Pendaftaran SIMAMA Poltekkes Kemenkes 2024/2025, Jadwal, Syarat, dan Cara Daftar

Pendaftaran Sekolah Vokasi UGM 2024/2025, Jurusan, Biaya, dan Jadwal – Politeknik Kesehatan (Poltekkes) menjadi salah satu perguruan tinggi yang diminati oleh banyak siswa dari berbagai daerah.

Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru (Sipenmaru) Bersama (SIMAMA) merupakan jalur penerimaan Poltekkes seluruh Indonesia.

Pendaftaran SIMAMA 2024 sendiri telah dibuka, kamu bisa simak informasi selengkapnya berikut ini.

Berikut Informasi Pendaftaran SIMAMA Poltekkes Kemenkes 2024

simama-poltekkes.kemkes.go.id

Seperti yang disinggung sebelumnya, Sipenmaru Bersama atau yang lebih dikenal dengan SIMAMA adalah jalur tes untuk penerimaan mahasiswa baru Poltekkes yang berada dalam naungan Kementerian Kesehatan (Kemenkes).

Poltekkes merupakan institusi pendidikan yang di menyelenggarakan pendidikan profesional tenaga kesehatan di tingkat diploma (D3/D4).

Tahun ini, pendaftaran Poltekkes dimulai pada 1 Maret hingga 3 Mei 2024. SIMAMA sendiri akan berdasarkan pada tes berbasis CBT (Computer Based Test) dan penilaian raport para calon mahasiswa baru.

Pendaftaran SIMAMA 2024 dilakukan secara serentak oleh seluruh Poltekkes di Indonesia melalui Portal SIMAMA.

Rangkaian agenda seleksinya akan dimulai dari pendaftaran hingga pengumuman hasil seleksi.

Jika kamu ingin mendaftar SIMAMA Poltekkes, kamu bisa teruskan membaca artikel ini hingga bagian akhir untuk mendapatkan informasi selengkapnya.

Jadwal
SIMAMA Poltekkes Kemenkes

SIMAMA Poltekkes Kemenkes diselenggarakan berdasarkan agenda yang telah ditetapkan oleh penyelenggara.

Berikut adalah jadwal seleksi SIMAMA yang dikutip dari laman resmi SIMAMA Poltekkes.

  • Pendaftaran: 01 Maret 2024 s.d. 3 Mei 2024
  • Pelaksanaan CBT (Computer Based Test) Periode I: 8 Mei 2024 s.d. 13 Mei 2024
  • Pelaksanaan CBT (Computer Based Test) Periode 2: 21 Mei 2024 s.d. 26 Mei 2024
  • Pemeringkatan dan Nominasi: 27 Mei 2024 s.d. 28 Mei 2024
  • Pendaftaran dan Pelaksanaan Uji Kesehatan: 30 Mei 2024 s.d. 5 Juni 2024
  • Pengumuman Hasil Seleksi CBT: 29 Mei 2024
  • Nominasi Uji Kesehatan: 6 – 7 Juni 2024
  • Pengumuman kelulusan akhir: 8 Juni 2024
  • Registrasi Calon
    Mahasiswa Baru: Ditetapkan oleh masing-masing Poltekkes

Syarat
Pendaftaran
SIMAMA Poltekkes Kemenkes

Sebelum mendaftar SIMAMA Poltekkes Kemenkes, terlebih dahulu kamu harus mengetahui berbagai syarat pendaftarannya.

Merujuk pada laman resminya, syarat pendaftaran SIMAMA terdiri atas tiga kelompok yang meliputi persyaratan umum, persyaratan khusus, dan persyaratan lulusan pendidikan.

Adapun informasi lengkapnya adalah berikut ini:

Persyaratan
Umum

1.
Kelas Reguler:

  • Warga Negara Indonesia
  • SMU/SMA/MA/SMK dengan
    jurusan yang relevan/sesuai dengan pilihan prodi dan ditetapkan oleh Panitia
    Nasional
  • Usia calon peserta maksimal 25 tahun pada awal Tahun Akademik 2024/2025 (1 Juli 2024) (LTMPT)
  • Paket C
  • Berbadan sehat, tidak
    buta warna, kondisi fisik tidak mengganggu tugas sebagai tenaga kesehatan.
    (pemeriksaan dilakukan pada tahap uji kesehatan)
  • Tinggi badan minimal 155
    cm bagi laki-laki dan 150cm bagi perempuan (Prodi keperawatan dan fisioterapi).
    Tinggi badan minimal 150 cm (Prodi Kebidanan, hanya menerima peserta perempuan).
    Prodi lainnya wajib memiliki tinggi badan minimal 145 cm. (*Hasil pengukuran
    tinggi badan yang berlaku adalah hasil pengukuran pada saat Uji Kesehatan).
  • Tinggi badan untuk Prodi
    lainnya ditetapkan oleh Poltekkes masing-masing sesuai dengan kebutuhan dan
    diumumkan kepada calon peserta SIMAMA POLTEKKES KEMENKES

2.
Kelas Internasional:

Kelas internasional merupakan program kuliah di Poltekkes Kemenkes yang memiliki prodi profesi ners khusus untuk rintisan kelas internasional yang penyelenggaraannya mengacu pada ketentuan yang berlaku.

Adapun syarat calon peserta didik untuk kelas internasional ini antara lain:

  • Warga Negara Indonesia
    dan/atau Warga Negara Asing
  • Lulus pendidikan:
    SMU/SMA/MA/SMK Kesehatan dengan jurusan yang relevan/sesuai dengan pilihan
    prodi dan ditetapkan oleh Panitia Nasional
  • Maksimal tahun kelulusan 2022
  • Berbadan sehat, tidak
    buta warna, kondisi fisik tidak mengganggu tugas sebagai tenaga kesehatan.
    (pemeriksaan dilakukan pada tahap uji kesehatan)
  • Tinggi Badan minimal
    perempuan 155 cm, laki-laki 160 cm

Persyaratan
Khusus

Bagi
calon peserta yang berasal dari keluarga miskin atau keluarga tidak mampu
secara ekonomi dibuktikan dengan Surat Keterangan Miskin/ tidak mampu dari
Kelurahan/Desa (bila perlu dilakukan kunjungan rumah).

Persyaratan
Lulusan Pendidikan

Berikut adalah persyaratan lulusan pendidikan berdasarkan program studi yang dipilih.

Perlu kamu pahami bahwa peryaratan jenis lulusan ditentukan berdasarkan jenis Prodi dan berlaku sama di semua Poltekkes Kemenkes.

Persyaratan tinggi badan ditentukan berdasarkan jenis Prodi dan berlaku sama di semua Poltekkes Kemenkes.

1.
Program studi Radiologi

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Teknik Elektro, SMK Teknik Listrik, SMK Komputer

Minimal
Tinggi Badan: 160 (Pria) dan 155 (Wanita)

2.
Program studi Fisioterapi

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Kesehatan

Minimal
Tinggi Badan: 155 (Pria) dan 150 (Wanita)

3.
Program studi Kebidanan

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Kesehatan

Minimal
Tinggi Badan: 150 (Wanita)

4.
Program studi Keperawatan

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Kesehatan

Minimal
Tinggi Badan: 155 (Pria) dan 150 (Wanita)

5.
Program studi Keperawatan Anestesiologi

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Kesehatan

Minimal
Tinggi Badan: 155 (Pria) dan 150 (Wanita)

6.
Program studi Akupunctur

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Kesehatan

Minimal
Tinggi Badan: –

7.
Program studi Analisis Farmasi dan Kesehatan          

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Kesehatan, SMK Farmasi

Minimal
Tinggi Badan: –

8.
Program studi Farmasi

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Kesehatan

Minimal
Tinggi Badan: –

9.
Program studi Gizi

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Kesehatan, SMK Tata Boga, SMK Pariwisata, SMK Pertanian

Minimal
Tinggi Badan: –

10.
Program studi Jamu

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Kesehatan

Minimal
Tinggi Badan: –

11.
Program studi Kesehatan Gigi

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Kesehatan

Minimal
Tinggi Badan: –

12.
Program studi Kesehatan Lingkungan

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Teknik, SMK Kimia, SMK Kesehatan

Minimal
Tinggi Badan: –

13.
Program studi Okupasi Terapi

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Semua Jurusan

Minimal
Tinggi Badan: –

14.
Program studi Ortotik Prostetik

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Semua Jurusan

Minimal
Tinggi Badan: –

15.
Program studi Promosi Kesehatan

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Semua Jurusan

Minimal
Tinggi Badan: –

16.
Program studi Rekam Medis dan Infokes

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Kesehatan, SMK Teknik Informasi, SMK Teknik Komputer, SMK
Administrasi Perkantoran

Minimal
Tinggi Badan: –

17.
Program studi Teknik Gigi

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Kesehatan, SMK Semua Jurusan Kecuali Tata Boga dan Perkantoran

Minimal
Tinggi Badan: –

18.
Program studi Teknologi Bank Darah

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Kesehatan, SMK Kimia

Minimal
Tinggi Badan: –

19.
Program studi TEM

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Teknik Elektro/Ketenagalistrikan, SMK Teknik Informasi, SMK
Komputer, SMK Teknik Elektronika, SMK Teknik Komunikasi, SMK Teknik Perkapalan,
SMK Teknik Mesin

Minimal
Tinggi Badan: –

20.
Program studi Terapi Wicara

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Kesehatan

Minimal
Tinggi Badan: –

21.
Program studi TLM

Persyaratan
Jenis SMK: SMK Kesehatan, SMK Kimia

Minimal Tinggi Badan: –

Cara
Daftar SIMAMA Poltekkes Kemenkes

Berikut adalah cara daftar SIMAMA Poltekkes Kemenkes 2024 yang bisa kamu ikuti:

  1. Calon Peserta SIMAMA POLTEKKES diwajibkan untuk melakukan regristrasi atau membuat akun melalui laman https://simama-poltekkes.kemkes.go.id/#!.
  2. Lanjutkan pendaftaran dengan mengisi data yang diminta dan pastikan harus sesuai dan benar, lalu klik Lanjut.
  3. Jika sudah memiliki Akun, silahkan kamu pilih Masuk. Silahkan isi nama lengkap, kata sandi (password) dan pertanyaan keamanan, lalu Klik Masuk.
  4. Jika sudah masuk Akun, silahkan pilih Proses Pendaftaran Buka.
  5. Calon Peserta hanya bisa memilih 2 hingga 3 Program Studi dengan cara memilih Lokasi Kampus dan Program Studinya.
  6. Jika sudah memilih lokasi Kampus dan Program Studi klik Simpan Pilihan Program Studi, pastikan data yang dipilih sudah benar dan sesuai. Karena jika data sudah di simpan tidak dapat di ubah kembali.
  7. Selanjutnya kamu memilih Lokasi Ujian dan pastikan lokasi yang dipilih sudah benar dan sesuai karena jika sudah di simpan tidak dapat di ubah kembali.
  8. Selanjutnya, silahkan melakukan pembayaran dengan cara klik ‘Cetak’ untuk mendapatkan No Tagihan.
  9. Pastikan kamu melakukan pembayaran tidak melewati masa akhir pembayaran.
  10. Untuk cara pembayaran silahkan cari di laman https://simama-poltekkes.kemkes.go.id/informasi#biaya.
  11. Jika kamu sudah melakukan pembayaran, silahkan masuk Akun kembali untuk melanjutkan pengisian biodata berupa Data Pribadi, Data Orang Tua/Wali, Data Sekolah. Jika sudah terisi semua, klik Simpan untuk melanjutkan Langkah selanjutnya.
  12. Jika semua data sudah di Simpan, selanjutnya akan muncul pilihan dan klik Lanjutkan ke tahap unggah raport.
  13. Selanjutnya, silahkan Unggah Raport dan Surat pernyataan, untuk Surat pernyataan sudah ada Format yang disediakan. Pastikan seluruh File berupa PDF dan Maksimum ukuran per file 200 KB. Jika kamu sudah mengunggah semua, silahkan klik Simpan.
  14. Selanjutnya kamu lanjutkan dengan input nilai raport, pastikan data yang di isi benar-benar Sesuai, lalu klik Simpan dan akan muncul pilihan dan klik Unggah data Kesehatan.
  15. Lanjutkan dengan unggah data kesehatan setelah proses simpan akan muncul tombol Lanjut ke tahap Unggah foto.
  16. Selanjutnya, kamu bisa unggah foto dengan cara Klik Choose File sesuai Syarat yang ditetapkan. Kemudian, atur ukuran foto, lalu klik Potong dan Simpan.
  17. Memasuki Bagian Konfirmasi, pastikan semua data yang di unggah sudah benar dan sesuai semua. Jika sudah Cek List dan klik KIRIM DATA.
  18. Selanjutnya, Cetak Kartu Ujian dengan cara Klik Cetak Kartu Ujian.

Daftar
Program Studi Poltekkes Kemenkes

Terhitung ada 38 Poltekkes yang berada dalam naungan Kemenkes dan membuka seleksi mahasiswa baru jalur SIMAMA.

Adapun informasi detailnya sebagai berikut:

1.
Poltekkes Kemenkes Aceh

  • Program studi D-III
    Farmasi (Banda Aceh)
  • Program studi D-III Gizi
    (Banda Aceh)
  • Program studi D-III Kebidanan
    (Banda Aceh)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Langsa)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Meulaboh) 
  • Program studi D-III
    Kebidanan Aceh Utara
  • Program studi D-III
    Kebidanan Tengah
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Aceh Selatan)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Aceh Tenggara) 
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Banda Aceh)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Langsa)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Meulaboh)
  • Program studi D-III
    Keperawatan Aceh Utara
  • Program studi D-III
    Kesehatan Gigi (Banda Aceh)
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Banda Aceh)
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis Banda Aceh
  • Program studi D-IV Ajeng
    Kesehatan Lingkungan
  • Program studi D-IV Gizi
    Ajeng
  • Program studi D-IV
    Kebidanan
  • Program studi D-IV
    Kebidanan Ajeng Aceh Utara
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi dan Dietetika (Banda Aceh)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Sanitasi Lingkungan (Banda Aceh)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Terapi Gigi (Banda Aceh)

2.
Poltekkes Kemenkes Bandung

  • Program studi D-III Farmasi
    (Bandung)
  • Program studi D-III Gizi
    (Bandung)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Bandung)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Bogor)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Karawang) 
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Bandung)           
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Bogor)
  • Program studi D-III
    Keperawatan Gigi (Bandung)
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Bandung)
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis (Bandung)
  • Program studi International
    Class – Profesi Ners (Sarjana Terapan Keperawatan+Profesi Ners) (Bandung)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi dan Dietetika (Bandung)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Kebidanan dan Profesi (Bandung)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan dan Profesi (Bandung)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Promosi kesehatan (Bandung)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Sanitasi Lingkungan (Bandung)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Teknologi Laboratorium Medis (Bandung)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Terapi Gigi (Bandung)

3.
Poltekkes Kemenkes Banjarmasin

  • Program studi D-III Gizi
    (Banjarbaru)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Banjarbaru)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Banjarbaru)
  • Program studi D-III
    Keperawatan Kelas Internasional (Banjarbaru)
  • Program studi D-III
    Kesehatan Gigi (Banjarbaru)
  • Program studi D-III Sanitasi
    (Banjarbaru)
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis (Banjarbaru)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi dan Dietetika (Banjarbaru)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Kebidanan (Banjarbaru)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan (Banjarbaru)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Sanitasi Lingkungan (Banjarbaru)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Teknologi Laboratorium Medis (Banjarbaru)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Terapi Gigi (Banjarbaru)

4.
Poltekkes Kemenkes Banten

  • Program studi D-III
    Kebidanan (Rangkasbitung)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Tangerang)
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis (Tangerang)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan + Profesi Ners (Kelas Internasional di Tangerang)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan + Profesi Ners (Tangerang)

5.
Poltekkes Kemenkes Bengkulu

  • Program studi D-III
    Farmasi (Bengkulu)
  • Program studi D-III Gizi
    (Bengkulu)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Bengkulu)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Curup)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Bengkulu)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Curup)
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Bengkulu)
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis (Bengkulu)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi dan Dietetika (Bengkulu)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Kebidanan + Profesi Bidan (Bengkulu)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan (Kelas Internasional Bengkulu)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan + Profesi (Bengkulu)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Promkes (Bengkulu)           

6.
Poltekkes Kemenkes Denpasar

  • Program studi D-III Gizi
  • Program studi D-III
    Kebidanan
  • Program studi D-III
    Keperawatan
  • Program studi D-III
    Sanitasi
  • Program studi D-III Teknologi
    Laboratorium Medis
  • Program studi Kesehatan
    Gigi Program Diploma Tiga
  • Program studi Program
    Sarjana Terapan Kebidanan + Profesi Kebidanan
  • Program studi Program
    Sarjana Terapan Keperawatan + Profesi Ners
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi dan Dietetika
  • Program studi Sarjana
    Terapan Sanitasi Lingkungan
  • Program studi Sarjana
    Terapan Teknologi Laboratorium Medis

7.
Poltekkes Kemenkes Gorontalo

  • Program studi D-III
    Farmasi (Gorontalo)
  • Program studi D-III Gizi
    (Gorontalo)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Gorontalo) 
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Gorontalo)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi dan Dietetika (Gorontalo)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Sanitasi Lingkungan (Gorontalo)

8.
Poltekkes Kemenkes Jakarta I

  • Program studi D-III
    Kebidanan (Jakarta Selatan)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Jakarta Selatan)
  • Program studi D-III
    Kesehatan Gigi (Jakarta Selatan)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan + Profesi Ners (Jakarta Selatan)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Ortotik Prostetik (Jakarta Selatan)

9.
Poltekkes Kemenkes Jakarta II

  • Program studi D-III
    Analisis Farmasi & Makanan (Jakarta Selatan)
  • Program studi D-III
    Farmasi (Jakarta Pusat)
  • Program studi D-III Gizi
    (Jakarta Selatan)
  • Program studi D-III
    Radiologi (Jakarta Selatan)
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Jakarta Selatan)
  • Program studi D-III
    Teknik Gigi (Jakarta Selatan)
  • Program studi D-III
    Teknologi Elektromedis (Jakarta Selatan)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi dan Dietetika (Jakarta Selatan)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Sanitasi Lingkungan (Jakarta Selatan)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Tekniknologi Radiologi Pencitraan (Jakarta Selatan)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Teknologi Rekayasa Elektromedis (Jakarta Selatan)

10.
Poltekkes Kemenkes Jakarta III

  • Program studi D-III
    Kebidanan (Jakarta III)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Jakarta III)
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis (Jakarta III)
  • Program studi International
    Class – Profesi Ners (Sarjana Terapan Keperawatan+Profesi Ners) (Jakarta III)
  • Program studi International
    Class – Profesi Ners (Sarjana Terapan Keperawatan+Profesi Ners) (Jakarta III)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Fisioterapi + Profesi (Jakarta III)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Kebidanan + Profesi (Jakarta III)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan + Profesi Ners (Jakarta III)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Promosi Kesehatan (Jakarta III)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Teknologi Laboratorium Medis (Jakarta III)

11.
Poltekkes Kemenkes Jambi

  • Program studi D-III
    Farmasi (Kota Jambi)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Kota Jambi)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Kota Jambi)
  • Program studi D-III
    Kesehatan Gigi (Kota Jambi)
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Kota Jambi)
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis (Kota jambi)
  • Program studi International
    Class – Sarjana Terapan Keperawatan + Profesi Ners (Kota Jambi)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Kebidanan + Profesi Bidan (Kota Jambi)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan + Profesi Ners (Kota Jambi)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Promosi Kesehatan (Kota Jambi)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Sanitasi Lingkungan (Kota Jambi)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Teknologi Laboratorium Medis (Kota Jambi)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Terapi Gigi (Kota Jambi)

12.
Poltekkes Kemenkes Jayapura

  • Program studi D-III
    Farmasi (Jayapura)
  • Program studi D-III Gizi
    (Jayapura)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Biak)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Jayapura)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Mimika)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Nabire)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Biak)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Jayapura)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Kepulauan Yapen)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Merauke)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Mimika)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Nabire)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Wamena)
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Jayapura)
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Mimika)
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis (Jayapura)
  • Program studi International
    Class Profesi Ners (Sarjana Terapan Keperawatan+Profesi Ners) Jayapura
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi dan Dietetika (Jayapura)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Kebidanan (Jayapura)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan Program Profesi Ners

13.
Poltekkes Kemenkes Kalimantan Timur

  • Program studi D-III
    Kebidanan (Balikpapan)           
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Samarinda)
  • Program studi D-III Keperawatan
    (Samarinda)
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis (Samarinda)
  • Program studi International
    Class – Profesi Ners (Sarjana Terapan Keperawatan+Profesi Ners) Samarinda
  • Program studi PJJ
    Kebidanan (Samarinda)
  • Program studi PJJ
    Keperawatan (Samarinda)
  • Program studi Profesi
    Bidan (Sarjana Terapan Kebidanan+Profesi Kebidanan) Samarinda
  • Program studi Profesi
    Ners (Sarjana Terapan Keperawatan+Profesi Ners) Samarinda
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi dan Dietetika (Samarinda)
  • Program studi Sarjana Terapan
    Promosi Kesehatan (Samarinda)

14.
Poltekkes Kemenkes Kendari

  • Program studi D-III Gizi
    (Kendari)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Kendari)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Buton)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Kendari)
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis (Kendari)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi dan Dietetika (Kendari)

15.
Poltekkes Kemenkes Kupang

  • Program studi D-III Farmasi (Kupang)
  • Program studi D-III Gizi (Kupang)
  • Program studi Program studi D-III Kebidanan (Kupang)
  • Program studi D-III Keperawatan (Ende)
  • Program studi D-III Keperawatan (Kupang)
  • Program studi D-III Keperawatan (Waikabubak)
  • Program studi D-III Keperawatan (Waingapu)
  • Program studi D-III Kesehatan Gigi (Kupang)
  • Program studi D-III Sanitasi (Kupang)
  • Program studi D-III Teknologi Laboratorium Medik (Kupang)
  • Program studi Pendidikan Profesi Ners (Sarjana Terapan + Profesi)
  • Program studi Pendidikan Profesi Ners (Sarjana Terapan + Profesi) Kelas Internasional Kupang

16.
Poltekkes Kemenkes Makassar

  • Program studi D-III
    Farmasi (Makassar)
  • Program studi D-III
    Fisioterapi (Makassar)
  • Program studi D-III Gizi
    (Makassar)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Makassar)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Makassar)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Pare-pare)
  • Program studi D-III
    Keperawatan Kelas Internasional (Makassar)
  • Program studi D-III Keperawatan
    Kelas Internasional (Pare-pare)
  • Program studi D-III
    Kesehatan Gigi (Makassar)
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Makassar)
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis (Makassar)
  • Program studi Pendidikan
    Profesi Bidan (Makassar)
  • Program studi Pendidikan
    Profesi Dietisien
  • Program studi Pendidikan
    Profesi Fisioterapi (Makassar)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Farmasi (Makassar)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Fisioterapi (Makassar)
  • Program studi Sarjana Terapan
    Gizi dan Dietetika (Makassar)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan
  • Program studi Sarjana
    Terapan Sanitasi Lingkungan (Makassar)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Teknologi Laboratorium Medis (Makassar)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Terapi Gigi (Makassar)

17.
Poltekkes Kemenkes Malang

  • Program studi D-III
    Analisis Farmasi dan Makanan (Malang)
  • Program studi D-III
    Asuransi Kesehatan (Malang)
  • Program studi D-III Gizi
    (Malang)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Malang)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Blitar)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Ponorogo)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Trenggalek)
  • Program studi D-III
    Keperawatan Malang (Kampus Lawang)
  • Program studi D-III Rekam
    Medis & Informasi Kesehatan (Malang)
  • Program studi D-III
    Teknologi Bank Darah (Malang)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi & Dietetika (Malang)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Kebidanan + Profesi (Jember)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Kebidanan + Profesi (Kediri)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Kebidanan + Profesi (Malang
  • Program studi Sarjana Terapan
    Keperawatan + Profesi (Kelas Internasional di Malang)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan + Profesi (Malang)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keselamatan & Kesehatan Kerja (Malang)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Promosi kesehatan (Malang)

18.
Poltekkes Kemenkes Maluku

  • Program studi D-III Gizi
    (Ambon)
  • Program studi D-III Kebidanan
    (Ambon)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Saumlaki)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Ambon)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Masohi)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Tual)
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Ambon)
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis (Ambon)

19.
Poltekkes Kemenkes Mamuju

  • Program studi D-III Gizi
    (Mamuju)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Mamuju)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Mamuju)
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Mamuju)

20.
Poltekkes Kemenkes Manado

  • Program studi D-III
    Farmasi (Manado)
  • Program studi D-III Gizi
    (Manado)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Manado)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Manado)
  • Program studi D-III
    Kesehatan Gigi (Manado)
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Manado)
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis (Manado)
  • Program studi Program
    Pendidikan Profesi Ners (Sarjana Terapan Keperawatan+Profesi) (Manado)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi dan Dietetika (Manado)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Promosi Kesehatan (Manado)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Sanitasi Lingkungan (Manado)

21.
Poltekkes Kemenkes Mataram

  • Program studi D-III Gizi
    (Mataram) 
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Mataram)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Bima)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Mataram)
  • Program studi D-III
    Teknik Laboratorium Medis (Mataram)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi dan Dietetika (Mataram)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Kebidanan + Profesi Bidan (Mataram)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan (Kampus Bima) + Profesi Ners (Mataram)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan + Profesi Ners (Mataram)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Teknik Laboratorium Medis (Mataram)

22.
Poltekkes Kemenkes Medan

  • Program studi D-III
    Farmasi (Medan)
  • Program studi D-III Gizi
    (Lubuk Pakam)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Medan)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Padang Sidimpuan)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Pematang Siantar)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Tarutung, Tapanuli Utara)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Gunung Sitoli, Nias)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Kab. Tapanuli Tengah)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Medan)  
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Sidikalang, Kab. Dairi) 
  • Program studi D-III
    Kesehatan Gigi (Medan)
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Kabanjahe)
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis (Medan)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi dan Dietika (Lubuk Pakam)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Kebidanan (Medan)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan (Medan)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Sanitasi Lingkungan (Kabanjahe)

23.
Poltekkes Kemenkes Padang

  • Program studi D-III Gizi
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Bukittinggi)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Padang)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Padang)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Solok)
  • Program studi D-III Kesehatan
    Gigi
  • Program studi D-III
    Sanitasi 
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi dan Dietetika
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan
  • Program studi Sarjana
    Terapan Promosi Kesehatan 
  • Program studi Sarjana
    Terapan Sanitasi Lingkungan

24.
Poltekkes Kemenkes Palangkaraya

  • Program studi D-III GIZI
    (Palangka Raya)
  • Program studi D-III
    KEBIDANAN (Palangka Raya)
  • Program studi D-III
    KEPERAWATAN (Palangka Raya)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi & Dietetika (Palangka Raya)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Kebidanan + Profesi Bidan (Palangka Raya)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan (Palangka Raya)

25.
Poltekkes Kemenkes Palembang

  • Program studi D-III
    Farmasi (Palembang)
  • Program studi D-III Gizi
    (Palembang)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Muara Enim)
  • Program studi D-III Kebidanan
    (Palembang)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Baturaja)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Lahat)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Lubuk Linggau)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Palembang)
  • Program studi D-III
    Kesehatan Gigi (Palembang)
  • Program studi D-III
    Pengawasan Epidemiologi (Palembang)
  • Program studi D-III
    Sanitasi / Kesehatan Lingkungan (Palembang)
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis (Palembang)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi dan Dietetika (Palembang)
  • Program studi Sarjana Terapan
    Kebidanan (Palembang)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Teknologi Laboratorium Medis (Palembang)

26.
Poltekkes Kemenkes Palu

  • Program studi D-III Gizi
    (Palu)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Palu)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Poso)
  • Program studi D-III Keperawatan
    (Luwuk)  
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Palu)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Poso)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Toli-Toli)
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Palu)
  • Program studi Sarjana
    Terapan kebidanan (Palu)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan (Palu) + Program Pendidikan Profesi Ners

27.
Poltekkes Kemenkes Pangkal Pinang

  • Program studi D-III
    Farmasi (Pangkal Pinang)
  • Program studi D-III Gizi
    (Pangkal Pinang)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Pangkal Pinang)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Belitung)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Pangkal Pinang)

28.
Poltekkes Kemenkes Pontianak

  • Program studi D-III Gizi
    (Pontianak)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Pontianak)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Singkawang)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Sintang)
  • Program studi D-III
    Kesehatan Gigi (Pontianak)
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Pontianak)
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis (Pontianak)
  • Program studi Pendidikan
    Profesi Bidan (Sarjana Terapan Kebidanan + Profesi) (Pontianak)
  • Program studi Pendidikan
    Profesi Ners (Sarjana Terapan Keperawatan + Profesi) (Kelas Internasional)
  • Program studi Pendidikan
    Profesi Ners (Sarjana Terapan Keperawatan + Profesi) (Reguler)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi dan Dietetika (Pontianak)
  • Program studi Sarjana Terapan
    Keselamatan dan Kesehatan Kerja (Pontianak)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Sanitasi Lingkungan/ D-IV (Pontianak)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Teknologi Laboratorium Medis (Pontianak)

29.
Poltekkes Kemenkes Riau

  • Program studi D-III Gizi
    (Pekanbaru)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Pekanbaru)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Indragiri Hulu)
  • Program studi D-III Keperawatan
    (Pekanbaru)

30.
Poltekkes Kemenkes Semarang

  • Program studi Gizi dan
    Dietetika Program Sarjana Terapan (Semarang)
  • Program studi Gizi Program
    Diploma Tiga (Semarang)
  • Program studi Internasional
    Class-Profesi Ners (Sarjana Terapan Keperawatan+Profesi Ners)
  • Program studi Kebidanan
    Program Diploma Tiga (Blora)
  • Program studi Program
    Diploma Tiga (Magelang)
  • Program studi Kebidanan
    Program Diploma Tiga (Purwokerto)
  • Program studi Kebidanan
    Program Diploma Tiga (Semarang)
  • Program Sarjana Terapan
    dan Profesi Bidan (Magelang)
  • Program Sarjana Terapan
    dan Profesi Bidan (Semarang)
  • Kebidanan Semarang Kelas
    Kendal Program Diploma Tiga
  • Program studi Keperawatan
    Program Diploma Tiga (Blora)
  • Program studi Keperawatan
    Program Diploma Tiga (Magelang)
  • Program studi Keperawatan
    Program Diploma Tiga (Purwokerto)
  • Program studi Keperawatan
    Program Diploma Tiga (Semarang)
  • Program studi Keperawatan
    Program Diploma Tiga (Tegal)
  • Program studi Keperawatan
    Program Diploma Tiga(Pekalongan)
  • Program studi Keperawatan
    Program Sarjana Terapan dan Profesi Ners (Magelang)
  • Program studi Keperawatan
    Program Sarjana Terapan dan Profesi Ners (Semarang)
  • Program studi Keperawatan
    Semarang Kelas Kendal Program Diploma Tiga
  • Program studi Kesehatan
    Gigi Program Diploma Tiga (Semarang)
  • Program studi Radiologi
    Program Diploma Tiga (Purwokerto)
  • Program studi Radiologi
    Program Diploma Tiga (Semarang)
  • Program studi Rekam Medis
    dan Informasi Kesehatan Program Diploma Tiga (Semarang)
  • Program studi Rekam Medis
    dan Informasi Kesehatan Semarang Kelas Kendal Program Diploma Tiga
  • Program studi Sanitasi
    Lingkungan Program Sarjana Terapan (Purwokerto)
  • Program studi Sanitasi
    Program Diploma Tiga (Purwokerto)
  • Program studi Teknologi
    Bank Darah Program Diploma Tiga (Semarang)
  • Program studi Teknologi
    Laboratorium Medik Program Sarjana Terapan (Semarang)
  • Program studi Teknologi
    Laboratorium Medis Program Diploma Tiga (Semarang)
  • Program studi Teknologi
    Radiologi Pencitraan Program Sarjana Terapan (Semaran)
  • Program studi Terapi Gigi
    Program Sarjana Terapan (Semarang)

31.
Poltekkes Kemenkes Sorong

  • Program studi D-III Gizi
    (Sorong)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Manokwari)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Sorong)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Fak-fak) 
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Manokwari)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Sorong)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Kebidanan (Sorong)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan (Sorong)

32.
Poltekkes Kemenkes Surabaya

  • Program studi D-III Gizi
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Kampus Bangkalan)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Kampus Bojonegoro)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Kampus Magetan)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Kampus Sutomo Surabaya)
  • Program studi D-III Keperawatan
    (Kampus Sidoarjo)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Kampus Sutomo Surabaya)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Kampus Sutopo Surabaya)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Kampus Tuban)
  • Program studi D-III
    Kesehatan Gigi 
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Kampus Magetan)
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Kampus Surabaya)
  • Program studi D-III
    Teknik Elektromedik
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis
  • Program studi Sarjana
    Terapan Kebidanan (Pendidikan Sarjana Terapan + Profesi Bidan)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan (Pendidikan Sarjana Terapan + Profesi Ners) (Kelas Non
    Internasional)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Sanitasi Lingkungan
  • Program studi Sarjana
    Terapan Teknologi Laboratorium Medis
  • Program studi Sarjana
    Terapan Teknologi Rekayasa Elektromedik
  • Program studi Sarjana
    Terapan Terapi Gigi

33.
Poltekkes Kemenkes Surakarta

  • Program studi D-III
    Akupunktur (Surakarta)
  • Program studi D-III
    Analisis Farmasi dan Makanan (Surakarta)
  • Program studi D-III
    Farmasi
  • Program studi D-III
    Fisioterapi (Surakarta)
  • Program studi D-III Jamu (Surakarta)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Klaten)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Surakarta)
  • Program studi D-III
    Okupasi Terapi (Surakarta)
  • Program studi D-III
    Ortotik Prostetik (Surakarta)
  • Program studi D-III
    Terapi Wicara (Surakarta)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Akupunktur (Surakarta)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Fisioterapi + Profesi (Karanganyar)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Kebidanan + Profesi (Klaten)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan + Profesi (Surakarta)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Okupasi Terapi (Karanganyar)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Ortotik Prostetik (Karanganyar)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Terapi Wicara (Surakarta)  

34.
Poltekkes Kemenkes Tanjungkarang

  • Program studi D-III
    Farmasi (Tanjungkarang)
  • Program studi D-III Gizi
    (Tanjungkarang)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Metro)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Tanjungkarang)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Kota Bumi)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Tanjungkarang)
  • Program studi D-III
    Kesehatan Gigi (Tanjungkarang)
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Tanjungkarang)
  • Program studi D-III
    Teknik Gigi (Tanjungkarang)
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis (Tanjungkarang)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Kebidanan (Metro)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Kebidanan (Tanjungkarang)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan (Tanjungkarang)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Sanitasi Lingkungan (Tanjungkarang)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Teknologi Laboratorium Medis (Tanjungkarang)

35.
Poltekkes Kemenkes Tanjungpinang

  • Program studi D-III
    Kebidanan (Tanjungpinang)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Tanjungpinang)
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Tanjungpinang)

36.
Poltekkes Kemenkes Tasikmalaya

  • Program studi D-III
    Farmasi Tasikmalaya
  • Program studi D-III Gizi
    Cirebon
  • Program studi D-III Gizi
    Tasikmalaya
  • Program studi D-III
    Kebidanan Cirebon
  • Program studi D-III
    Kebidanan Tasikmalaya
  • Program studi D-III
    Keperawatan Cirebon
  • Program studi D-III
    Keperawatan Tasikmalaya
  • Program studi D-III
    Kesehatan Gigi Tasikmalaya
  • Program studi D-III Rekam
    Medis dan Informasi Kesehatan (Cirebon)
  • Program studi D-III Rekam
    Medis dan Informasi Kesehatan (Tasik malaya)
  • Program studi D-IV dan
    Profesi Bidan Tasikmalaya
  • Program studi D-IV
    Keperawatan dan Profesi Ners Tasikmalaya
  • Program studi D-IV Terapi
    Gigi Tasikmalaya

37.
Poltekkes Kemenkes Ternate

  • Program studi D-III Gizi
    (Ternate)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Ternate)
  • Program studi D-III
    Keperawatan (Ternate)
  • Program studi D-III
    Sanitasi (Ternate)
  • Program studi D-III
    Teknik Laboratorium Medis (Ternate)

38.
Poltekkes Kemenkes Yogyakarta

  • Program studi D-III Rekam
    Medis dan Informasi Kesehatan (Yogyakarta)
  • Program studi D-III Gizi
    (Yogyakarta)
  • Program studi D-III
    Kebidanan (Yogyakarta)
  • Program studi D-III Keperawatan
    (Yogyakarta)
  • Program studi D-III
    Kesehatan Gigi (Yogyakarta)
  • Program studi D-III Sanitasi
    (Yogyakarta)
  • Program studi D-III
    Teknologi Laboratorium Medis (Yogyakarta)
  • Program studi Kelas
    International – Sarjana Terapan Keperawatan + Profesi Ners (Yogyakarta)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Gizi dan Dietetika (Yogyakarta)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Kebidanan + Profesi Bidan (Yogyakarta)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan + Profesi Ners (Yogyakarta)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Keperawatan Anestesiologi (Yogyakarta)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Sanitasi Lingkungan (Yogyakarta)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Teknologi Laboratorium Medis (Yogyakarta)
  • Program studi Sarjana
    Terapan Terapi Gigi (Yogyakarta)

Nah, itulah informasi yang bisa Mamikos bagikan terkait pendaftaran SIMAMA Poltekkes Kemenkes 2024.

Semoga informasi di atas cukup bermanfaat untuk kamu yang ingin mendaftar di Poltekkes, ya!

Jika kamu ingin mencari informasi pendaftaran di perguruan tinggi lainnya, kamu bisa kunjungi situs blog Mamikos dan temukan informasinya di sana.


Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu:

Kost Dekat UGM Jogja

Kost Dekat UNPAD Jatinangor

Kost Dekat UNDIP Semarang

Kost Dekat UI Depok

Kost Dekat UB Malang

Kost Dekat Unnes Semarang

Kost Dekat UMY Jogja

Kost Dekat UNY Jogja

Kost Dekat UNS Solo

Kost Dekat ITB Bandung

Kost Dekat UMS Solo

Kost Dekat ITS Surabaya

Kost Dekat Unesa Surabaya

Kost Dekat UNAIR Surabaya

Kost Dekat UIN Jakarta