Salah Satu Keuntungan Jaringan Komputer Menggunakan Topologi Bus Adalah
Salah satu keuntungan jaringan komputer menggunakan topologi bus adalah? – Untuk menjawab pertanyaan tersebut ketahuilah bahwa topologi jaringan merupakan bentuk dari sebuah jaringan komputer.
Di dalamnya terdapat berbagai jenis topologi. Namun hanya terdapat tiga jenis topologi yang biasanya digunakan. Tiga jenis topologi tersebut ada topologi ring, topologi bus dan topologi star.
Secara umum topologi bus tersebut digunakan pada perusahaan berskala kecil. Alasannya adalah topologi jenis ini mempunyai karakteristik yang bisa Anda kendalikan. Perlu Anda ketahui bahwa topologi ini mempunyai kabel tunggal.
Sedangkan untuk kabel yang terbentang mempunyai fungsi untuk backbone ataupun kabel utama yang ada pada jaringan topologi tersebut. Jenis kabel yang digunakan pada topologi bus tersebut adalah kabel jenis coaxial.
Salah Satu Keuntungan Jaringan Komputer Menggunakan Topologi Bus Adalah, Ini Jawabannya
Sebelum menjawab tentang apa saja keuntungan yang didapatkan ketika menggunakan jaringan komputer berupa topologi bus tersebut, ketahuilah bahwa yang dimaksud dengan topologi bus merupakan jenis topologi pada jaringan komputer menggunakan kabel tunggal sebagai media transmisi.
Penggunaan topologi ini bertujuan untuk memudahkan koneksi antara client dengan server yang terdapat dalam satu jaringan.
Keuntungan topologi jenis bus adalah mudah dan sederhana. Sebuah topologi yang mempunyai tampilan sederhana merupakan hal yang wajar apabila dari segi instalasinya tergolong mudah.
Bagi Anda yang baru pertama kali atau masih awam menggunakan jaringan ini tidak akan merasa kesulitan ketika ingin menggunakannya. Selain itu, keuntungan dari topologi bus juga mempunyai pesan yang unik.
Lebih tepatnya sama seperti dengan interior kendaraan bus. Jika dibandingkan dengan desain yang lainnya yang satu ini sangat unik.
Apalagi pada bagian layout-nya juga tergolong sederhana. Paling penting lagi jenis topologi yang satu ini tidak membutuhkan banyak biaya.
Jaringan yang satu ini mempunyai biaya yang tidak terlalu mahal ketika Anda ingin menggunakan. Alasannya adalah karena tidak membutuhkan kabel ataupun komponen lainnya dalam jumlah banyak.
Mudah untuk Dikembangkan
Keunggulan lain dari penggunaan topologi bus adalah mudah untuk dikembangkan. Jadi tidak hanya jadi topologi yang unik dan sederhana.
Tetapi juga tidak akan mengganggu pada perangkat jaringan yang lain meskipun sudah terhubung. Paling penting lagi adalah tidak berpengaruh pada perangkat lain.
Dengan demikian itu meskipun pada perangkat lain terjadi kerusakan, Anda tidak perlu merasa khawatir saat menggunakan jaringan ini.
Satu lagi, keuntungan jaringan komputer menggunakan topologi bus adalah tidak membutuhkan hardware.
Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu: