Pengumuman Hasil PPDB Makassar Jalur Zonasi 2024, Link dan Cara Cek
Pengumuman Hasil PPDB Makassar Jalur Zonasi 2024, Link dan Cara Cek – Sudah mendaftarkan diri pada Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di Makassar melalui jalur zonasi?
Ketahui informasi link pengumuman dan cara mengecek status kelulusanmu pada pengumuman hasil PPDB Makassar Jalur Zonasi 2024 melalui artikel berikut ini.
Informasi Pengumuman PPDB Makassar Jalur Zonasi 2024
Daftar Isi
- Informasi Pengumuman PPDB Makassar Jalur Zonasi 2024
- Jadwal PPDB Makassar 2024
- Tata Cara Registrasi PPDB Online Makassar 2024 Jalur Zonasi SD
- Tata Cara Registrasi PPDB Online Makassar 2024 Jalur Zonasi SMP
- Link Pengumuman PPDB Makassar Jalur Zonasi 2024
- Cara Mengecek Pengumuman Hasil PPDB Makassar Jalur Zonasi 2024
- Penutup
Daftar Isi
- Informasi Pengumuman PPDB Makassar Jalur Zonasi 2024
- Jadwal PPDB Makassar 2024
- Tata Cara Registrasi PPDB Online Makassar 2024 Jalur Zonasi SD
- Tata Cara Registrasi PPDB Online Makassar 2024 Jalur Zonasi SMP
- Link Pengumuman PPDB Makassar Jalur Zonasi 2024
- Cara Mengecek Pengumuman Hasil PPDB Makassar Jalur Zonasi 2024
- Penutup
Jadwal pendaftaran siswa baru pada berbagai jenjang di wilayah Indonesia sedang dibuka, termasuk di Makassar.
Apabila kamu ingin mendaftarkan diri pada jenjang Sekolah Dasar (SD) atau Sekolah Menengah Pertama (SMP), simak informasi terkait PPDB yang berlangsung di Makassar.
Terdapat jenis pendaftaran jalur zonasi dan jalur non zonasi yang dibuka. Calon peserta didik baru dari Makassar ataupun di luar Makassar berkesempatan untuk mendaftarkan diri di sekolah pilihannya.
Selain perlu mengetahui informasi PPDB Makassar, ada pula informasi terkait pengumuman jalur zonasi yang berlaku di wilayah tersebut. Dengan demikian, pendaftar akan lebih siap dan tidak tertinggal batas waktu pendaftaran ulang.
Berikut adalah informasi terkait pengumuman hasil PPDB Makassar Jalur Zonasi 2024.
Perlu dicatat, hingga saat ini, pihak PPDB Makassar masih belum memperbarui tanggal pembukaan, pelaksanaan, pengumuman, hingga tata cara registrasi PPDB.
Jadi, Mamikos memakai data jadwal PPDB Makassar di tahun sebelumnya yang dapat kamu jadikan acuan.
Segera setelah pihak PPDB Makassar memperbarui informasi jadwal PPDB tersebut, Mamikos akan kembali mengunggah pembaruan jadwalnya untuk kamu.
Selain itu, kamu perlu untuk selalu mengikuti perkembangan informasi terbaru agar bisa mengetahui hal ini.
Buat kamu yang penasaran dan ingin mengikuti informasi lebih lanjut, kamu bisa mengaksesnya di sini: https://ppdb.makassarkota.go.id/
Lakukan pengecekan informasi secara berkala agar kamu memastikan tidak ketinggalan jadwal pelaksanaan yang ada.
Jika nanti jadwal sudah dirilis, maka kamu bisa mencatatnya dan membuat pengingat agar tidak ketinggalan proses yang ada.
Selain itu, penting untuk menyelesaikan pendaftaran sesuai dengan jadwal yang sudah ditentukan agar tidak dinyatakan gugur oleh panitia.
Jadwal PPDB Makassar 2024
Sebelum sampai ke pembahasan pengumuman hasil PPDB Makassar Jalur Zonasi 2024.
Untuk tahun 2024, kemungkinan besar terdapat PPDB jalur zonasi dan jalur non zonasi yang akan dibuka di Makassar dengan jadwal yang mengacu pada tahun sebelumnya sebagai berikut.
Jadwal Pendaftaran Jalur Zonasi PPDB Makassar
- Juni 2024: Pendaftaran siswa baru
- Juni 2024: Pengumuman siswa baru yang diterima
- Juni – Juli 2024: Pendaftaran ulang siswa jalur zonasi
- Seluruh proses di atas dimulai pukul 08.00 – 17.00 WITA
Jadwal Pendaftaran Jalur Non Zonasi PPDB Makassar
- Juli 2024: Pendaftaran siswa baru
- Juli 2024: Pengumuman siswa baru yang diterima
- Juli 2024: Pendaftaran ulang siswa jalur non zonasi
- Seluruh proses di atas dimulai pukul 08.00 – 17.00 WITA
Setelah tahapan pendaftaran ulang terlaksana, masih ada tahapan lainnya yang perlu ditempuh, seperti:
- Persiapan masuk sekolah: Juli 2024
- Hari pertama sekolah: Juli 2024
- Masa Orientasi Siswa (MOS): Juli 2024
Tata Cara Registrasi PPDB Online Makassar 2024 Jalur Zonasi SD
- Buka laman website PPDB online https://ppdb.makassarkota.go.id/
- Klik tombol “daftar” pada bagian tengah website
- Klik “ingin mendaftar SMP” dengan logo warna biru
- Klik “Ya” jika pendaftar sudah mempunyai Nomor Induk Siswa Nasional (NISN)
- Masukkan Nomor Induk Siswa Nasional (NISN)
- Apabila data NISN benar, data yang digunakan untuk login berupa username dan password akan muncul
- Buka laman website PPDB online https://ppdb.makassarkota.go.id/
- Klik tombol “daftar” pada bagian sebelah kanan atas website
- Lakukan login menggunakan username dan password yang sudah didapatkan dari sekolah
- Masukkan kode captcha
- Pastikan bahwa data yang sudah diisikan sudah benar. Apabila ditemukan kesalahan pengisian data, siswa dapat memperbaikinya dengan mengganti langsung data
- Apabila data sudah sesuai, pilih menu “pendaftaran PPDB” pada bagian atas halaman
- Klik tombol “mendaftar” pada bagian dalam kotak zonasi
- Pilih sekolah yang akan dituju oleh siswa
- Lanjutkan dengan memilih sekolah kedua dengan cara yang sama seperti memilih sekolah pertama
- Apabila siswa sudah memilih sekolah, akan muncul pilihan mengunggah dokumen yang diperlukan
- Klik “unggah akta kelahiran atau surat keterangan lahir”, kemudian pilih berkas yang akan diunggah
- Klik “unggah kartu keluarga”, kemudian pilih berkas yang akan diunggah
- Pilih sekolah swasta apabila dokumen sudah lengkap
- Masukkan dua sekolah swasta yang dituju
- Klik “Selesai” jika sudah menyelesaikan pilihan pertama
- Lanjutkan dengan pemilihan sekolah swasta kedua
- Kembali ke pilihan sekolah negeri untuk menyelesaikan pendaftaran
- Klik tombol hijau “Selesaikan pendaftaran” pada bagian bawah halaman
- Klik “OK”
- Cetak bukti pendaftaran melalui tombol yang ada di bawah
- Siswa sudah menyelesaikan tahapan pendaftaran
Tata Cara Registrasi PPDB Online Makassar 2024 Jalur Zonasi SMP
- Buka laman website PPDB online https://ppdb.makassarkota.go.id/
- Klik tombol “daftar” pada bagian tengah website
- Klik “ingin mendaftar SMP” dengan logo warna biru
- Klik “Ya” jika pendaftar sudah mempunyai Nomor Induk Siswa Nasional (NISN)
- Masukkan Nomor Induk Siswa Nasional (NISN)
- Apabila data NISN benar, data yang digunakan untuk login berupa username dan password akan muncul
- Buka laman website PPDB online https://ppdb.makassarkota.go.id/
- Klik tombol “daftar” pada bagian sebelah kanan atas website
- Lakukan login menggunakan username dan password yang sudah didapatkan dari sekolah
- Masukkan kode captcha
- Pastikan bahwa data yang sudah diisikan sudah benar. Apabila ditemukan kesalahan pengisian data, siswa dapat memperbaikinya dengan mengganti langsung data
- Apabila data sudah sesuai, pilih menu “pendaftaran PPDB” pada bagian atas halaman
- Klik tombol “mendaftar” pada bagian dalam kotak zonasi
- Pilih sekolah yang akan dituju oleh siswa
- Lanjutkan dengan memilih sekolah kedua dengan cara yang sama seperti memilih sekolah pertama
- Apabila siswa sudah memilih sekolah, akan muncul pilihan mengunggah dokumen yang diperlukan
- Klik “unggah akta kelahiran atau surat keterangan lahir”, kemudian pilih berkas yang akan diunggah
- Klik “unggah kartu keluarga”, kemudian pilih berkas yang akan diunggah
- Pilih sekolah swasta apabila dokumen sudah lengkap
- Masukkan dua sekolah swasta yang dituju
- Klik “Selesai” jika sudah menyelesaikan pilihan pertama
- Lanjutkan dengan pemilihan sekolah swasta kedua
- Kembali ke pilihan sekolah negeri untuk menyelesaikan pendaftaran
- Klik tombol hijau “Selesaikan pendaftaran” pada bagian bawah halaman
- Klik “OK”
- Cetak bukti pendaftaran melalui tombol yang ada di bawah
- Siswa sudah menyelesaikan tahapan pendaftaran
Link Pengumuman PPDB Makassar Jalur Zonasi 2024
Status kelulusan PPDB Jalur Zonasi di Makassar akan dilaksanakan sekitar akhir Juni 2024. Adapun link yang dapat dituju adalah https://ppdb.makassarkota.go.id/.
Cara Mengecek Pengumuman Hasil PPDB Makassar Jalur Zonasi 2024
Secara umum, cara mengecek status pengumuman kelulusan pendaftar pada jalur zonasi di Makassar dapat diakses lewat link https://ppdb.makassarkota.go.id/.
Kamu bisa mencari menu “pengumuman”, kemudian memilih jenjang studi dan jalur pendaftaran serta kabupaten dan kota.
Setelah itu, akan muncul sekolah yang dituju dan hasil seleksi PPDB. Apabila kamu mengalami kesulitan saat mengakses pengumuman, hubungi CP atau media sosial terkait.
Penutup
Demikian informasi terkait pengumuman hasil PPDB Makassar jalur zonasi 2024, link dan cara cek yang perlu kamu ketahui.
Pastikan bahwa kuota atau paket datamu mencukupi saat akan mengakses link pengumuman hasil PPDB Makassar 2024.
Jika kamu berasal dari wilayah yang jaraknya cukup jauh dari sekolah, tidak perlu khawatir dengan keterlambatan saat masuk sekolah.
Sudah ada aplikasi kost terbaik Mamikos untuk membantumu mendapatkan tempat tinggal sementara di Makassar. Jadi, kamu bisa menjalani studi dengan tenang. Segera download aplikasinya, ya!
FAQ
PPDB Negeri 2024 dibuka sekitar bulan Mei hingga Juli 2024.
PPDB Sulsel 2024 dibuka mulai tanggal 20 Mei 2024.
Pendaftaran SMA Negeri 1 Makassar sekitar bulan Juni 2024.
PPDB SMA Surabaya 2024 dibuka mulai tanggal 10 – 11 Juni 2024 untuk tahap I.
Ya, PPDB 2024 ada jalur zonasi.
Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu: