7 Jenis Sumber Daya Alam dalam Kehidupan beserta Contoh dan Manfaatnya

Sumber daya alam memainkan peran penting dalam menyediakan kebutuhan manusia, bahkan makhluk hidup lainnya. Pelajari lebih lanjut jenis, manfaat dan contohnya, yuk!

24 Januari 2024 Citra

6. Konservasi Keanekaragaman Hayati

Mendukung konservasi dan perlindungan spesies langka dan terancam punah. Menghindari aktivitas yang merusak ekosistem, seperti illegal logging, perburuan liar, dan penangkapan ikan berlebihan.

Penutup

Itulah manfaat, contoh dan jenis sumber daya alam yang telah Mamikos rangkum khusus untukmu. Penting sekali melestarikan dan mengelola sumber daya alam dengan bijaksana.

Sumber daya alam adalah warisan berharga yang harus kita warisi kepada generasi mendatang dan menjadi tugas kita bersama untuk menjaganya.

Close