17 Soal PPPK Operator Layanan Operasional beserta Kunci Jawabannya untuk Referensi Belajar

Apakah kamu juga menjadi peserta dari seleksi PPPK? Simak apa saja soal PPPK Operator Layanan Operasional pada artikel berikut ini.

08 November 2024 Fatma

17 Soal PPPK Operator Layanan Operasional beserta Kunci Jawabannya untuk Referensi Belajar โ€“ Seleksi PPPK kembali dibuka pada tahun 2024 ini dan antusiasme dari para peserta begitu tinggi untuk bisa mengubah statusnya menjadi pegawai.

Dalam proses untuk bisa dinyatakan lolos PPPK, termasuk juga untuk jabatan Operator Layanan Operasional, kamu perlu menjalani banyak tes. Supaya kamu bisa mendapatkan skor yang begitu tinggi, pastinya perlu mempersiapkan diri dengan baik untuk bisa menjawab soalnya.

Kamu bisa latihan untuk mengerjakan tes ini dengan mengerjakan berbagai contoh soal PPPK Operator Layanan Operasional yang ada. Yuk, semangat latihan dengan mengerjakan contoh soal yang ada!๐Ÿ˜Š๐Ÿ“

Kumpulan Contoh Soal PPPK Operator Layanan Operasional dan Jawabannya

Kumpulan Contoh Soal PPPK Operator Layanan Operasional dan Jawabannya
unsplash.com/@cgower

Buat kamu yang mengikuti seleksi PPPK, terutama untuk posisi Operator Layanan Operasional, pastinya merasa bahwa perlu untuk bisa mempersiapkan diri dengan baik. Apalagi dengan tujuan supaya bisa lolos dan diterima menjadi pegawai pemerintah.

Ada banyak cara yang bisa kamu lakukan untuk mempersiapkan dalam menghadapi seleksi PPPK tersebut. Salah satunya yaitu dengan membaca materi yang nantinya akan diujikan dan ditanyakan pada saat tahapan tes.

Selain itu, kamu juga bisa mempersiapkan diri untuk tes tersebut dengan cara mengerjakan soal PPPK Operator Layanan Operasional yang ada. Contoh soal ini bisa membantu kamu untuk semakin mendapatkan pemahaman akan materi yang ada.

Berikut ini merupakan kumpulan dari beberapa soal PPPK Operator Layanan Operasional beserta jawabannya yang benar.

Soal 1

Seorang operator memiliki tugas untuk bisa mengurus beberapa sarana yang ada di kantor. Berikut ini yang merupakan sarana yang harus diurus tersebut, kecuali yaituโ€ฆ

A. Ruang rapat
B. Komputer
C. Scanner
D, ATK atau Alat Tulis Kantor

Soal 2

Sebagai seorang petugas operasional yang ditugaskan pada bagian pengemudi dari kendaraan dinas, berikut ini tugas yang tidak termasuk ke dalam tugas pengemudi dari kendaraan dinas tersebut diantaranyaโ€ฆ

A. Menjadi pengemudi dari kendaraan dinas dan/atau operasional
B. Menggunakan kendaraan dinas untuk kebutuhan ke luar daerah tanpa tugas dari atasan
C. Melakukan pencatatan atas kondisi dari kendaraan dinas
D. Melakukan pembersihan kendaraan dinas sebelum dan setelah digunakan

Close