Berikut yang Termasuk Dalam Motif Ekonomi Bagi Pengusaha ialah? Cek Penjelasannya

Pertanyaan seperti berikut yang termasuk dalam motif ekonomi bagi pengusaha ialah, menjadi salah satu pertanyaan yang sering muncul. Dalam pertanyaan ini, jawaban yang paling tepat ialah mencari laba sebanyak mungkin.

Berikut yang Termasuk Dalam Motif Ekonomi Bagi Pengusaha Ialah

Mengapa motif ekonomi bagi pengusaha adalah mencari laba sebanyak mungkin.

Pada dasarnya, pelaku ekonomi yang berada di dalam kegiatan ekonomi bukan hanya memiliki peran namun juga memiliki motif. 

Motif ekonomi sendiri merupakan dorongan agar dapat melakukan kegiatan serta tindakan ekonomi.

Selain itu dapat diartikan jika motif merupakan dorongan, motivasi, alasan dan lainnya. Selain itu motif ini juga memiliki sifat ekstrinsik serta intrinsik.

Motif intrinsic merupakan motivasi yang berasal dari dalam diri seseorang, beda dengan motif ekstrinsik.

Motif ekstrinsik ini merupakan motivasi atau dorongan yang berasal dari luar seseorang. 

Tujuan dari motif ekonomi ialah memenuhi kebutuhan manusia hingga sepanjang hidup yang dimilikinya.

Motif ini bisa dilihat dari sudut pandang pelaku ekonomi yang berbeda. Berikut macam motif ekonomi:

1. Motif individu

Motif individu merupakan motif yang didasari dari dorongan yang ada di dalam diri sendiri agar dapat memperbaiki ekonomi dan mensejahterakan diri sendiri. 

Motif individu ini seperti memenuhi kebutuhan dan meningkatkan taraf hidup, ada juga motif memperoleh penghargaan, motif mendapatkan keuntungan, motif mendapatkan kekuasaan serta motif sosial. 

2. Motif organisasi

Untuk motif organisasi seperti menghasilkan barang hingga akhirnya bisa menghasilkan laba. Produk hasil produksi ini dapat dalam bentuk pertanian, peternakan, hingga produk desain. 

Produksi juga dapat menambah nilai guna barang, contohnya produksi kain dan menghasilkan produk pakaian, ketika memproduksi barang atau jasa, produsen akan sangat memikirkan kebutuhan yang dimiliki konsumen. 

Sedangkan, seorang pengusaha mempunyai motif ekonomi yakni cara memperoleh laba sebanyak mungkin dari faktor produksi yang mereka miliki. Sehingga pengusaha harus lebih efektif. 

Serta efisien untuk melakukan produksi dengan tujuan biaya produksi tidak begitu besar. Dari uraian di atas, berikut yang termasuk dalam motif ekonomi bagi pengusaha ialah mencari laba sebanyak mungkin.


Klik dan dapatkan info kost di dekatmu:

Kost Jogja Harga Murah

Kost Jakarta Harga Murah

Kost Bandung Harga Murah

Kost Denpasar Bali Harga Murah

Kost Surabaya Harga Murah

Kost Semarang Harga Murah

Kost Malang Harga Murah

Kost Solo Harga Murah

Kost Bekasi Harga Murah

Kost Medan Harga Murah