Pendaftaran ISI Surakarta 2023/2024, Jadwal, Biaya, dan Jalur Masuk

Pendaftaran ISI Surakarta 2023/2024, Jadwal, Biaya, dan Jalur Masuk – Mengikuti bakat dan minat yang dimiliki pastinya menjadi keinginan yang ingin dicapai oleh para calon mahasiswa baru.

Buat kamu yang tertarik mendalami bidang seni, mendaftarkan diri ke ISI Surakarta bisa menjadi pilihan yang tepat. Kampus satu ini menawarkan banyak program studi sesuai dengan fokus bidang seni masing-masing.

Jika kamu berencana masuk ke kampus ini, maka perlu mengetahui informasi pendaftaran ISI Surakarta 2023/2024, jadwal, biaya, dan jalur masuk yang ada terlebih dahulu.

Jadwal Pelaksanaan Pendaftaran ISI Surakarta 2023

isi-ska.ac.id

Pembahasan mengenai pendaftaran ISI Surakarta 2023/2024, jadwal, biaya, dan jalur masuk kali ini lebih berfokus terhadap jadwal pelaksanaannya.

Berikut ini merupakan informasi mengenai jadwal pelaksanaan pendaftaran ISI Surakarta yang perlu diketahui diantaranya:

  1. Peserta dapat melakukan pendaftaran secara online mulai dari tanggal 13 Februari sampai dengan 15 Juli 2023.
  2. Peserta wajib untuk melakukan unggah portofolio sesuai dengan ketentuan mulai dari tanggal 15 Februari sampai dengan 17 Juli 2023.
  3. Peserta akan mendapatkan informasi mengenai jadwal pelaksanaan Tes Potensi Skolastik yang diberikan pada tanggal 18 Juli 2023.
  4. Peserta menyelesaikan dan mengikuti pelaksanaan dari Tes Potensi Skolastik mulai dari tanggal 20 sampai dengan 22 Juli 2023.
  5. Peserta akan mendapatkan informasi mengenai hasil seleksi yang akan diumumkan pada tanggal 31 Juli 2023.
  6. Peserta bisa mengikuti pelaksanaan registrasi ulang mulai dari tanggal 1 sampai dengan 7 Agustus 2023.

Langkah Tata Cara Pendaftaran ISI Surakarta 2023

Pembahasan mengenai pendaftaran ISI Surakarta 2023/2024, jadwal, biaya, dan jalur masuk penting juga untuk mengetahui langkah pendaftarannya.

Berikut ini merupakan langkah cara untuk mengikuti pendaftaran ISI Surakarta yang perlu diikuti diantaranya:

  1. Peserta bisa menyelesaikan proses pendaftaran ISI Surakarta secara online melalui laman yang bisa diakses di sini.
  2. Peserta yang telah berhasil menjalankan registrasi maka perlu untuk mengaktifkan akun peserta dengan mengkonfirmasi melalui link yang dikirimkan ke email.
  3. Peserta melakukan pengisian terhadap formulir pendaftaran sampai selesai dan pastikan bahwa informasi yang diisikan sudah benar.
  4. Peserta mengunggah dokumen persyaratan yang dibutuhkan dan sesuai dengan ketentuan yang telah diberikan oleh ISI Surakarta.

Daftar Dokumen untuk Persyaratan Pendaftaran ISI Surakarta 2023

Pembahasan pendaftaran ISI Surakarta 2023/2024, jadwal, biaya, dan jalur masuk tidak kalah pentingnya yaitu mengenai dokumen yang harus diserahkan.

Dokumen ini juga menjadi bagian persyaratan yang harus dipenuhi supaya memperbesar kemungkinan untuk lulus dan diterima.

Biasanya dokumen ini menjadi bagian dari seleksi yang dilakukan dalam tahapan administrasi. Oleh karena itu, memastikan bahwa dokumen persyaratan sudah benar sebelum diunggah menjadi hal yang penting.

Berikut ini merupakan daftar dari dokumen yang perlu untuk diserahkan dalam mengikuti pendaftaran ISI Surakarta diantaranya:

  1. Pas foto terbaru dan formal dengan ukuran sebesar 3×4
  2. Dokumen KTP
  3. Dokumen Kartu Keluarga atau KK
  4. Dokumen ijazah atau bisa juga menggunakan surat keterangan lulus maupun tanda kelulusan yang telah dilegalisir oleh sekolah terkait
  5. Dokumen slip gaji atau surat keterangan penghasilan yang dikeluarkan oleh desa maupun kelurahan
  6. Dokumen rapor SMA atau sederajat mulai dari semester 3 sampai dengan semester 5
  7. Dokumen sertifikat maupun piagam penghargaan yang menjelaskan mengenai prestasi yang didapatkan oleh peserta dalam bidang seni maupun bidang yang lainnya
  8. Dokumen surat keterangan sehat
  9. Dokumen surat keterangan bebas buta warna yang dikeluarkan oleh rumah sakit pemerintah bagi peserta yang memilih program studi di Fakultas Seni Rupa dan Desain
  10. Dokumen melampirkan foto rumah mulai dari tampak depan, ruang tamu, ruang tidur, sanitasi, dan dapur
  11. Dokumen bukti pembayaran untuk listrik dan air
  12. Dokumen yang berisi keterangan mengenai URL berisi Google Map dari lokasi tempat tinggal
  13. Dokumen surat pernyataan kebenaran data

Informasi Biaya Pendaftaran ISI Surakarta 2023

Dalam membahas pendaftaran ISI Surakarta 2023/2024, jadwal, biaya, dan jalur masuk, pastinya ingin tahu biaya pendaftarannya.

Mengenai hal ini, nantinya kamu akan mendapatkan besar biaya pendaftarannya sesuai dengan kode bayar yang didapatkan.

Pembayaran ini bisa untuk dilakukan melalui Bank Mandiri. Bisa dengan menggunakan ATM, Mandiri Online, maupun juga lewat teller bank.

Daftar Program Studi yang Ada di ISI Surakarta 2023

Bagian dari pendaftaran ISI Surakarta 2023/2024, jadwal, biaya, dan jalur masuk yang perlu diketahui yaitu mengenai daftar program studi yang ada.

Informasi satu ini bisa membantu untuk menentukan pilihan mana yang ingin untuk diambil. Berikut informasi lebih lengkap untuk program studi yang ada di ISI Surakarta.

A. Fakultas Seni Pertunjukan (FSP)

Berikut ini merupakan daftar dari program studi yang ada di bawah Fakultas Seni Pertunjukan ISI Surakarta diantaranya:

  1. Program studi S1 Seni Karawitan dengan biaya UKT mulai dari Rp 500 ribu sampai dengan Rp 4,75 juta.
  2. Program studi S1 Etnomusikologi dengan biaya UKT mulai dari Rp 500 ribu sampai dengan Rp 4,75 juta.
  3. Program studi S1 Seni Pedalangan dengan biaya UKT mulai dari Rp 500 ribu sampai dengan Rp 4,75 juta.
  4. Program studi S1 Teater dengan biaya UKT mulai dari Rp 500 ribu sampai dengan Rp 4,75 juta.
  5. Program studi S1 Tari dengan biaya UKT mulai dari Rp 500 ribu sampai dengan Rp 4,75 juta.

B. Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD)

Berikut ini merupakan daftar dari program studi yang ada di bawah Fakultas Seni Rupa dan Desain ISI Surakarta diantaranya:

  1. Program studi D4 Senjata Tradisional Keris dengan biaya UKT mulai dari Rp 500 ribu sampai dengan Rp 4,75 juta.
  2. Program studi D4 Desain Mode Batik dengan biaya UKT mulai dari Rp 500 ribu sampai dengan Rp 4,75 juta.
  3. Program studi S1 Kriya dengan biaya UKT mulai dari Rp 500 ribu sampai dengan Rp 4,75 juta.
  4. Program studi S1 Film dan Televisi dengan biaya UKT mulai dari Rp 500 ribu sampai dengan Rp 5,25 juta.
  5. Program studi S1 Seni Murni dengan biaya UKT mulai dari Rp 500 ribu sampai dengan Rp 4,75 juta.
  6. Program studi S1 Desain Interior dengan biaya UKT mulai dari Rp 500 ribu sampai dengan Rp 4,75 juta.
  7. Program studi S1 Desain Komunikasi Visual dengan biaya UKT mulai dari Rp 500 ribu sampai dengan Rp 4,75 juta.
  8. Program studi S1 Fotografi dengan biaya UKT mulai dari Rp 500 ribu sampai dengan Rp 4,75 juta.

Penutup

Nah, itu tadi merupakan informasi seputar pendaftaran ISI Surakarta 2023/2024, jadwal, biaya, dan jalur masuk yang perlu untuk kamu ketahui.

Dari informasi yang sudah diberikan di atas, kamu bisa mulai untuk mempersiapkan diri dalam mengikuti pelaksanaan pendaftaran masuk ke ISI Surakarta.

Tidak hanya ISI Surakarta yang sudah mulai membuka proses pendaftarannya, tetapi masih ada banyak kampus lainnya di Indonesia yang bisa kamu jadikan sebagai pilihan.

Kamu dapat mencari tahu mengenai informasi pendaftaran kampus terbaru dan paling lengkap hanya melalui situs blog Mamikos.


Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu:

Kost Dekat UGM Jogja

Kost Dekat UNPAD Jatinangor

Kost Dekat UNDIP Semarang

Kost Dekat UI Depok

Kost Dekat UB Malang

Kost Dekat Unnes Semarang

Kost Dekat UMY Jogja

Kost Dekat UNY Jogja

Kost Dekat UNS Solo

Kost Dekat ITB Bandung

Kost Dekat UMS Solo

Kost Dekat ITS Surabaya

Kost Dekat Unesa Surabaya

Kost Dekat UNAIR Surabaya

Kost Dekat UIN Jakarta