20 Contoh Kegiatan Gotong Royong di Sekolah beserta Manfaatnya, Siswa Wajib Tahu

Di artikel kali ini, Mamikos akan memberikan ulasan mengenai contoh kegiatan gotong royong di lingkungan sekolah.

25 Februari 2024 Asrul A

2. Kebersamaan

Selanjutnya, tujuan dari pelaksanaan gotong royong di lingkungan untuk menciptakan kebersamaan masyarakat.

Sehingga membuat masyarakat akan secara sukarela untuk bersama-sama membantu orang lain untuk kepentingan bersama.

3. Asas Tolong Menolong

Tujuan utama dari kegiatan gotong royong yaitu untuk menumbuhkan sikap saling membantu di antara masyarakat.

Dimana membantu orang yang sedang kesulitan, sehingga pertolongan inilah yang akan memberi manfaat untuk orang lain dan juga diri sendiri.

Jenis-jenis Gotong Royong

Perlu kamu ketahui bahwa gotong royong dibedakan menjadi beberapa jenis, sesuai dengan jenis pekerjaan yang sedang dikerjakan bersama. Berikut ini jenis-jenis gotong royong :

1. Kerja Bakti

Kerja bakti merupakan salah satu aktivitas masyarakat yang dilakukan secara bersama-sama di lingkungan masyarakat.

Aktivitas kerja bakti sebagai wujud yang dapat meningkatkan rasa tolong menolong antar sesama dan juga wujud saling peduli.

Biasanya, kerja bakti dilakukan di sekitar tempat tinggal untuk melakukan kegiatan bersih-bersih lingkungan.

Dengan adanya kegiatan kerja bakti, masyarakat bisa saling mengenal warga lainnya. Hal tersebut dapat menumbuhkan rasa saling peduli di lingkungan masyarakat.

2. Tanggap Bencana

Kegiatan tanggap bencana merupakan respon dari masyarakat ketika sedang terjadi bencana atau musibah.

Tanggap bencana biasanya dilakukan masyarakat sebagai wujud saling peduli ke sesama yang sedang kesulitan dengan membantu penggalangan dana, terjun langsung membantu, dan lainnya.

3. Musyawarah

Sebagian dari kalian mungkin belum tahu kalau musyawarah merupakan jenis gotong royong. Sebab, kegiatan musyawarah adalah cara yang bisa dilakukan masyarakat untuk mencapai kesepakatan.

Dengan adanya musyawarah, masyarakat bisa berkumpul dan berdiskusi terkait masalah yang sedang dihadapi. Barulah setelah musyawarah akan muncul kesepakatan dan solusi bagi masyarakat.

Melalui kegiatan musyawarah, masyarakat bisa saling bertukar ide dan pendapat yang bertujuan agar mencari kesepakatan.

Dengan kesepakatan yang telah disetujui bersama diharapkan dapat menguntungkan semua pihak.

4. Panen Raya

Kegiatan gotong royong satu ini biasanya dilakukan saat memasuki musim panen. Kegiatan panen raya terjadi karena musim panen dilakukan dengan skala yang sangat besar.

Biasanya, musim panen dilakukan dua kali dalam setahun atau bisa juga bergantung pada pertaniannya.

Saat musim panen, masyarakat akan bergotong raya untuk saling membantu proses panen.

Nantinya, setelah panen mereka akan membagikan hasil panen kepada orang-orang yang terlibat membantu. Dengan kegiatan panen raya akan menumbuhkan rasa saling peduli sesama masyarakat.

Close