60 Ide Nama Bayi Kembar Laki-laki dan Perempuan 2 3 Kata yang Modern
Memberikan nama yang baik pada anak adalah kewajiban orang tua. Oleh karenanya, jangan sembarangan atau asal-asalan memberi nama kepada bayi kita.
D. Ide Nama Bayi Kembar Laki-Laki dan Perempuan Modern

- Charlie & Dolly (Bahasa Jerman/Inggris) Artinya: orang berjiwa bebas dan boneka
- Lily & Lyle (Bahasa Inggris) Arti: bunga dan pulau
- Clover & Cliff (Bahasa Inggris) Artinya: bunga dan singkatan dari Clifford
- Jade & Jayden (Bahasa Spanyol/Ibrani) Artinya: batu dari samping dan bersyukur
- Dawn & Ron (Bahasa Inggris/Ibrani) Artinya: awal hari dan lagu sukacita
- Sherry & Barry (Prancis/Irlandia) Artinya: sayang dan berambut pirang
- Lily & Ren (Bahasa Inggris/Irlandia) Artinya: simbol kepolosan dan bunga teratai
- Rose & Jared (Latin/Ibrani) Artinya: nama bunga dan mawar
- Alyssa & William (Bahasa Yunani/ Inggris) Artinya: rasional dan nama bunga
- Jasmine & Kunal (Bahasa Inggris/Sanskerta) Artinya: bunga putih kecil dan teratai
- Daisy & Cedar (Bahasa Inggris/Prancis) Artinya: mata hari dan nama pohon
- Azzam artinya Teguh pendiriannya dan Azzura artinya langit biru
- Eden artinya kebahagiaan dan Verona artinya sumber kebahagiaan
- Fillo artinya seorang pemimpin atau anak berbakti dan Viona artinya anggun dan cantik
- Isiah artinya Tuhan yang Maha Pengasih dan Isabella artinya kesetian pada Tuhan
- Narendra artinya seorang raja yang kuat dan Naela artinya kesuksesan
Penutup

Advertisement
Memberikan nama yang baik dan memiliki makna baik memang kewajiban orang tua pada anaknya. Oleh karena itu, kamu perlu mempertimbangkan dengan matang sebelum akhirnya memberikan nama pada anak di masa depan.
Mudah-mudahan saja ide nama bayi kembar laki-laki dan perempuan modern pada artikel Mamikos kali ini dapat menginspirasi dan memberikan referensi ide nama bayi kembar kamu nanti.
FAQ
Banyak yang mempertanyakan apakah jika punya anak kembar maka harus dinamai dengan nama yang sama hanya diganti hurufnya saja. Jawabannya tentu saja tidak. Penamaan nama anak atau bayi kembar tidak harus selalu sama. Nama yang diberikan untuk anak kembar tentu harus disesuaikan dengan jenis kelamin atau apa harapan orang tua si bayi terhadap bayi kembar mereka.
Kondisi yang disebut juga dengan kembar fraternal tersebut dapat terjadi ketika dua sperma membuahi dua sel telur sehingga pasangan kembar tidak memiliki materi genetik yang sama. Maka, pasangan kembar fraternal biasanya tidak punya kemiripan pada karakteristik fisiknya. Bahkan, jenis kelamin dari anak kembar tersebut pun bisa saja berbeda.
Fakta menariknya, bayi kembar tidak selalu memiliki wajah yang mirip atau serupa. Bahkan, kembar juga dapat berbeda jenis kelaminnya seperti yang satu adalah bayi perempuan dan kembaran satunya adalah laki-laki. Kondisi ini disebut dengan kembar fraternal atau kembar tidak identik.
Hamil kembar merupakan hamil dengan janin lebih dari satu dalam kandungan. Ibu hamil kembar memiliki risiko mengalami komplikasi kehamilan sehingga perlu menjalani kontrol kehamilan yang jauh lebih sering daripada kehamilan tunggal.
Kembar tiga dikenal dengan istilah bayi triplet. Kembar yang tidak identik atau fraternal biasanya dapat terjadi dari kehamilan tiga telur. Sementara, biasanya kembar tiga identik terjadi dari kehamilan monozigot, yang mana tiga janin dari satu sel telur yang sama. Dalam hal ini zigot kemudian terbagi menjadi dua, dan salah satu dari zigot tersebut akan terbelah lagi.