Biaya Kuliah Universitas Brawijaya (UB) 2023/2024

Biaya Kuliah Universitas Brawijaya (UB) 2023/2024 – Universitas Brawijaya atau dikenal sebagai UB kembali membuka pendaftaran untuk seleksi menjadi calon mahasiswa baru.

Buat kamu yang berencana untuk masuk ke UB, pastinya ada beberapa informasi yang ingin dicari tahu terlebih dahulu. Terutama berkaitan dengan biaya kuliah agar bisa mempersiapkan diri dengan lebih baik.

Terdapat biaya kuliah Universitas Brawijaya (UB) 2023/2024 yang bisa kamu cari sesuai dengan program studi yang diinginkan nantinya.

Biaya Kuliah Jenjang D3 dan D4 Melalui Jalur Mandiri UB 2023

kompas.com

Informasi mengenai biaya kuliah Universitas Brawijaya (UB) 2023/2024 yang pertama yaitu berkaitan dengan jenjang D3 dan D4.

Sejauh ini, sudah ada informasi untuk biaya kuliah yang diperuntukkan bagi kamu berada di jenjang D3 dan D4. Terutama untuk yang masuk melalui jalur mandiri dari UB tersebut.

Hal ini dikarenakan setiap jalur masuk untuk penerimaan di UB memiliki biaya kuliahnya yang berbeda-beda. Maka dari itu, penting juga untuk kamu memperhatikan terkait dengan hal ini.

Berikut ini merupakan informasi lebih lanjut berkaitan dengan biaya kuliah Universitas Brawijaya (UB) 2023/2024 dari setiap fakultas yang ada di jenjang D3 dan D4 diantaranya:

  1. Program studi D3 Keuangan dan Perbankan mulai dari Rp 3,9 juta sampai Rp 12,5 juta.
  2. Program studi D4 Manajemen Perhotelan mulai dari Rp 4,5 juta sampai Rp 15 juta.
  3. Program studi D4 Desain Grafis mulai dari Rp 4,2 juta sampai Rp 15 juta.
  4. Program studi D4 Administrasi Bisnis mulai dari Rp 3,8 juta sampai Rp 12,5 juta.
  5. Program studi D4 Teknologi Informasi mulai dari Rp 3,6 juta sampai Rp 12,5 juta.

Biaya Kuliah Jenjang S1 Melalui Jalur Mandiri UB 2023

Tidak hanya untuk yang berada di jenjang D3 dan D4, tetapi juga akan dibahas mengenai biaya kuliah Universitas Brawijaya (UB) 2023/2024 di jenjang S1.

Masih sama seperti sebelumnya, informasi mengenai biaya kuliah S1 ini untuk kamu yang diterima melalui jalur mandiri.

Hal seperti ini penting dan perlu untuk diperhatikan sehingga kamu bisa mempersiapkan diri dengan lebih baik pula.

Apalagi juga biaya kuliah untuk setiap program studi bisa berbeda-beda sehingga kamu perlu mencari mana yang kamu inginkan.

Berikut ini merupakan informasi lebih lanjut mengenai biaya kuliah Universitas Brawijaya (UB) 2023/2024 dari setiap program studi pada jenjang S1.

A. Fakultas Hukum

Berikut ini biaya kuliah Fakultas Hukum di UB diantaranya:

  1. Program studi Ilmu Hukum mulai dari Rp 3,7 juta sampai Rp 55 juta.

B. Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Berikut ini biaya kuliah Fakultas Ekonomi dan Bisnis di UB diantaranya:

  1. Program studi Ekonomi Pembangunan mulai dari Rp 3,9 juta sampai Rp 44 juta.
  2. Program studi Keuangan dan Perbankan mulai dari Rp 4,5 juta sampai Rp 44 juta.
  3. Program studi Ekonomi Islam mulai dari Rp 350 ribu  sampai Rp 44 juta.
  4. Program studi Manajemen mulai dari Rp 4,6 juta sampai Rp 54 juta.
  5. Program studi Kewirausahaan mulai dari Rp 4,5 juta sampai Rp 54 juta.
  6. Program studi Akuntansi mulai dari Rp 4,6 juta sampai Rp 54 juta.

C. Fakultas Ilmu Administrasi

Berikut ini biaya kuliah Fakultas Ilmu Administrasi di UB diantaranya:

  1. Program studi Administrasi Publik mulai dari Rp 4,5 juta sampai Rp 48 juta.
  2. Program studi Administrasi Bisnis mulai dari Rp 4,5 juta sampai Rp 48 juta.
  3. Program studi Perpajakan mulai dari Rp 5,5 juta sampai Rp 51 juta.
  4. Program studi Pariwisata mulai dari Rp 4,5 juta sampai Rp 47 juta.
  5. Program studi Ilmu Perpustakaan mulai dari Rp 4,5 juta sampai Rp 37 juta.
  6. Program studi Administrasi Pendidikan mulai dari Rp 4,5 juta sampai Rp 37 juta.

D. Fakultas Pertanian

Berikut ini biaya kuliah Fakultas Pertanian di UB diantaranya:

  1. Program studi Agroekoteknologi mulai dari Rp 4,5 juta sampai Rp 40 juta.
  2. Program studi Agribisnis mulai dari Rp 4 juta sampai Rp 40 juta.
  3. Program studi Kehutanan mulai dari Rp 5 juta sampai Rp 40 juta.

E. Fakultas Peternakan

Berikut ini biaya kuliah Fakultas Peternakan di UB diantaranya:

  1. Program studi Peternakan mulai dari Rp 5 juta sampai Rp 21 juta.

F. Fakultas Teknik

Berikut ini biaya kuliah Fakultas Teknik di UB diantaranya:

  1. Program studi Teknik Sipil mulai dari Rp 4,2 juta sampai Rp 55 juta.
  2. Program studi Teknik Mesin mulai dari Rp 4,2 juta sampai 55 juta.
  3. Program studi Teknik Elektro mulai dari Rp 4,2 juta sampai Rp 55 juta.
  4. Program studi Teknik Pengairan mulai dari Rp 4 juta sampai Rp 55 juta.
  5. Program studi Arsitektur mulai dari Rp 4,2 juta sampai Rp 55 juta.
  6. Program studi Perencanaan Wilayah dan Kota mulai dari Rp 4 juta sampai Rp 55 juta.
  7. Program studi Teknik Industri mulai dari Rp 5,1 juta sampai Rp 55 juta.
  8. Program studi Teknik Kimia mulai dari Rp 5,7 juta sampai Rp 55 juta.

G. Fakultas Kedokteran

Berikut ini biaya kuliah Fakultas Kedokteran di UB diantaranya:

  1. Program studi Farmasi mulai dari Rp 7,5 juta sampai Rp 76,5 juta.
  2. Program studi Kedokteran mulai dari Rp 19 juta sampai Rp 135 juta.
  3. Program studi Kebidanan mulai dari Rp 7,2 juta sampai Rp 37 juta.

H. Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan

Berikut ini biaya kuliah Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan di UB diantaranya:

  1. Program studi Pemanfaatan Sumber Daya Perikanan mulai dari Rp 4,5 juta sampai Rp 16 juta.
  2. Program studi Teknologi Hasil Perikanan mulai dari Rp 4,5 juta sampai Rp 16 juta.
  3. Program studi Agrobisnis Perikanan mulai dari Rp 4,5 juta sampai Rp 16 juta.
  4. Program studi Budidaya Perikanan mulai dari Rp 4,5 juta sampai Rp 16 juta.
  5. Program studi Manajemen Sumber Daya Perairan mulai dari Rp 4,5 juta sampai Rp 16 juta.
  6. Program studi Ilmu Kelautan mulai dari Rp 4,5 juta sampai Rp 16 juta.
  7. Program studi Akuakultur mulai dari Rp 4,5 juta sampai Rp 16 juta.
  8. Program studi Sosial Ekonomi Perikanan mulai dari Rp 4,5 juta sampai 16 juta.

I. Fakultas MIPA

Berikut ini biaya kuliah Fakultas MIPA di UB diantaranya:

  1. Program studi Kimia mulai dari Rp 5,5 juta sampai Rp 40 juta.
  2. Program studi Biologi mulai dari Rp 5 juta sampai Rp 40 juta.
  3. Program studi Fisika mulai dari Rp 4,9 juta sampai Rp 40 juta.
  4. Program studi Teknik Geofisika mulai dari Rp 4,9 juta sampai Rp 40 juta.
  5. Program studi Instrumentasi mulai dari Rp 5,4 juta sampai Rp 40 juta.
  6. Program studi Matematika mulai dari Rp 4,7 juta sampai Rp 40 juta.
  7. Program studi Statistika mulai dari Rp 4,7 juta sampai Rp 40 juta.
  8. Program studi Aktuaria mulai dari Rp 4,7 juta sampai Rp 55 juta.

J. Fakultas Teknologi Pertanian

Berikut ini biaya kuliah Fakultas Teknologi Pertanian di UB diantaranya:

  1. Program studi Bioteknologi mulai dari Rp 3,6 juta sampai Rp 47,5 juta.
  2. Program studi Teknik Pertanian mulai dari Rp 3,6 juta sampai Rp 47,5 juta.
  3. Program studi Teknik Lingkungan mulai dari Rp 3,6 juta sampai Rp 47,5 juta.
  4. Program studi Teknologi Bioproses mulai dari Rp 3,9 juta sampai Rp 47,5 juta.
  5. Program studi Teknologi Industri Pertanian mulai dari Rp 3,6 juta sampai Rp 47,5 juta.

K. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Berikut ini biaya kuliah Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik di UB diantaranya:

  1. Program studi Sosiologi mulai dari Rp 3,9 juta sampai Rp 35 juta.
  2. Program studi Ilmu Komunikasi mulai dari Rp 4,6 juta sampai Rp 45 juta.
  3. Program studi Psikologi mulai dari Rp 4,6 juta sampai Rp 45 juta.
  4. Program studi Hubungan Internasional mulai dari Rp 4,6 juta sampai Rp 45 juta.
  5. Program studi Ilmu Politik mulai dari Rp 3,9 juta sampai Rp 35 juta.
  6. Program studi Ilmu Pemerintahan mulai dari Rp 3,9 juta sampai Rp 35 juta.

L. Fakultas Ilmu Budaya

Berikut ini biaya kuliah Fakultas Ilmu Budaya di UB diantaranya:

  1. Program studi Sastra Inggris mulai dari Rp 3,9 juta sampai Rp 35 juta.
  2. Program studi Sastra Jepang mulai dari Rp 3,9 juta sampai Rp 35 juta.
  3. Program studi Bahasa dan Sastra Perancis mulai dari Rp 3,9 juta sampai Rp 32 juta.
  4. Program studi Sastra China mulai dari Rp 3,9 juta sampai Rp 32 juta.
  5. Program studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia mulai dari Rp 3,9 juta sampai Rp 35 juta.
  6. Program studi Pendidikan Bahasa Jepang mulai dari Rp 3,9 juta sampai Rp 35 juta.
  7. Program studi Pendidikan Bahasa Inggris mulai dari Rp 3,9 juta sampai Rp 35 juta.
  8. Program studi Antropologi mulai dari Rp 3,9 juta sampai Rp 32 juta.
  9. Program studi Seni Rupa Murni mulai dari Rp 4,7 juta sampai Rp 32 juta.

M. Fakultas Kedokteran Hewan

Berikut ini biaya kuliah Fakultas Kedokteran Hewan di UB diantaranya:

  1. Program studi Pendidikan Dokter Hewan mulai dari Rp 8,5 juta sampai Rp 65 juta.

N. Fakultas Ilmu Komunikasi

Berikut ini biaya kuliah Fakultas Ilmu Komunikasi di UB diantaranya:

  1. Program studi Teknik Informasi mulai dari Rp 7,5 juta sampai Rp 47,5 juta.
  2. Program studi Sistem Informasi mulai dari Rp 7,5 juta sampai Rp 47,5 juta.
  3. Program studi Pendidikan Teknologi Informasi mulai dari Rp 7,5 juta sampai Rp 40 juta.
  4. Program studi Teknik Komputer mulai dari Rp 7,5 juta sampai Rp 47,5 juta.
  5. Program studi Teknik Informasi mulai dari Rp 7,5 juta sampai Rp 47,5 juta.

O. Fakultas Kedokteran Gigi

Berikut ini biaya kuliah Fakultas Kedokteran Gigi di UB diantaranya:

  1. Program studi Kedokteran Gigi mulai dari Rp 17 juta sampai Rp 110 juta.

P. Fakultas Ilmu Kesehatan

Berikut ini biaya kuliah Fakultas Ilmu Kesehatan di UB diantaranya:

  1. Program studi Ilmu Keperawatan mulai dari Rp 6,4 juta sampai Rp 70 juta.
  2. Program studi Ilmu Gizi mulai dari Rp 5,4 juta sampai Rp 46 juta.

Penutup

Nah, itu tadi merupakan informasi seputar berapa besar dari biaya kuliah Universitas Brawijaya (UB) 2023/2024 yang perlu kamu ketahui.

Kamu tinggal mencari informasi biaya kuliah sesuai dengan program studi yang kamu inginkan di UB itu sendiri.

Tidak hanya untuk Universitas Brawijaya saja, tetapi masih ada banyak informasi mengenai biaya kuliah dari perguruan tinggi lainnya yang perlu untuk kamu ketahui.

Kamu bisa mencari tahu terkait dengan informasi biaya kuliah yang terbaru dan lengkap hanya di situs blog Mamikos.


Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu:

Kost Dekat UGM Jogja

Kost Dekat UNPAD Jatinangor

Kost Dekat UNDIP Semarang

Kost Dekat UI Depok

Kost Dekat UB Malang

Kost Dekat Unnes Semarang

Kost Dekat UMY Jogja

Kost Dekat UNY Jogja

Kost Dekat UNS Solo

Kost Dekat ITB Bandung

Kost Dekat UMS Solo

Kost Dekat ITS Surabaya

Kost Dekat Unesa Surabaya

Kost Dekat UNAIR Surabaya

Kost Dekat UIN Jakarta