Cara Verifikasi Nilai Rapor PPDB Jatim 2024/2025 Oleh Siswa yang Benar

Kalau kamu belum tahu cara melakukan verifikasi nilai rapor untuk PPDB Jatim 2024, kamu bisa cek langkah-langkahnya di sini.

14 Juni 2024 Fajar Laksana

Pengumuman PPDB Tahap 2

Jalur Prestasi Nilai Akademik SMA

Untuk pengumuman PPDB Tahap 2 Jalur Prestasi Nilai Akademik SMA dilaksanakan pada 20 Juni 2024 melalui website.

Sementara untuk pendaftaran ulang di SMA Negeri tujuan dilaksanakan pada 20 – 21 Juni 2024

Pengumuman PPDB Tahap 3

Jalur Zonasi SMK

Pengumuman PPDB Tahap 3 dengan Jalur Zonasi SMK dilaksanakan pada 24 Juni 2024, lalu daftar ulang dilakukan pada 24 Juni 2024.

Selanjutnya daftar ulang pemenuhan Pagu dilaksanakan pada 26 Juni 2024

Pengumuman PPDB Tahap 4

Jalur Zonasi SMA

Selanjutnya, pengumuman PPDB Tahap 4 jalur Zonasi SMA dilaksanakan pada 29 Juni 2024 melalui website.

Sementara untuk proses daftar ulang di SMA Negeri Tujuan dilaksanakan pada 29 Juni 2024.

Pengumuman PPDB Tahap 5

Jalur Prestasi Nilai Akademik SMK

Untuk pengumuman PPDB Tahap 5 dengan jalur prestasi nilai akademik SMK dilaksanakan pada 5 Juli 2024.

Sementara untuk daftar ulang dilaksanakan pada 5 – 6 Juni 2024.

Nah, itulah semua informasi mengenai cara verifikasi nilai rapor PPDB Jatim 2024/2025 oleh siswa yang benar. Semoga bermanfaat.

FAQ

Apakah verifikasi nilai rapor itu wajib?

Verifikasi nilai rapor adalah salah satu tahapan wajib dalam PPDB yang wajib dilalui oleh setiap calon peserta didik.

Pengambilan PIN PPDB Jatim di mana?

Berikut adalah ringkasan tata cara pengambilan PIN yang bisa diterapkan pada seluruh kategori lulusan yang telah disebutkan sebelumnya:
1. Buka link website PPDB Jatim 2024/2025 di ppdbjatim.net/ambil-pin/login/
2. Klik kategori lulusan yang sesuai dengan kondisimu, sesuaikan dengan darimana dan kapan kamu lulus SMP/Mts/sederajat
3. Sebelum mengambil PIN, silakan menonton video panduan pengambilan PIN yang sudah tersemat di website PPDB Jawa Timur 2024/2025

Apa itu jalur prestasi rapor?

Jalur prestasi rapor adalah seleksi berdasarkan nilai rapor atau prestasi.

Close