7 Soft Skill Penting Tahun 2026 yang Harus Kamu Tahu untuk Upgrade Diri!
Di tengah perubahan dunia kerja, soft skill seperti adaptabilitas, kecerdasan emosional, berpikir kritis, digital fluency, penilaian etis di era AI, komunikasi efektif, resiliensi, serta leadership dibutuhkan untuk menghadapi dunia kerja modern.