5 Info Kost Dekat Pantai Losari Makassar Cocok Untuk Liburan

5 Info Kost Dekat Pantai Losari Makassar Cocok Untuk Liburan – Pantai Losari adalah sebuah pantai yang terletak di sebelah barat kota Makassar, provinsi Sulawesi Selatan, Indonesia. Pantai ini menjadi tempat bagi warga Makassar untuk menghabiskan waktu pada pagi, sore dan malam hari menikmati pemandangan matahari tenggelam yang sangat indah. Jarak pantai Losari dari Bandar Udara Internasional Sultan Hasanuddin kurang lebih 20 KM dan akan memakan waktu sekitar 30 menit jika melalui Jalan Tol Insinyur Sutami. Bila ingin mengunjungi Pantai Losari, tapi kehabisan hotel bisa mencoba untuk menginap di kost yang telah ada di Mamikos berikut ini:

5 Info Kost Dekat Pantai Losari Makassar Cocok Untuk Liburan

1. Kost Wisma Vianty Tipe B Mariso Makassar

Ukuran kamar yang ada di kost ini yaitu 4,5 x 4,5 m dengan banyak fasilitas yang mendukung seperti kasur, lemari pakaian, TV, AC, meja belajar, kursi belajar, dispenser, kamar mandi dalam, closet duduk, ember mandi, ruang tamu, ruang santai, ruang jemur, parkir mobil, parkir motor, parkir sepeda. Kost ini juga dekat dengan warung makan, mini market, ATM, Bank, apotek, klinik, kampus, halte bus, pos ojek, pusat belanja, mall, masjid, dan lain sebagainya.

2. Kost Pondok Ratu Rappoccini Makassar

Kost ini menawarkan banyak fasilitas seperti kasur, lemari pakaian, TV, AC, meja cermin rias, bisa untuk pasutri, cleaning service, bisa juga untuk sekamar berdua, TV kabel, kamar mandi dalam, closet duduk, shower, ember mandi, ruang tamu, ruang makan, dapur, ruang santai, ruang cuci, security, laundry, kulkas, TV, akses kunci 24 jam, parkir mobil, parkir motor, parkir sepeda. Kost ini dekat dengan halte bus, pos ojek, warung makan, mini market, ATM, Bank, apotek, klinik, kampus, sekolah, pusat belanja, mall, masjid, dan menggunakan listri prabayar.

3. Kost Sumber Ujung Pandang Makassar

Kamar yang ada di kost ini berukuran 3×4 m, dengan fasilitas tergolong lengkap seperti kasur, lemari pakaian, TV, AC, meja belajar, kursi belajar, kulkas, bisa pasutri, sekamar berdua, TV kabel, kamar mandi dalam, shower, closet jongkok, dapur, ruang jemur, security, TV, balcony, akses kunci 24 jam, parkir motor, serta parkir mobil.

4. Kost D’Homestay Ujung Pandang Makassar

Harga kost ini perbulannya sebesar Rp 1.600.000 dan harga perminggunya Rp 800.000. Fasilitas yang ada diantaranya: kasur, kemari pakaian, AC, meja belajar, WiFi internet, kursi belajar, meja cermin rias, kost bisa pasutri, ada cleaning service, bisa untuk sekamar berdua, TV kabel, access card, kamar mandi dalam, closet duduk, shower, air panas, dapur, ruang jemur, security, akses kunci 24 jam, parkir mobil, parkir motor, parkir sepeda. Kost ini dekat dengan warung makan, mini market, ATM, Bank, apotek, klinik, kampus, halte bus, pos ojek, pusat belanja, mall, dan masjid.

5. Kost Blessing Tipe A Ujung Pandang Makassar

Bila kamu memutuskan untuk kost di sini, maka pemilik kost di sini memberi subsidi listrik token Rp 100.000 perbulan, namun bila pemakaian lebih maka ditanggung penyewa kamar. Fasilitas lainnya pun tergolong memadai, seperti kasur, lemari pakaian, TV, AC, WiFi internet, meja cermin rias, TV kabel, access card, kamar mandi dalam, closet duduk, shower, wastafel, air panas, dapur, ruang jemur, kulkas, parkir motor, parkir sepeda. Kost dekat dengan warung makan, mini market, hingga dekat dengan ATM.

Selain kawasan ini masih banyak kawasan lain di Indonesia yang terdapat banyak kost dan bisa menjadi pilihan. Kamu tinggal membuaka website Mamikos, atau meng-install aplikasi pencarian kost No. 1 di Indonesia, yakni aplikasi Mamikos, untuk bisa menemukan dan booking kost idamanmu sekarang juga!