Contoh Kalimat Adjective Clause Who, Whom, Which, Whose dan Artinya
Pernahkah kamu melihat contoh kalimat adjective clause clause who, whom, which, whose dan memahaminya? Jika kamu belajar tentang klausa Bahasa Inggris memang harus mempelajari klausa ini.
Memang ada banyak klausa yang harus dipelajari dan hal ini cukup membuat pusing para pemula.
Terkadang sangat sulit membedakan dalam penggunaan klausa dalam kalimat bahasa Inggris.
Fokus Bahasan Kalimat Adjective Clause
Daftar Isi
- Fokus Bahasan Kalimat Adjective Clause
- Apa yang Dimaksud dengan Adjective Clause?
- Cara Menggunakan Who, Whom, Which dan Whose
- Contoh-Contoh Klausa Adjective yang Penting Diketahui
- Contoh Klausa Adjective untuk Relative Pronoun Who dan Whom
- Contoh Klausa Adjective untuk Relative Pronoun Which dan Whose
- Beberapa Contoh Soal Tentang Klausa Adjective
Daftar Isi
- Fokus Bahasan Kalimat Adjective Clause
- Apa yang Dimaksud dengan Adjective Clause?
- Cara Menggunakan Who, Whom, Which dan Whose
- Contoh-Contoh Klausa Adjective yang Penting Diketahui
- Contoh Klausa Adjective untuk Relative Pronoun Who dan Whom
- Contoh Klausa Adjective untuk Relative Pronoun Which dan Whose
- Beberapa Contoh Soal Tentang Klausa Adjective
Pembahasan kali ini akan fokus pada kalimat adjective clause sehingga kamu akan lebih mudah dalam memahami.
Pembahasan dari pengertian, apa saja klausa adjective, contoh-contoh kalimat hingga soal untuk dikerjakan.
Dengan pelatihan tersebut membantu kamu mengetahui sampai mana kemampuan memahami materi ini.
Bukan sekadar tahu contoh kalimat adjective clause clause who, whom, which, whose namun lebih mendalam lagi.
Apa yang Dimaksud dengan Adjective Clause?
Sebelum membahas lebih jauh tentang contoh kalimat adjective clause clause who, whom, which, whose.
Sebaiknya kamu pelajari dulu apa yang dimaksud dengan adjective clause dan sebenarnya apa yang harus diketahui dari materi ini.
Karena dalam bahasa Inggris memiliki banyak sekali aturan dalam membuat sebuah kalimat.
Bahkan dianggap lebih rumit jika dibandingkan dengan aturan berbahasa Indonesia seperti yang kita gunakan.
Dibutuhkan kesabaran dalam memahami satu per satu aturan tersebut jadi luangkan waktu agar bisa mempelajarinya. Tidak sulit sebenarnya jika kamu memang niat belajar dan dimulai dari adjective clause.
Adjective clause sering disebut dengan istilah relative clause jadi jangan heran jika keduanya sama.
Adjective adalah sebuah kata sifat yang digunakan dalam berbahasa Inggris dan sebenarnya mirip dengan bahasa Indonesia.
Sedangkan clause merupakan klausa (kelompok kata) yang isinya tentang subjek dan predikat.
Jadi dapat disimpulkan pengertiannya sebagai klausa yang memiliki fungsi sebagai kata sifat di dalam kalimat tersebut.
Sebuah kelompok kata seperti contoh kalimat adjective clause clause who, whom, which, whose tidak bisa berdiri sendiri.
Jadi harus digabungkan dengan kelompok kata utama agar memiliki makna dan menjadi kalimat utuh.
Contoh adjective clause untuk menerangkan sebagai kata benda seperti the girl who is wearing a blue skirt.
The girl merupakan kata benda sedangkan who is wearing a blue skirt merupakan kata sifat.
Klausa “who is wearing a blue skirt” merupakan contoh kalimat adjective clause clause who, whom, which, whose untuk menjelaskan kata “the girl”. Dalam kalimat ini yang digunakan adalah “who” sebagai relative pronoun.
Cara Menggunakan Who, Whom, Which dan Whose
Mungkin kamu pernah melihat contoh kalimat adjective clause clause who, whom, which, whose.
Mungkin sekilas diabaikan namun sebenarnya apa arti dan fungsi dari kata-kata tersebut dalam sebuah kalimat.
Adjective clause selalu diawali dengan kata-kata seperti who, whom, which dan whose.
Tahukah kamu kalau sebenarnya kata-kata tersebut memiliki arti sangat sederhana yaitu “yang”.
Agar lebih memahami mari kita bahas satu per satu contoh kalimat adjective clause clause who, whom, which, whose di bawah ini:
1. Who
Who disini bukan digunakan sebagai “siapa” namun menjadi sebuah subject pronoun untuk menunjukkan seseorang.
Contoh subject pronoun yang biasa digunakan dalam kalimat yaitu she, we dan he.
2. Whom
Whom merupakan object pronoun sebagai kata ganti milik orang lain maupun benda.
Contoh objektif pronoun yaitu her, us dan him yang memakai whom untuk menyatakan sebagai penerima tindakan.
3. Whose
Ketiga yaitu whose yang merupakan possessive pronoun atau dikatakan sebagai kata ganti kepemililikan.
Contoh possessive pronoun yang biasa digunakan dalam kalimat yaitu her, his dan our.
Perlu diketahui ada tujuan memakai whose yaitu untuk menentukan pemilik benda tersebut.
Contoh sederhana “whose camera is this” artinya “kamera siapa ini” maksudnya siapakah pemilik dari kamera tersebut.
4. Which
Terakhir yaitu which sebagai relative clause untuk memberikan informasi kepada pembaca.
Informasi tersebut bisa bersifat penting atau tidak penting tergantung kalimat yang disampaikan.
Memang banyak contoh kalimat adjective clause clause who, whom, which, whose yang harus dipelajari.
Setidaknya kamu sudah mengetahui apa saja adjective clause sebagai pengetahuan dasar dalam mempelajari kata sifat.
Contoh-Contoh Klausa Adjective yang Penting Diketahui
Memang perlu diakui kalau materi bahasa Inggris memang sangat banyak dan detail dalam pembuatan kalimatnya.
Maka agar lebih mudah kamu bisa belajar dari contoh kalimat adjective clause clause who, whom, which, whose.
Sebelum membahas tentang bagaimana cara membuat kalimat dengan menggunakan kata sifat.
Mari kita bahas tentang klausa who, whom, which dan whose lebih mendalam lagi agar benar-benar paham.
Berikut beberapa contoh kalimat adjective clause clause who, whom, which, whose dengan kalimat sederhana agar mudah untuk dipahami:
- Who are playing in the park artinya siapa yang sedang bermain di taman itu.
- Whom she ordered to write an official letter artinya siapa yang diperintahkan untuk menulis surat resmi.
- Whose eyes are brown artinya siapa yang matanya berwarna coklat itu.
- Which were made by Kana artinya yang dibuat oleh Kana.
Coba perhatikan beberapa contoh kalimat adjective clause clause who, whom, which, whose tersebut.
Dari kalimat sederhana tersebut kamu bisa membedakan makna yang disampaikan pada pembahasan sebelumnya.
Seperti contoh who menunjukkan kata ganti siapa orang yang melakukan aktivitas itu.
Sedangkan whom sebagai kata ganti orang ketiga untuk menanyakan siapa yang memberikan perintah.
Untuk whose menanyakan siapa pemilik mata coklat itu dan untuk menemukan jawaban nama orang tersebut.
Sedangkan which untuk menanyakan siapa pembuat benda tersebut baik makanan, barang dan lainnya.
Masih banyak contoh kalimat adjective clause clause who, whom, which, whose lainnya.
Jika kamu masih belum paham dengan pembahasan tersebut maka bisa simak penjelasan berikutnya dibawah ini.
Contoh Klausa Adjective untuk Relative Pronoun Who dan Whom
Untuk mempelajari tentang berbagai kata dalam bahasa Inggris memang akan lebih mudah jika belajar dari contoh.
Mari kita bahas contoh kalimat adjective clause clause who, whom, which, whose satu per satu secara detail.
1. Contoh klausa adjective – Who
People who are smart follow the rules memiliki arti orang-orang yang pintar mengikuti aturan.
Perhatikan pada kata dicetak tebal yang sudah dijelaskan kalau arti sesungguhnya adalah “yang”.
Contoh dua “The girl who picked me up last morning is my sister” artinya perempuan yang menjemputku kemarin pagi adalah saudara perempuanku.
Pada kalimat tersebut menjelaskan tentang orang yang menjemput atau penggambaran subjek.
I dreamed the man who already become my best friend last night artinya saya memimpikan pria yang telah menjadi sahabat baik saya kemarin malam.
Dapat disimpulkan jika who menjelaskan tentang subjek yang dibicarakan dalam sebuah kalimat.
2. Contoh klausa adjective – Whom
Contoh pertama she is the one whom I want to become one day yang artinya dia adalah seseorang yang saya cita-citakan suatu hari nanti.
You whom I trusted have betrayed me di mana artinya yaitu kamu yang saya percayai telah berkhianat.
James whom I met yesterday is a guitarist artinya James yang saya temui kemarin adalah seorang gitaris.
Dengan mempelajari contoh-contoh sederhana ini diharapkan kamu lebih mudah mengerti penempatan kata sifat.
Masih banyak contoh kalimat adjective clause clause who, whom, which, whose yang harus dipelajari lagi.
Contoh Klausa Adjective untuk Relative Pronoun Which dan Whose
Masih banyak contoh kalimat adjective clause clause who, whom, which, whose yang perlu dipelajari.
Pada sub ini fokus pada contoh relative pronoun which dan juga whose dalam sebuah kalimat.
1. Contoh klausa adjective – Which
The cake which you made for me is so delicious artinya kue yang kamu buatkan untuk aku sangat enak.
That is the handphone which I wanted to buy last month artinya itu adalah handphone yang ingin saya beli bulan lalu.
The tasks which you order is already done di mana artinya tugas yang kamu berikan sudah selesai.
2. Contoh klausa adjective – Whose
Hinata has a friend whose son lives in Konoha artinya Hinata memiliki seorang teman yang putranya tinggal di Konoha.
My friend whose parents live abroad is absent today artinya temanku yang orang tuanya tinggal di luar negeri tidak hadir hari ini.
I like people whose attitudes are good artinya saya menyukai orang-orang yang memiliki sikap baik.
Dari contoh kedua jenis kata sifat yang dijelaskan diatas tentu sudah terlihat perbedaan keduanya.
Which digunakan untuk menyatakan benda sedangkan whose digunakan untuk menyatakan orang.
Dengan contoh kalimat adjective clause clause who, whom, which, whose dengan memakai bahasa sederhana.
Bisa membantu kamu menggunakan kata sifat sesuai dengan kalimat yang akan dibuat.
Jika memang masih belum paham tentang penjelasan dan beberapa contoh yang sudah dibuat.
Kamu bisa melatih kemampuan dengan mempelajari soal untuk membuat kalimat sendiri berdasarkan kata sifat yang tersedia.
Beberapa Contoh Soal Tentang Klausa Adjective
Meskipun belajar tentang klausa adjective tidak selalu sulit namun masih saja ada yang kesulitan.
Jika diperhatikan satu per satu dari contoh kalimat adjective clause clause who, whom, which, whose memiliki peran masing-masing.
Jika masih belum bisa maka harus berhati-hati dalam memilih kata sifat agar makna di dalamnya dapat tersampaikan.
Apalagi sudah disediakan contoh-contoh yang mudah dipahami dengan kalimat sederhana.
Untuk mengetahui sejauh mana kemampuan kamu dalam memahami tentang kata sifat, coba kerjakan contoh soal klausa adjective yang terdiri dari dua kalimat untuk digabung menjadi satu.
- He knows some people. They live in Japan.
- The pencil is on the table. Siska bought it last week.
- This is the living room. It will be renovated soon.
Untuk bisa mengerjakan contoh soal ini, kamu harus belajar tentang kata, klausa, frasa kemudian menjadi kalimat.
Setelah dikerjakan coba cek jawaban kamu dengan melihat kunci jawabannya berikut ini.
- He knows some people who live in Japan.
- The pencil which Siska bought last week is on the table.
- This is the living room that will be renovated soon.
Tidak sulit bukan menggabungkan dua kalimat menjadi satu kalimat dengan klausa adjective.
Kamu hanya perlu mengubah susunan kata dalam kalimat tersebut agar memiliki makna dan enak dibaca.
Dari pembahasan tentang klausa adjective dari pengertian hingga contoh soalnya diharapkan bisa menjadi bahan untuk belajar.
Cari lebih banyak contoh kalimat adjective clause clause who, whom, which, whose agar lebih mudah memahaminya.
Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu: