50 Contoh Ide Judul Skripsi Ilmu Pemerintahan [Terbaru]
Bagi kamu yang kesulitan mendapatkan ide untuk judul skripsi di Jurusan Ilmu Pemerintahan, cari tahu referensinya melalui artikel ini.
50 Contoh Ide Judul Skripsi Ilmu Pemerintahan [Terbaru] – Mahasiswa yang sedang menempuh Jurusan Ilmu Pemerintahan perlu mempersiapkan judul skripsi sebagai syarat kelulusan.
Nah, jika kamu sedang mencari referensi ide judul skripsi jurusan ilmu pemerintahan, kamu bisa menyimak beberapa contohnya di bawah ini.
Yuk, langsung simak!
Referensi Ide Judul Skripsi Jurusan Ilmu Pemerintahan
Daftar Isi [hide]
- Referensi Ide Judul Skripsi Jurusan Ilmu Pemerintahan
- Mata Kuliah Jurusan Ilmu Pemerintahan
- Contoh Judul Skripsi Jurusan Ilmu Pemerintahan tentang Bumdes
- Contoh Judul Skripsi Jurusan Ilmu Pemerintahan tentang Pelayanan Publik
- Contoh Judul Skripsi Jurusan Ilmu Pemerintahan tentang Kebijakan
- Contoh Judul Skripsi Jurusan Ilmu Pemerintahan tentang Kepemimpinan
- Contoh Judul Skripsi Jurusan Ilmu Pemerintahan tentang Anggaran
- Contoh Judul Skripsi Jurusan Ilmu Pemerintahan tentang Pemilu
- Penutup

Salah satu syarat kelulusan dari suatu jurusan di jenjang S1 adalah mengerjakan skripsi, termasuk di Jurusan Ilmu Pemerintahan.
Namun, pembuatan skripsi Jurusan Ilmu Pemerintahan cukup memakan waktu dan membutuhkan proses panjang, mulai dari riset judul, konsultasi pada dosen pembimbing, melakukan penelitian, dan proses penulisan.
Bagi kamu yang masih bingung menentukan judul skripsi Jurusan Ilmu Pemerintahan, pada artikel berikut Mamikos akan memberikan contoh ide judul skripsi ilmu pemerintahan yang dapat kamu modifikasi.
Mata Kuliah Jurusan Ilmu Pemerintahan
Proses penulisan skripsi Jurusan Ilmu Pemerintahan memerlukan penggabungan berbagai konsep mata kuliah yang pernah dipelajari.
Berikut ini adalah mata kuliah Jurusan Ilmu Pemerintahan yang tersedia di berbagai kampus di Indonesia.

Advertisement
Mata Kuliah Pengantar
- Pengantar Antropologi
- Pengantar Filsafat
- Pengantar Hukum Indonesia
- Pengantar Ilmu Ekonomi
- Pengantar Ilmu Hukum / PTHI
- Pengantar Ilmu Pemerintahan
- Pengantar Ilmu Politik
- Pengantar Sosiologi
- Pengantar Statistik Sosial
Mata Kuliah Tentang Kebijakan
- Kebijakan Keuangan Pusat Daerah
- Kebijakan Pembangunan
- Kebijakan Pemerintahan/publik
- Kebijakan Pertanahan di Indonesia
Mata Kuliah Tentang Manajemen
- Manajemen Networking
- Manajemen Pelayanan Publik
- Manajemen Pemerintahan
- Manajemen Program Pemerintahan
- Manajemen Strategis
- Manajemen Sumber Daya Manusia
Mata Kuliah Tentang Politik
- Politik Agraria
- Politik dan Hukum Agraria
- Politik dan Manajemen Pedesaaan dan Perkotaan
- Politik Lingkungan
- Politik Luar Negeri Indonesia
Mata Kuliah Tentang Sistem Hukum
- Sistem Sosial Budaya Indonesia
- Sistem Administrasi Publik
- Sistem Birokrasi Indonesia
- Sistem Ekonomi Indonesia
- Sistem Hukum Indonesia
- Sistem Informasi Manajemen
- Sistem Kepartaian & Pemilu di Indonesia
- Sistem Pemerintahan Daerah
- Sistem Pemerintahan Desa
- Sistem Pemerintahan Indonesia
- Sistem Pengawasan dan Pengendalian Pemerintahan
- Sistem Pengawasan Pemerintahan
- Sistem Perencanaan Pembangunan
- Sistem Perpajakan
- Sistem Politik Indonesia
- Sistem Sosial dan Budaya Indonesia