Rumah Adat dan Asal Provinsinya yang Tepat Adalah? Cek Berikut Ini

Jawaban rumah adat dan asal provinsinya yang tepat adalah dapat dilihat dari ciri khas masyarakat atau sukunya. Rumah adat sendiri adalah bangunan dibangun dengan cara yang sama serta turun temurun tanpa adanya perubahan sama sekali.

Jadi tidak heran, setiap bangunan tradisional sekilas terlihat sangat mirip dari mulai ukuran juga bentuknya. Indonesia memiliki keberagaman budaya baik dari barat maupun timur, walaupun di beberapa wilayah adatnya sudah mulai memudar.

Tetapi masih banyak daerah yang masih menjaga kelestarian adat istiadatnya warisan dari leluhur mereka. Setiap provinsi pastinya memiliki rumah adatnya masing-masing dengan ciri khasnya berbeda-beda. Berikut ini kami akan menjelaskan bangunan tradisional serta asalnya provinsi tepat.

Rumah Adat dan Asal Provinsinya yang Tepat Adalah?

Rumah adat biasanya dibangun sesuai dengan perilaku dan adat masing-masing daerah atau provinsi di Indonesia. Untuk mengetahui lebih lanjut inilah daftar dari bangunan tradisional asal provinsinya tepat.

1. Tongkonan Berasal Toraja

Tongkonan merupakan bangunan khas asal Toraja Provinsi Sulawesi Selatan, bisa digunakan sebagai tempat tinggal, menunjukan kekuasaan adat, dan juga sebagai bukti perkembangan kehidupan sosial budaya masyarakat Toraja.

Tongkonan memiliki arti duduk, tempat istimewa untuk para leluhur dan menjadi tempat pertemuan keluarga. Tongkonan juga biasanya difungsi untuk melaksanakan ritual adat bersama-sama.

2. Joglo Berasal Yogyakarta

Joglo merupakan bangunan khas yang memiliki keunikannya sendiri, joglo memiliki struktur bangunan estetik serta khas tetapi juga modern. Sehingga desain joglo tidak pernah ketinggalan zaman.

3. Rumah Gadang Berasal Sumatera Barat

Gadang berasal dari suku Minangkabau, Sumatera Barat kerap disebut juga gonjong atau bagonjong. Hal tersebut karena Gadang memiliki bentuk atap yang bergonjong runcing menjulang ke atas.

4. Lamin Berasal Kalimantan Timur

Rumah adat dan asal provinsinya yang tepat adalah Lamin Asal Kalimantan Timur. Lamin merupakan sebutan bangunan miliki suku daya etnis Benuaq, Kalimantan Timur. Lamin berbentuk panggung dengan panjang sekitar 300 m, lebar 15 m juga tinggi 3 m.

Lamin biasanya dihuni oleh banyak kepala keluarga dari 25 sampai 30 kepala keluarga dan bahkan bisa mencapai 100 orang dalam satu bangunan. Kayu digunakan untuk membuat bangunan ini adalah kayu jenis ulin.

Mengenal rumah tradisional beserta provinsinya merupakan salah satu bentuk upaya melestarikan kebudayaan di Indonesia agar tetap dikenal oleh anak muda. Rumah adat dan asal provinsinya yang tepat adalah Asal Kalimantan Timur yaitu Lamin.


Klik dan dapatkan info kost di dekatmu:

Kost Jogja Harga Murah

Kost Jakarta Harga Murah

Kost Bandung Harga Murah

Kost Denpasar Bali Harga Murah

Kost Surabaya Harga Murah

Kost Semarang Harga Murah

Kost Malang Harga Murah

Kost Solo Harga Murah

Kost Bekasi Harga Murah

Kost Medan Harga Murah