Daya Tampung dan Peminat Universitas Sumatera Utara SNBP 2024

USU atau Universitas Sumatera Utara jadi salah satu kampus negeri yang memiliki peminat cukup banyak setiap pelaksanaan SNPMB setiap tahunnya.

01 Januari 2024 Nana

61. Jurusan Kesekretariatan

  • Jenjang Diploma III
  • Daya tampung 2023 sebanyak: 15
  • Peminat 2022 sebanyak: (Prodi Baru)

62. Jurusan Fisika

  • Jenjang Diploma III
  • Daya tampung 2023 sebanyak: 20
  • Peminat 2022 sebanyak: (Prodi Baru)

63. Jurusan Akuntansi

  • Jenjang Diploma III
  • Daya tampung 2023 sebanyak: 20
  • Peminat 2022 sebanyak: (Prodi Baru)

Alamat situs web resmi USU bisa diakses di registrasi.usu.ac.id.

Untuk informasi lengkap seputar SNPMB USU, mulai dari SNBP atau SNBT-UTBK 2024, dapat kamu cek juga secara langsung melalui situs di atas.

Setelah kamu menyimak dan membaca penjelasan daya tampung dan peminat dari berbagai jurusan/prodi di USU pun, kamu bisa dapat dengan lebih bijak dalam menentukan akan memilih jurusan apa nanti pada SNBP USU 2024.

Demikianlah informasi yang dapat Mamikos berikan pada artikel daya tampung dan peminat Universitas Sumatera Utara sebagai langkah persiapan SNBP 2024 pada kali ini.

Mamikos harap, setelah membaca ulasan daya tampung dan peminat Universitas Sumatera Utara sebagai persiapan SNBP 2024 di atas dapat memantapkan persiapan kamu saat akan mendaftar pada 14 Februari 2024.

Close