6 Cara Dapat Uang dari Nonton Youtube 2024, Cocok untuk Pemula!
Ingin tahu bagaimana cara dapat uang dari nonton youtube 2024 yang cocok bagi pemula? Yuk, cari tahu informasinya dalam artikel berikut!
2. Cara Dapat Uang dari Nonton Youtube 2024 melalui JasaView

Cara selanjutnya untuk dapat uang dari nonton Youtube adalah dengan menggunakan sebuah web khusus yang disebut dengan jasa view.
Sebagai gambaran, jasa view adalah salah satu situs web yang memberikan tawaran jasa subscribe, like, komentar, jam tayang, dan view untuk video yang diunggah ke Youtube.
Jasa View sendiri memiliki peran sebagai perantara antara penonton dengan pihak pengiklan.
Adapun uang yang diperoleh dari hasil menjalankan tugas yang diberikan situs ini dapat dicairkan dengan menggunakan saldo DANA maupun sejumlah bank seperti BNI, BRI, BCA, BTN, CIMB Niaga dan Bank Permata.

Advertisement
Ada sedikit perbedaan sistem pencairan uang yang diterapkan di situs ini. Sebagai gambaran kasarnya uang yang bisa dicairkan ke dompet paling sedikit adalah Rp50.000.
Sedangkan untuk penarikan ke rekening jumlah penarikan paling sedikit yang bisa dilakukan adalah sebesar Rp250.000.
Supaya kamu tidak penasaran dengan bagaimana cara dapat uang dari nonton Youtube. Berikut ini adalah langkah-langkahnya.
- Langkah pertama silakan kamu kunjungi https://www.jasaview.id/
- Setelah itu kamu dapat mendaftarkan diri melalui menu register.
- Sesudah itu kamu dapat mengisi formulir pendaftaran, kemudian kamu bisa klik daftar.
- Sekarang coba cek kotak masuk email yang didaftarkan untuk melakukan konfirmasi pendaftaran.
- Kemudian kamu dapat login pada akunmu yang ada di Jasa View.
- Selanjutnya silakan menu lihat iklan
- Silakan kamu pilih iklan yang ingin ditonton
- Pastikan untuk menonton iklan hingga selesai tanpa skip
- Setelah selesai menonton iklan nantinya kamu akan mendapatkan sejumlah imbalan.
Situs ini memberikan imbalan sekitar Rp50 – Rp250 per iklannya. Makanya, supaya uang yang bisa kamu kumpulkan cepat banyak. Kamu harus sering-sering nonton iklan.
3. Dapat Uang dari Nonton Youtube 2024 melalui Swagbucks

Cara selanjutnya untuk mendapatkan uang dari nonton Youtube adalah dengan menggunakan situs swagbucks.
Dengan menggunakan situs ini, kamu bisa mendapatkan koin yang nantinya bisa ditukarkan menjadi uang yang bisa dicairkan dengan menggunakan paypal.