Biaya Kuliah UNISSULA Semarang 2022/2023
Biaya Kuliah UNISSULA Semarang 2022/2023 – Universitas Islam Sultan Agung Semarang adalah salah satu universitas terkemuka di Indonesia dan telah meneguhkan diri sebagai World Class Islamic University.
Faktanya, UNISSULA telah secara konsisten mengembangkan empat strategi pendidikan yang menjadi ciri khas dan keunggulan tersendiri di antara ribuan universitas di Indonesia.
Oleh karenanya, tidak heran jika peminat UNISSULA setiap tahunnya selalu bertambah. Di artikel ini, Mamikos akan memberikan informasi biaya kuliah UNISSULA Semarang secara lengkap untuk kamu.
Biaya Kuliah UNISSULA Semarang
Daftar Isi
- Biaya Kuliah UNISSULA Semarang
- 1. Biaya Kuliah Fakultas Kedokteran
- 2. Biaya Kuliah Fakultas Kedokteran Gigi
- 3. Biaya Kuliah Fakultas Ilmu Keperawatan
- 4. Biaya Kuliah Fakultas Teknik
- 5. Biaya Kuliah Fakultas Hukum
- 6. Biaya Kuliah Fakultas Ekonomi
- 7. Biaya Kuliah Fakultas Agama Islam
- 8. Biaya Kuliah Fakultas Teknologi Industri
- 9. Biaya Kuliah Fakultas Psikologi
- 10. Biaya Kuliah Fakultas Bahasa dan Ilmu Komunikasi
- 11. Biaya Kuliah Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Daftar Isi
- Biaya Kuliah UNISSULA Semarang
- 1. Biaya Kuliah Fakultas Kedokteran
- 2. Biaya Kuliah Fakultas Kedokteran Gigi
- 3. Biaya Kuliah Fakultas Ilmu Keperawatan
- 4. Biaya Kuliah Fakultas Teknik
- 5. Biaya Kuliah Fakultas Hukum
- 6. Biaya Kuliah Fakultas Ekonomi
- 7. Biaya Kuliah Fakultas Agama Islam
- 8. Biaya Kuliah Fakultas Teknologi Industri
- 9. Biaya Kuliah Fakultas Psikologi
- 10. Biaya Kuliah Fakultas Bahasa dan Ilmu Komunikasi
- 11. Biaya Kuliah Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Dalam situs resminya, UNISSULA menyatakan telah mengembangkan Budaya Akademik Islami (BudAi) dalam aktivitas pembelajarannya.
Tujuannya, yaitu guna membangun karakter mahasiswa agar menjadi pribadi yang berakhlaqul karimah dan memiliki kompetensi sesuai bidangnya masing masing.
UNISSULA juga sudah membangun jaringan pendidikan internasional dalam beberapa tahun terakhir.
UNISSULA terus membuka dan mengimplementasikan kerjasama internasional dengan beberapa universitas terkemuka di level internasional.
Berikut ini Mamikos jabarkan biaya kuliah UNISSULA Semarang lengkap dengan uang pangkalnya juga.
1. Biaya Kuliah Fakultas Kedokteran
Program Studi Kedokteran Umum
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp 300.000.000
- Jalur regular Gelombang II Rp 330.000.000
- Jalur regular Gelombang III Rp 360.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya kuliah per semester (UKT) Rp 26.500.000
Program Studi Farmasi
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp 22.000.000
- Jalur regular Gelombang II Rp 24.000.000
- Jalur regular Gelombang III Rp 26.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya kuliah per semester (UKT) Rp 9.000.000
Program D3 Studi Kebidanan
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp 16.000.000
- Jalur regular Gelombang II Rp 18.000.000
- Jalur regular Gelombang III Rp 20.000.000
- Alih jenjang dari D3 ke S1 Gelombang 1 Rp10.000.000
- Alih jenjang dari D3 ke S1 Gelombang 2 Ro12.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya kuliah per semester (UKT) Rp 7.200.000
2. Biaya Kuliah Fakultas Kedokteran Gigi
Program Studi Kedokteran Gigi
- Dana Pengembangan Instirusi (DPI):
- Jalur Reguler Gelombang I Rp 250.000.000
- Jalur Reguler Gelombang II Rp 280.000.000
- Jalur Reguler Gelombang III Rp 320.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya kuliah Per Semester (UKT) Rp 21.000.000
3. Biaya Kuliah Fakultas Ilmu Keperawatan
Program S1 Studi Keperawatan
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp 15.000.000
- Jalur regular Gelombang II Rp 15.000.000
- Jalur regular Gelombang III Rp 15.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya kuliah per semester (UKT) Rp 9.500.000
Program D3 Studi Keperawatan
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp11.000.000
- Jalur regular Gelombang II Rp11.000.000
- Jalur regular Gelombang III Rp11.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya kuliah per semester (UKT) Rp8.500.000
4. Biaya Kuliah Fakultas Teknik
Program S1 Studi Teknik Sipil
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur Reguler Gelombang I Rp 17.000.000
- Jalur Reguler Gelombang II Rp 19.000.000
- Jalur Reguler Gelombang III Rp 21.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya Kuliah Per Semester (UKT) Rp 6.600.000
Program S1 Studi Planologi
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur Reguler Gelombang I Rp 11.500.000
- Jalur Reguler Gelombang II Rp 12.500.000
- Jalur Reguler Gelombang III Rp 13.500.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya Kuliah Per Semester (UKT) Rp 5.500.000
5. Biaya Kuliah Fakultas Hukum
Program Studi S1 Ilmu Hukum
- Dana Pengembungan Insitusi (DPI):
- Jalur Reguler Gelombang I Rp 15.000.000
- Jalur Reguler Gelombang II Rp 16.000.000
- Jalur Reguler Gelombang III Rp 17.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya Kuliah Per Semester (UKT) Rp 6.800.000
6. Biaya Kuliah Fakultas Ekonomi
Program Studi S1 Manjemen
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur Reguler Gelombang I Rp 17.500.000
- Jalur Reguler Gelombang II Rp 18.500.000
- Jalur Reguler Gelombang III Rp 19.500.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya Kuliah Per Semester (UKT) Rp 7.250.000
Program Studi S1 Akuntansi
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp 16.000.000
- Jalur regular Gelombang II Rp 17.000.000
- Jalur regular Gelombang III Rp 18.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya kuliah per semester (UKT) Rp 7.250.000
Program Studi D3 Akuntansi
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp 2.000.000
- Jalur regular Gelombang II Rp 2.500.000
- Jalur regular Gelombang III Rp 3.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya kuliah per semester (UKT) Rp 4.000.000
7. Biaya Kuliah Fakultas Agama Islam
Program Studi Syari’ah
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp 3.500.000
- Jalur regular Gelombang II Rp 4.000.000
- Jalur regular Gelombang III Rp 4.500.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- BIaya kuliah per semester (UKT) Rp 3.850.000
Program Studi Tarbiyah
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp 4.000.000
- Jalur regular Gelombang II Rp 4.500.000
- Jalur regular Gelombang III Rp 5.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya kuliah per semester (UKT) Rp 4.250.000
8. Biaya Kuliah Fakultas Teknologi Industri
Program Studi Teknik Elektro
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp 11.000.000
- Jalur regular Gelombang II Rp 12.000.000
- Jalur regular Gelombang III Rp 13.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya kuliah per semester (UKT) Rp 5.750.000
Program Studi Teknik Industri
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp 11.000.000
- Jalur regular Gelombang II Rp 12.000.000
- Jalur regular Gelombang III Rp 13.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- BIaya kuliah per semester (UKT) Rp 6.250.000
Program Studi Teknik Informatika
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp 11.000.000
- Jalur regular Gelombang II Rp 12.000.000
- Jalur regular Gelombang III Rp 13.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- BIaya kuliah per semester (UKT) Rp 6.000.000
9. Biaya Kuliah Fakultas Psikologi
Program Studi S1 Psikologi
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp 15.000.000
- Jalur regular Gelombang II Rp 16.000.000
- Jalur regular Gelombang III Rp 17.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya kuliah per semester (UKT) Rp 6.250.000
10. Biaya Kuliah Fakultas Bahasa dan Ilmu Komunikasi
Program Studi S1 Pendidikan Bahasa Inggris
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp 7.500.000
- Jalur regular Gelombang II Rp 8.500.000
- Jalur regular Gelombang III Rp 9.500.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya kuliah per semester (UKT) Rp 5.250.000
Program Studi S1 Sastra Inggris
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp 7.500.000
- Jalur regular Gelombang II Rp 8.500.000
- Jalur regular Gelombang III Rp 9.500.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya kuliah per semester (UKT) Rp 5.250.000
Program Studi S1 Ilmu Komunikasi
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp 9.000.000
- Jalur regular Gelombang II Rp 10.000.000
- Jalur regular Gelombang III Rp 11.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya kuliah per semester (UKT) Rp 5.500.000
11. Biaya Kuliah Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Program Studi Pendidikan Matematika
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp 7.000.000
- Jalur regular Gelombang II Rp 8.000.000
- Jalur regular Gelombang III Rp 9.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya kuliah per semester (UKT) Rp 5.000.000
Program Studi Pendidikan Bahasa & Sastra Indonesia
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp 7.000.000
- Jalur regular Gelombang II Rp 8.000.000
- Jalur regular Gelombang III Rp 9.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya kuliah per semester (UKT) Rp 5.000.000
Program Studi PGSD
- Dana Pengembangan Institusi (DPI):
- Jalur regular Gelombang I Rp 10.000.000
- Jalur regular Gelombang II Rp 11.000.000
- Jalur regular Gelombang III Rp 12.000.000
- Uang pangkal Rp2.950.000
- Biaya kuliah per semester (UKT) Rp 5.000.000
Sementara untuk biaya kuliah UNISSULA Semarang yang lain tertera juga di bawah ini.
- Uang Pangkal, Taaruf, dan IT dikenakan satu kali selama menjadi mahasiswa sebesar Rp2.950.000.
- DPI dikenakan satu kali selama menjadi mahasiswa dan dapat diangsur sebanyak empat kali dalam satu tahun.
- Biaya kuliah dapat diangsur sebanyak tiga kali dalam satu semester.
- Biaya wisuda fakultas dan wisuda universitas terpisah (dibayar tersendiri).
Demikian lah penjelasan Mamikos tentang biaya kuliah UNISSULA Semarang 2022/2023 yang bisa disampaikan pada kesempatan kali ini.
Mamikos harap kamu tetap bersemangat dan fokus dalam mencapai keinginanmu untuk masuk ke UNISSULA setelah mengetahui biaya kuliah UNISSULA Semarang 2022/2023 ini.
Karena Mamikos mengerti bahwa untuk urusan dana kuliah, biasanya seseorang akan jauh lebih sensitif.
Informasi mengenai biaya kuliah UNISSULA Semarang ini bisa kamu jadikan referensi untuk semakin memantapkan kuliah di salah satu universitas terbaik di Semarang ini.
Untuk urusan kost, tidak perlu khawatir serahkan saja pada Mamikos. Sebab aplikasi cari kost nya dapat memastikan kamu mendapatkan hunian yang sesuai dengan kategori dan keinginanmu.
Dari lokasi, jenis fasilitas hingga besaran biasa sewa nya bisa kamu pilih sendiri. Jika kamu belum mengunduh aplikasi cari sewa kost Mamikos di ponselmu, maka sebaiknya kamu mengunduhnya sekarang juga.
Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu: