15 Contoh Soal Teks Diskusi beserta Jawabannya Pilihan Ganda dan Essay Lengkap
Teks diskusi merupakan salah satu jenis teks dalam mata pelajaran bahasa Indonesia. Jawab soal mengenai materi ini dengan mempelajari contoh soal teks diskusi beserta jawabannya di artikel ini.
15 Contoh Soal Teks Diskusi beserta Jawabannya Pilihan Ganda dan Essay Lengkap โ Soal dalam ulangan atau ujian mata pelajaran bahasa Indonesia memang tidak lepas dari paragraf berbagai jenis teks.
Teks diskusi pun termasuk yang sering muncul.
Yuk, simak contoh soal diskusi berikut ini untuk menguji pemahamanmu tentang teks diskusi!
Contoh Soal Teks Diskusi
Daftar Isi [hide]

Untuk bisa menjawabnya, kamu tentu harus belajar materi ini dan juga belajar dari contoh soal teks diskusi.
Artikel ini akan fokus membahas contoh soal teks diskusi beserta jawabannya, mau pilihan ganda ataupun essay. Baca hingga akhir, ya!
Contoh Soal Teks Diskusi beserta Jawabannya Pilihan Ganda
Berikut ini 10 contoh soal teks diskusi beserta jawabannya untuk tipe soal pilihan ganda:
1. Sebuah teks yang isinya mengulas tentang satu isu dilengkapi opini atau argumen, entah mendukung atau menyanggah isu yang dibicarakan, kemudian diakhiri dengan kesimpulan atau saran dari penulis. Definisi tersebut merupakan pengertian dariโฆ
a. teks observasi
b. teks diskusi
c. teks eksposisi
d. teks berita
2. Yang merupakan ciri utama dari sebuah teks diskusi adalahโฆ
a. pola tulisan berupa kausalitas dan kronologis

Advertisement
b. adanya aspek adiksimba
c. ada argumen mendukung atau pro dan penentang atau kontra
d. pendapat dengan fakta atau argumen
3. 4 struktur teks diskusi adalahโฆ
a. argumen pendukung, simpulan, argumen menentang, orientasi
b. isu, argumen pendukung, argumen menentang, simpulan
c. pernyataan umum, opini, argumen, simpulan
d. isu, komplikasi, resolusi, simpulan
4. Yang merupakan tujuan dari sebuah teks diskusi adalahโฆ
a. mencapai kesepakatan gagasan atau pendapat, diskusi melibatkan kelompok
b. menginformasikan peristiwa di alam, politik, sosial, dll secara nyata
c. menyampaikan informasi faktual dan nyata
d. mengulas atau evaluasi karya sastra dan non sastra
5. Yang bukan merupakan jenis teks diskusi adalahโฆ
a. symposium
b. muktamar
c. seminar
d. drama kolosal
Contoh Soal Teks Diskusi beserta Jawabannya
6. yang bukan merupakan ciri kebahasaan teks diskusi adalahโฆ
a. diawali dengan pertanyaan
b. menggunakan kata hubung perlawanan seperti tetapi atau sedangkan
c. adanya penggunaan kohesi leksikal dan gramatikal
d. adanya penggunaan kata kerja imperatif atau pun teknis