Jurusan Sepi Peminat di Universitas Sumatera Utara dengan Prospek Kerja Bagus
Jurusan sepi peminat di Universitas Sumatera Utara – Mengenyam pendidikan di jenjang perguruan tinggi tentunya akan memberikan banyak manfaat bagi masa depan kamu. Bahkan ada sebuah riset yang mengatakan bahwa pendidikan di masa kuliah nantinya akan sangat bermanfaat baik untuk hal finansial maupun ekonomi bagi para lulusannya. Gelar sarjana yang nantinya akan kamu raih dianggap sebagai jaminan untuk mendapatkan kemandirian finansial, masa depan yang aman dan lebih baik, serta masa depan yang stabil .
Jurusan Sepi Peminat di Universitas Sumatera Utara
Namun, untuk mendapatkan gelar sarjana ini tentu bukanlah hal yang mudah karena banyak hal yang perlu kamu korbankan seperti waktu, biaya, dan masih banyak lagi lainnya.
Memilih untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang perguruan tinggi tak hanya akan memusingkan kamu untuk memikirkan perguruan tinggi mana yang akan menjadi tujuan kamu melanjutkan pendidikan. Ternyata kamu juga akan dipusingkan kembali karena harus memilih jurusan yang cocok dengan minat dan prospek kerja kedepannya untuk masa depan kamu.
Jurusan kuliah ini termasuk salah satu hal yang membutuhkan pertimbangan besar loh. Kamu tak harus memilih jurusan yang favorit, karena sejatinya jurusan favorit kalau tidak sesuai dengan minat dan bakat pun tak akan mudah untuk dijalani. Selain itu, ternyata tidak semua jurusan favorit juga memiliki prospek kerja yang bagus dalam mencari lowongan kerja Medan loh.
Begitu juga sebaliknya, tak semua jurusan sepi peminat selalu memiliki prospek kerja yang buruk loh. Masih tidak percaya? Banyak diluar sana deretan lowongan kerja DKI Jakarta yang membutuhkan sarjana-sarjana dari jurusan yang sepi peminatnya ini. Nah, ternyata diluar sana masih banyak kan rguruan tinggi yang menawarkan jurusan sepi peminat namun memiliki prospek kerja yang sangat cemerlang. Tertarik untuk mencari tahu lebih banyaknya lagi? Jika iya, kalian beruntung karena kali ini Mamikos akan memberikan info terkait jurusan sepi peminat di Universitas Sumatera Utara dengan prospek kerja bagus.
Siapa bilang perguruan tinggi terbaik selalu berada di Pulau Jawa? Ternyata di luar pulau Jawa sekalipun masih banyak loh deretan perguruan tinggi yang berkualitas! Salah satunya saja ada Universitas Sumatera Utara atau yang biasa disingkat USU. Perguruan tinggi negeri (PTN) yang satu ini merupakan universitas terbaik di pulau Sumatera dan menduduki peringkat ke delapan sebagai perguruan tinggi terbaik di Indonesia. Menjadi universitas pertama di Pulau Sumatera, Universitas Sumatera Utara juga merupakan universitas pertama di Pulau Sumatera yang memiliki Fakultas Kedokteran loh!
Karena memiliki kualitas yang sangat baik, tak heran jika Universitas Sumatera Utara selalu ramai peminatnya setiap menyambut tahun ajaran baru. Berlokasi tepatnya di Jl. Dr. T. Mansur No. 9, Padang Bulan, Medan, Sumatera Utara, lokasi gedung kampus Universitas Sumatera Utara memang berada dekat dengan kost Medan murah dan sewa apartemen di Medan. Hal ini tentu sangat menguntungkan calon mahasiswa baru yang akan merantau ke kota Medan nantinya karena dipermudah dalam mencari hunian yang dekat dengan kampus.
Hingga saat ini, Universitas Sumatera Utara telah menyelenggarakan 14 fakultas untuk jenjang Diploma III (D3) dan jenjang Sarjana (S1). Dari 14 fakultas tersebut nantinya kamu bisa menemukan beragam program studi atau jurusan yang ada di dalamnya. Sama seperti perguruan tinggi lainnya, Universitas Sumatera Utara juga tentu memiliki jurusan favorit dan jurusan sepi peminat dengan prospek kerja bagus.
Ketika mendaftarkan diri, jangan langsung asal memilih jurusan favorit yak arena tidak semua jurusan favorit itu menjanjikan masa depan kamu loh! Tertarik untuk melirik deretan jurusan sepi peminat di Universitas Sumatera Utara dengan prospek kerja bagus? Berikut Mamikos berikan daftar jurusannya di dalam tabel di bawah ini.
Daftar Jurusan Sepi Peminat USU
Nah, itu tadi ulasan seputar jurusan sepi peminat di Universitas Sumatera Utara dengan prospek kerja bagus. Adakah salah satu dari 10 jurusan yang sudah Mamikos terangkan diatas yang menarik minat kamu? Jika ada salah satu yang menarik minat kamu, kini kamu tak perlu bingung lagi bukan untuk memilih jurusan kuliah yang cocok dengan minat dan menjanjikan masa depan kamu juga? Jangan sampai salah memilih jurusan ya, karena kalian akan sulit untuk mengikuti kegiatan belajar mengajarnya jika kalian memilih jurusan yang asal saja.
Bagi kalian yang ingin mendapatkan informasi lebih banyak lagi seputar mahasiswa baru dan lainnya, kalian bisa gali informasi lebih banyak lagi di situs Mamikos. Untuk akses yang lebih mudah lagi, jangan lupa juga download aplikasi Mamikos di Play Store ya! Temukan informasi yang bermanfaat di sana!
Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu: