushuludin
- Jurusan/Program studi Ilmu Hadits (IH)
- Jurusan/Program studi Ilmu Al Qur’an dan Tafsir (IAT)
- Jurusan/Program studi Bahasa Dan Sastra Arab (BSA)
- Jurusan/Program studi Filsafat Agama (FA)
- Jurusan/Program studi Aqidah Filsafat Islam (AFI)
- Jurusan/Program studi Sejarah Peradaban Islam (SPI)
Fakultas Syariah
- Jurusan/Program studi Hukum Ekonomi Syariah/Mu’amalah (HES)
- Jurusan/Program studi Al-Ahwal Al-Syaksiyyah (Perdata Islam)
- Jurusan/Program studi Hukum Tata Negara/Siyasah Syar’iyyah (HTN)
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam
- Jurusan/Program studi Perbankan Syariah (PS DIII)
- Jurusan/Program studi Ekonomi Syariah S1 (ES S1)
- Jurusan/Program studi Perbankan Syariah S1 (PS S1)
- Jurusan/Program studi Manajemen Bisnis Syariah (MBS S1)
- Jurusan/Program studi Akuntansi Syariah (AS S1)
Rincian Biaya Kuliah
Buat kamu yang berencana ingin merantau ke luar kota untuk melanjutkan pendidikan di IAIN Salatiga, jangan lupa juga untuk install aplikasi Mamikos di ponsel kamu ya! Di aplikasi Mamikos kamu akan dengan mudah menemukan informasi seputar kost-kostan, sewa apartemen, hingga sewa rumah kontrakan dengan mudah. Nantinya kamu pun bisa menjadikan kost-kostan, sewa apartemen, hingga sewa rumah kontrakan ini sebagai tempat tinggal kamu selama merantau di kota orang. Untuk itu, tunggu apalagi segera install aplikasi Mamikos sekarang juga ya!
Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu: