Rincian Biaya Kuliah UMS 2024 Tiap Program Studi Lengkap

Bagi kamu yang ingin kuliah di Universitas Muhammadiyah Surakarta wajib tahu rincian biaya kuliah UMS 2024. Yuk, baca info lengkapnya di bawah ini!

26 Mei 2024 Lili Y

Fakultas dan Program Studi Universitas Muhammadiyah Surakarta

Bagi kamu yang ingin kuliah di Universitas Muhammadiyah Surakarta, apakah kamu sudah menentukan program studi yang ingin kamu ambil?

Nah supaya dapat membantumu menentukan program studi yang ingin kamu ambil, di bawah ini adalah fakultas dan program studi yang disediakan oleh UMS.

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)

1. Program Studi Pend. Akuntansi

2. Program Studi Pend. Kewarganegaraan

3. Program Studi Pend. Bahasa dan Sastra Indonesia

4. Program Studi Program Studi Pend. Bahasa Inggris

5. Program Studi Pend. Matematika

6. Program Studi Pend. Biologi

7. Program Studi Pend. Guru Sekolah Dasar (PGSD)

8. Program Studi Pend. Anak Usia Dini (PAUD)

9. Program Studi Pend. Geografi

10. Program Studi Pend. Teknik Informatika

11. Program Studi Pend. Olahraga

Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB)

1. Program Studi Manajemen

2. Program Studi Akuntansi

3. Program Studi Ekonomi Pembangunan

Fakultas Hukum (FH)

1. Program Studi Ilmu Hukum

Fakultas Teknik (FT)

1. Program Studi Teknik Mesin

2. Program Studi Teknik Sipil

3. Program Studi Teknik Elektro

4. Program Studi Arsitektur

5. Program Studi Teknik Kimia

6. Program Studi Teknik Industri

Fakultas Farmasi (FF)

1. Program Studi Farmasi

Fakultas Psikologi (FP)

1. Program Studi Psikologi

Fakultas Geografi (FG)

1. Program Studi Geografi

2. Program Studi Fakultas Agama Islam (FAI)

3. Program Studi Pendidikan Agama Islam

4. Program Studi Hukum Ekonomi Syariah

5. Program Studi Ilmu Al-Quran dan Tafsir

Fakultas Ilmu Kesehatan (FIK)

1. Program Studi Keperawatan

2. Program Studi Ilmu Gizi

3. Program Studi Kesehatan Masyarakat

4. Program Studi Fisioterapi

Fakultas Kedokteran (FK)

1. Program Studi Kedokteran

Fakultas Kedokteran Gigi (FKG)

1. Program Studi Pendidikan Dokter Gigi

Fakultas Komunikasi dan Informatika (FKI)

1. Program Studi Ilmu Komunikasi

2. Program Studi Teknik Informatika

Program Magister (S2)

1. Magister Pendidikan Agama Islam (Unggul)

2. Magister Hukum Ekonomi Syariah (Unggul)

3. Magister Ilmu Hukum (Unggul)

4. Magister Manajemen (Unggul)

5. Magister Akuntansi (B)

6. Magister Administrasi Pendidikan (Unggul)

7. Magister Pendidikan Bahasa Indonesia (Unggul)

8. Magister Pendidikan Bahasa Inggris (Baik Sekali)

9. Magister Pendidikan Dasar (Unggul)

10. Magister Psikologi (Baik Sekali)

11. Magister Farmasi (Unggul)

12. Magister Teknik Sipil (Unggul)

13. Magister Teknik Mesin (Unggul)

14. Magister Teknik Kimia (B)

15. Magister Informatika (Akreditasi Minimal)

16. Magister Administrasi Rumah Sakit (Akreditasi Minimal)

17. Magister Pendidikan Matematika (Akreditasi Minimal)

18. Magister Keperawatan (Akreditasi Minimal)

Close