Daftar PTN Penerima SNMPTN 2022 – 2023

PTN Penerima SNMPTN – Jalur masuk perguruan tinggi baik negeri maupun swasta cukup banyak. Khusus penerimaan mahasiswa baru perguruan tinggi negeri bisa melalui jalur SNMPTN, SBMPTN, SPMB, jalur mandiri dan lain-lain.

Semua jalur yang dibuka bertujuan untuk menyaring calon mahasiswa baru sehingga mahasiswa yang diperoleh memiliki kualitas yang baik. SNMPTN merupakan salah satu jalur seleksi yang diperuntukan hanya bagi mereka yang memiliki prestasi akademik tinggi di sebuah sekolah dan konsisten menunjukkan prestasinya di setiap semester.

Daftar PTN Penerima SNMPTN

Terdapat beberapa kelebihan jalur SNMPTN yaitu:

  1. SNMPTN dilakukan tanpa ujian tertulis. Para peserta tidak akan diuji melalui soal-soal karena seleksinya berdasarkan prestasi yang dilihat dari nilai rapor dan prestasi lain
  2. Tidak ada biaya untuk mengikuti SNMPTN karena biayanya ditanggung oleh pemerintah
  3. Bagi calon peserta yang berasal dari keluarga kurang mampu dan memiliki prestasi tinggi maka dapat mengajukan bantuan biaya pendidikan yang disebut bidikmisi.
  4. Kuota paling banyak dari seluruh kuota penerimaan mahasiswa baru di Perguruan Tinggi Negeri.

Adapun daftar perguruan tinggi negeri SNMPTN ialah:

  1. Universitas Syiah Kuala (UNSYIAH)
  2. Universitas Malikussaleh (UNIMAL)
  3. Universitas Teuku Umar (UTU)
  4. Universitas Negeri Medan (UNIMED)
  5. Universitas Sumatera Utara (USU)
  6. Universitas Negeri Padang (UNP)
  7. Universitas Samudra (UNSAM)
  8. Universitas Andalas (UNAND)
  9. Universitas Riau (UNRI)
  10. Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim (UIN-SUSKA)
  11. Universitas Jambi
  12. Universitas Maritim Raja Ali Haji
  13. Universitas Sriwijaya
  14. Universitas Bangka Belitung
  15. Universitas Bengkulu
  16. Insitut Teknologi Sumatera
  17. Universitas Lampung
  18. Universitas Islam Negeri Raden Fatah
  19. Universitas Indonesia
  20. Universitas Islam Negeri Jakarta
  21. Universitas Negeri Jakarta
  22. Institut Pertanian Bogor
  23. Institut Teknologi Bandung
  24. Universitas Padjadjaran
  25. Universitas Pendidikan Indonesia
  26. Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
  27. UPN Veteran Jakarta
  28. Universitas Siliwangi
  29. Universitas Tanjungpura
  30. Universitas Singaperbangsa Karawang
  31. Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati
  32. Universitas Jenderal Soedirman
  33. Universitas Negeri Semarang
  34. Universitas Dipenogoro
  35. Universitas Sebelas Maret
  36. Universitas Islam Negeri Walisongo
  37. Universitas Negeri Yogyakarta
  38. Universitas Gadjah Mada
  39. Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga
  40. UPN Veteran Yogyakarta
  41. Universitas Tidar
  42. Universitas Negeri Surabaya
  43. Institut Teknologi Sepuluh November
  44. Universitas Airlangga
  45. Universitas Trunojoyo
  46. Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
  47. Universitas Negeri Malang
  48. Universitas Brawijaya
  49. Universitas Islam Negeri Malan
  50. Universitas Jember
  51. UPN Veteran Jawa Timur
  52. Universitas Udayana
  53. Universitas Pendidikan Ganesha
  54. Universitas Mataram
  55. Universitas Nusa Cendana
  56. Universitas Timor
  57. Universitas Palangka Raya
  58. Universitas Lambung Mangkurat
  59. Universitas Mulawarman
  60. Universitas Borneo Tarakan
  61. Institut Teknologi Kalimantan
  62. Universitas Negeri Makassar
  63. Universitas Hasanuddin
  64. Universitas Islam Negeri Alauddin
  65. Universitas Tadulako
  66. Universitas Haluoleo
  67. Universitas Negeri Gorontalo
  68. Universitas Negeri Manado
  69. Universitas Sam Ratulangi
  70. Universitas Sulawesi Barat
  71. Universitas Sembilan Belas November
  72. Universitas Pattimura
  73. Universitas Khairun
  74. Universitas Cenderawasi
  75. Universitas Musamus Merauke
  76. Universitas Papua

Itulah perguruan tinggi negeri penerima SNMPTN tahun ini. Silakan pilih sesuai minat dan tentukan program studi sesuai kemampuan kamu.


Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu:

Kost Dekat UGM Jogja

Kost Dekat UNPAD Jatinangor

Kost Dekat UNDIP Semarang

Kost Dekat UI Depok

Kost Dekat UB Malang

Kost Dekat Unnes Semarang

Kost Dekat UMY Jogja

Kost Dekat UNY Jogja

Kost Dekat UNS Solo

Kost Dekat ITB Bandung

Kost Dekat UMS Solo

Kost Dekat ITS Surabaya

Kost Dekat Unesa Surabaya

Kost Dekat UNAIR Surabaya

Kost Dekat UIN Jakarta