Contoh Soal PAS / UAS PKN Kelas 7 Semester 2 dan Jawabannya 2023
Ingin mengetahui bagaimana bentuk atau contoh soal PAS / UAS PKN kelas 7 semester 2 SLTP? Dalam artikel ini, Mamikos akan berikan beberapa diantaranya untuk dipelajari.
Daftar Contoh Soal PAS / UAS PKN Kelas 7 Semester 2 Dan Jawabannya 2023
Contoh Soal PAS / UAS PKN Kelas 7 Semester 2 No 1 – 5
1. Manusia merupakan makhluk yang paling mulia apabila dibandingkan dengan makhluk Tuhan yang lainnya, hal ini dikarenakan manusia diberkati oleh…..\
a. Pikiran dan pengertian
b. Tubuh yang sehat
c. Sumber daya alam melimpah
d. Keturunannya
Jawaban yang benar: A
2. Sebagai pribadi, seseorang pasti membutuhkan kehadiran orang lain. Hal ini karena manusia merupakan makhluk …..
a. Sendiri
b.Tuhan
c.Sendiri-sendiri
d. Tidak mandiri

Advertisement
Jawaban yang benar: a. Sendiri
3. Keberagaman harus dapat membuat masyarakat Indonesia memiliki sikap toleransi dan saling menghargai satu sama lain. Oleh karena itu untuk mewujudkan hal tersebut diperlukan sebuah…..
a. Komitmen terhadap persatuan bangsa dalam keberagaman
b. Komitmen untuk sama-sama membangun daerahnya
c. Komitmen untuk mensejahterakan masyarakat di daerah-daerah yang tertinggal
d. Komitmen untuk memajukan daerah demi persatuan
Jawaban yang benar: a. Komitmen terhadap persatuan bangsa dalam keberagaman
4. Masyarakat Indonesia memiliki ras yang sangat beragam, penyebabnya adalah…..
a. Kedatangan bangsa asing dari luar negeri ke wilayah khatulistiwa
b. Kedatangan suku-suku asing yang ada di luar negeri ke wilayah Indonesia
c. Kedatangan ras asing ke wilayah Indonesia
d. Kedatangan berbagai suku bangsa ke wilayah Indonesia
Jawaban yang benar: d. Kedatangan berbagai suku bangsa ke wilayah Indonesia
5. Keberagaman masyarakat di Indonesia salah satunya disebabkan karena keadaan geografis Indonesia yang merupakan sebuah Negara kesatuan dengan memiliki beribu-ribu pulau yang…..
a. Dipisahkan oleh selat dan sungai
b. Dipisahkan oleh selat dan laut
c. Dipisahkan oleh sungai dan danau
d. Dipisahkan oleh hutan dan tebing
Jawaban yang benar: b. Dipisahkan oleh selat dan laut