12 Contoh Soal UTBK Bahasa Inggris dan Pembahasannya 2025 untuk Bahan Belajar

Guna mempersiapkan UTBK yang sebentar lagi dilaksanakan, Mamikos telah menyediakan contoh soal terkait di artikel ini. Yuk, kerjakan!

16 April 2025 Lintang Filia

12 Contoh Soal UTBK Bahasa Inggris dan Pembahasannya 2025 untuk Bahan Belajar โ€“ Sudah sampai mana persiapanmu menjelang UTBK 2025 yang sebentar lagi akan dilaksanakan?

Semakin dekat tanggal ujian, maka semakin giat juga kamu belajar dan berlatih sebagai bekap persiapan. Salah satu yang bisa kamu lakukan adalah dengan mulai mengerjakan latihan soal. โœจ

Oleh karena itu, Mamikos telah menyediakan berbagai contoh soal UTBK Bahasa Inggris dan pembahasannya 2025 yang bisa kamu kerjakan di artikel ini. ๐Ÿ“š

Kumpulan Contoh Soal UTBK Bahasa Inggris dan Pembahasannya 2025

contoh soal UTBK Bahasa Inggris dan pembahasannya 2025
Canva/@Pixsooz

Sebelum mulai pada bagian contoh soal UTBK Bahasa Inggris dan Pembahasannya 2025, ada baiknya kamu mengetahui terlebih dahulu apa saja materinya agar bisa dipelajari.

Materi UTBK Bahasa Inggris

  • Makna kontekstual kata.
  • Inferensi meyakinkan dalam bacaan argumentatif.
  • Keakuratan paparan kelebihan dan kekurangan objek bahasan dalam bacaan ulasan.
  • Tema dalam teks sastra.
  • Unsur proses dalam bacaan eksplanatif.
  • Nilai dalam teks sastra.
  • Gagasan pendirian yang relevan atau tidak relevan dengan isi bacaan argumentatif.
  • Menyimpulkan isi bacaan.
  • Ketepatan opini atas objek bahasan dalam bacaan ulasan.
  • Sebab-akibat dalam bacaan eksplanatif.
  • Makna teks umum.
  • Unsur eksplanatif dalam teks populer saintek dan sosial humaniora.
  • Fakta atau data dan simpulan yang relevan atau tidak relevan dengan gagasan
  • pendirian dalam bacaan argumentatif.
  • Kelengkapan paparan kekhasan objek bahasan dalam bacaan ulasan.
  • Teks personal inspiratif.
  • Menentukan inti bacaan.
  • Tema dalam teks sastra.

Yuk, langsung saja kerjakan soal literasi Bahasa Inggris di bawah ini!

Contoh Soal UTBK Bahasa Inggris dan Pembahasannya 2025 Bagian 1

Read the text and answer the question!

I used to hate mornings. I would hit snooze five times before dragging myself out of bed, already dreading the day ahead. That was my routineโ€”until I met Mrs. Hartono, my high school biology teacher. She was always the first to arrive at school, humming a song as she prepared her class.

One morning, she noticed me looking particularly gloomy. She gently asked, โ€œIs there anything youโ€™re looking forward to today?โ€ I shrugged. She smiled and said, โ€œYou know, if you start your day by expecting something good, you might just find it.โ€

At first, I dismissed it. But the next day, I tried. I looked forward to the breakfast my mom made. The day after that, I got excited about a new book I was going to read. Slowly, mornings became bearableโ€”then enjoyable.

Now, Iโ€™m in college and I wake up early to jog and plan my day. I still remember Mrs. Hartonoโ€™s words. Sometimes, a small shift in mindset can make a big difference.

1. What is the main message of the text?

A. Waking up early is the key to success
B. A positive mindset can improve daily life
C. Teachers should always check on their students
D. Reading books in the morning brings joy

Pembahasan:

Teks di atas menceritakan perubahan pandangan hidup penulis dari membenci pagi menjadi menikmati hari-harinya, dimulai dari nasihat sederhana dari gurunya.

Nah, fokusnya adalah bagaimana mengubah pola pikir (mindset) bisa berdampak besar pada kehidupan sehari-hari. Jadi, jawaban yang paling tepat adalah B.

Read the text and answer the question bellow.

In the age of digital communication, many people still prefer traditional methods of connecting with others. Despite the convenience of social media and instant messaging, thereโ€™s a sense of fulfillment that comes from a handwritten letter or a face-to-face conversation.

The feeling of receiving a letter in the mail or having an uninterrupted conversation cannot be replicated by a screen.

While technology is useful, there is still something valuable about personal, direct communication. It provides a deeper connection that fosters genuine relationships. So, while digital communication will continue to evolve, itโ€™s important not to forget the power of a simple, heartfelt conversation or a handwritten note.

2. What is the main idea of the passage?

A. Digital communication is less effective than traditional methods
B. Handwritten letters are the most effective way to communicate
C. Despite the rise of technology, personal communication remains important
D. Social media is better than face-to-face conversations

Pembahasan:

Bacaan ini mengungkapkan betapa pentingnya komunikasi pribadi dan langsung, meskipun teknologi sudah sangat berkembang.

Penulis menekankan bahwa meskipun media sosial dan pesan instan memudahkan komunikasi, komunikasi tatap muka dan surat tulisan tangan tetap memiliki nilai yang lebih mendalam. Maka, inti bacaan adalah tentang pentingnya komunikasi pribadi.

Read the text and answer the question!

The rain had been falling for hours, turning the streets into rivers of water. But despite the heavy downpour, people continued their daily activities.

In the marketplace, vendors covered their goods with plastic sheets, trying to protect them from the rain, while customers hustled to find shelter. It was a typical day in the city during the monsoon season, where the rain, although a nuisance, was also a familiar companion.

As the rain showed no signs of stopping, a group of children began to play in the flooded streets. They splashed in the water, laughing and enjoying themselves despite the inconvenience that the rain caused others.

For them, the rain was an opportunity for fun rather than an obstacle. In moments like these, the rain becomes more than just a weather phenomenonโ€”it becomes part of the rhythm of life in the city.

Close