Yang Bukan Termasuk Cara Melestarikan Budaya Daerah Sekitar Adalah? Berikut Jawabannya

Yang Bukan Termasuk Cara Melestarikan Budaya Daerah Sekitar Adalah? Berikut Jawabannya – Kekayaan budaya Indonesia perlu kita lestarikan sebagai cara dalam menjaga dan melindungi dari rusaknya atau bahkan hilangnya warisan budaya. 

Dalam menjaga budaya daerah sekitar khususnya yang ada di Indonesia, ada berbagai upaya yang bisa kita lakukan, lho. 

Untuk lebih mengetahui dan memahaminya, simak bersama uraian berikut ini, yuk!☺️📚✨

Berbagai Cara dalam Melindungi Warisan Budaya Daerah di Sekitar Kita 

Yang bukan termasuk cara melestarikan budaya daerah sekitar adalah ..

a. Mendokumentasikan pagelaran budaya daerah
b. Mempelajari tarian adat daerah 
c. Mempelajari lagu daerah 
d. Mengarang lagu bahasa daerah
e. Mempelajari seni bela diri karate 

Jawabannya: e. Mempelajari seni bela diri karate

Soal di atas dikutip dari salah satu pertanyaan dalam pelajaran IPS Kelas 8 dalam Uji Kompetensi Bab 2, halaman 127-131 pada Kurikulum 2013.

Mempelajari atau mendalami seni bela diri karate tidak termasuk ke dalam kategori pelestarian warisan budaya daerah sekitar.

Pasalnya, seni bela diri karate merupakan sebuah seni bela diri yang asalnya dari negara lain, yaitu Jepang yang sedikitnya dipengaruhi oleh seni bela diri Cina, Kempo.🥋 

Sebagai bagian dari warga Indonesia, sudah sepatutnya kita perlu dan bisa berpartisipasi dalam pelestarian budaya daerah. 

Seperti melakukan dokumentasi berbagai pagelaran budaya, mempelajari lagu daerah, hingga melestarikan dan mempelajari tari yang ada di Indonesia.💃

Lebih jauh, adapun cara lainnya yang bisa kita lakukan dalam upaya melestarikan budaya daerah, seperti yang dikutip dari beberapa sumber berikut ini. 

1. Mengenali lebih dulu berbagai praktik budaya daerah 
2. Mempelajari tentang budaya daerah sekitar yang akan menambah pengetahuanmu📖
3. Memakai pakaian adat pada salah satu kesempatan acara tertentu
4. Memakai dan juga terus mempelajari bahasa daerah di lingkungan keluarga maupun lingkungan teman👨🏻‍👩🏻‍👧🏻
5. Memperkenalkan berbagai budaya daerah yang ada di sekitar dengan memanfaatkan media sosial
6. Menggunakan bermacam produk lokal yang berasal dari daerah-daerah 
7. Mempromosikan dan melakukan ekspor barang hasil dari kerajinan daerah
8. Turut serta mengadakan, meramaikan, hingga mendukung berbagai kegiatan pentas seni atau lomba yang berlangsung di daerah.🎶

Penutup 

Nah, itulah beberapa cara yang bisa kita atau siapapun yang berkewajiban untuk melestarikan budaya daerah sekitar yang dimiliki oleh Indonesia. Semoga bermanfaat.🙂✨

Referensi: 


Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu:

Kost Dekat UGM Jogja

Kost Dekat UNPAD Jatinangor

Kost Dekat UNDIP Semarang

Kost Dekat UI Depok

Kost Dekat UB Malang

Kost Dekat Unnes Semarang

Kost Dekat UMY Jogja

Kost Dekat UNY Jogja

Kost Dekat UNS Solo

Kost Dekat ITB Bandung

Kost Dekat UMS Solo

Kost Dekat ITS Surabaya

Kost Dekat Unesa Surabaya

Kost Dekat UNAIR Surabaya

Kost Dekat UIN Jakarta