Lirik Lagu “Blue” oleh Yung Kai dan Artinya dalam Bahasa Indonesia, Bercerita tentang Apa?

Apakah akhir-akhir ini kamu begitu senang untuk mendengarkan lagu “Blue” milik Yung Kai? Simak seperti apa lirik lagu “blue” oleh Yung Kai dan artinya yang ada di bawah ini.

06 Februari 2025 Fatma

Lirik Lagu “Blue” oleh Yung Kai dan Artinya dalam Bahasa Indonesia, Bercerita tentang Apa? – Ada banyak lagu barat yang enak didengar saat santai dan cocok untuk kamu masukkan ke dalam playlist layanan streaming musik yang kamu gunakan.

Salah satu lagu yang akhir-akhir ini begitu banyak menarik perhatian yaitu hadir bersama dengan artis Yung Kai. Melalui lagunya yang berjudul “Blue”, banyak dari penggemar yang merasa relate dengan lirik lagu tersebut dan menemani mereka saat merasakan perasaan yang sama.

Supaya kamu bisa semakin mendalami makna tersebut, perlu untuk tahu seperti apa lirik lagu “blue” oleh Yung Kai dan artinya. Yuk, cari tahu lirik dan makna dari lagu “Blue” milik Yung Kai itu!🎧🎼

Lirik Lagu “Blue” oleh Yung Kai

Lirik Lagu “Blue” oleh Yung Kai
youtube.com

Dalam memahami makna dari sebuah lagu, maka kamu perlu untuk membaca terlebih dahulu terkait dengan lirik lagu “Blue” oleh Yung Kai dan artinya yang ada. Dari sini, nantinya kamu bisa untuk menginterpretasikan makna tersebut dengan lebih baik dan tepat.

Tidak hanya itu, mengetahui lirik dari lagu bisa membuat kamu menjadi semakin mudah saat harus menyanyikan. Waktumu untuk mendengarkan lagu bisa menjadi lebih seru dan asik.

Bahkan juga mengetahui lirik dari sebuah lagu akan membuat kamu menjadi mendalami perasaan yang berusaha disampaikan oleh penyanyinya melalui lagu yang ada.

Terlebih lagi, melalui lagu “Blue” ini, ada banyak perasaan yang bisa kamu rasakan dengan mendalam saat mendengarkannya.

Berikut ini merupakan lirik dari lagu “Blue” yang merupakan karya dari Yung Kai.

Your morning eyes, I could stare like watching stars
I could walk you by, and I’ll tell without a thought
You’d be mine, would you mind if I took your hand tonight?
Know you’re all that I want this life

I’ll imagine we fell in love
I’ll nap under moonlight skies with you
I think I’ll picture us, you with the waves
The ocean’s colors on your face
I’ll leave my heart with your air
So let me fly with you
Will you be forever with me?

My love will always stay by you
I’ll keep it safe, so don’t you worry a thing
I’ll tell you I love you more
It’s stuck with you forever, so promise you won’t let it go
I’ll trust the universe will always bring me to you

I’ll imagine we fell in love
I’ll nap under moonlight skies with you
I think I’ll picture us, you with the waves
The ocean’s colors on your face
I’ll leave my heart with your air
So let me fly with you
Will you be forever with me?



Terjemahan Bahasa Indonesia Lirik Lagu “Blue” oleh Yung Kai

Pada bagian sebelumnya, kamu sudah diajak untuk mencari tahu terkait dengan seperti apa lirik lagu “Blue” oleh Yung Kai dan artinya yang ada.

Lirik lagu asli dari karya Yung Kai satu ini memang hadir dalam bahasa Inggris. Supaya bisa semakin memahami maknanya, terkadang perlu untuk mencari tahu terkait dengan terjemahan bahasa Indonesia dari lirik tersebut.

Close