Contoh Soal PAT Fisika Kelas 10 Semester 2 dan Jawabannya 2023
Kalau kamu duduk di kelas 10 dan hendak menghadapi PAT Fisika, sebaiknya kamu mencoba mengerjakan soal-soal di sini..
3. Mula-mula sebuah benda bergerak dengan kecepatan 6 ms-1 kemudian dipercepat menjadi 8 ms-1, ternyata jarak yang ditempuh sudah sejauh 42 meter. Lama dari percepatan benda tersebut adalah …
A. 4,5 detik
B. 6 detik
C. 2,5 detik
D. 2 detik
E. 3 detik
Jawaban: B
4. Jika sebuah benda yang ada di permukaan bumi dipindah ke planet Mars, di bawah ini yang tidak mengalami adanya perubahan adalah …
A. Energi potensial
B. Massa dan berat benda
C. Potensi gravitasi pada benda
D. Massa benda
E. Berat benda
Jawaban: D
5. Ada sebuah balok besi dengan berat 40 N. Balok besi tersebut dibawa ke planet A yang mempunyai massa 5 kali massa bumi dan diameternya 2 kali diameter bumi. Berat balok di planet A adalah …
A. 50 N
B. 17 N
C. 80 N
D. 100N
E. 8 N
Jawaban: A
Nah, itulah beberapa contoh soal PAT Fisika kelas 10 semester 2 dan jawabannya 2023. Kamu bisa lebih mudah belajar dengan latihan soal.

Advertisement
Kamu juga bisa lebih siap dalam menghadapi ujian karena sudah terbiasa dengan latihan soal.
Contoh soal PAT Fisika Kelas 10 Semester 2 Bagian 2
Contoh soal PAT Fisika kelas 10 semester 2 beserta kunci jawabannya 2023 berikut ini juga akan menambah materi yang bisa kamu pelajari. Berikut ini contoh soalnya.
6. Kecepatan dari sebuah benda yang bergerak selaras sederhana adalah …
A. tidak saling tergantung pada frekuensi getaran
B. terbesar pada saat simpangan terkecil
C. tetap besarnya
D. tidak tergantung terhadap periode getaran
E. terbesar ketika simpangan terbesar
Jawaban: B
7. Besaran pokok panjang bisa diturunkan menjadi ….
A. Luas dan volume
B. Volume dan daya
C. Volume dan kuat arus listrik
D. Tinggi dan kecepatan
E. Luas dan tegangan
Jawaban: E
8. Sebuah pipa dengan bentuk silinder berongga dengan diameter 1,6 mm dan diameter luar 2,1 mm. Alat yang tepat digunakan untuk mengukur diameter dalam pipa tersebut adalah ….
- Jangka Sorong
- Mistar
- Altimeter
- Amperemeter
- Mikrometer
Jawaban: E
9. Sebuah partikel bergerak ke barat sejauh 8 cm lalu belok ke selatan sejauh 6 cm. Kemudian partikel kembali ke timur sejauh 16 cm. berapakah Jarak dan perpindahan partikel tersebut?
A. 15 cm dan 10 cm
B. 30 cm dan 20 cm
C. 16 cm dan 14 cm
D. 15 cm dan 14 cm
E. 30 cm dan 10 cm
Jawaban: E