Contoh Soal PTS/UTS Tema 7 Kelas 4 Semester 2 dan Jawabannya

Jika kamu sedang mencari contoh soal PTS/UTS sebagai persiapan menghadapi ujian semester genap. Maka kamu harus menyimak artikel ini hingga selesai.

26 Januari 2023 Zuly Kristanto

Soal Nomor 14

Tokoh yang mencanangkan pembangunan jalan Anyer-Panarukan adalah

a. Van den Moelen

b. Thomas Raffles

c. Daendles

d. Peter Van Boch

Kunci Jawaban C

Soal Nomor 15

Sistem kerja paksa yang dilakukan pada masa kependudukan Jepang disebut

a. romusha

b. kerja rodi

c. tanam paksa

d. seinendan

Kunci Jawaban A

Soal Nomor 16

Siapakah nama tokoh yang mengetik teks Proklamasi

a. Ir Soekarno

b. Muhammad Hatta

c. Sukani

d. Sayuti Melik

Kunci Jawaban D

Soal Nomor 17

Gaya apakah yang menyebabkan semua benda jatuh ke bawah…

a. gaya tolak

b. gaya gravitasi

c. gaya pegas

d. gaya sentipedal

Kunci Jawaban B

Soal Nomor 18

Gaya dapat menyebabkan benda yang semula diam menjadi bergerak. Contoh yang tepat untuk pernyataan ini adalah…

a. mobil-mobilan yang ditarik

b. penjaga gawang yang menangkap bola

c. kertas yang dibakar hingga jadi abu

d. bohlam lampu yang menyala setelah dialiri listrik

Kunci Jawaban A

Soal Nomor 19

Benda-benda di bawah ini dapat ditarik magnet kecuali….

a. baut

b. paku

c. isi staples

d. penghapus

Kunci Jawaban D

Soal Nomor 20

Contoh penggunaan sifat magnet dalam kehidupan sehari-hari adalah

a. mesin tetas telur

b. rem pada sepeda motor

c. katrol untuk menimba air

d. hiasan pada pintu kulkas

Kunci Jawaban D

Contoh Soal PTS/UTS Tema 7 Kelas 4 Semester 2, 21-30

Soal Nomor 21

Nama tokoh yang merancang lambang Garuda Pancasila adalah …..

a. Ir. Soekarno

b. Sultan Hamengku Buwana IX

c. Sultan Hamid

d. Muhammad Hatta

Kunci Jawaban C

Soal Nomor 22

Sikap yang harus kita lakukan kepada bahasa daerah adalah….

a. melupakannya

b. mengabaikannya

c. mencatatnya

d. melestarikannya

Kunci Jawaban D

Soal Nomor 23

Apakah sebutan yang tepat untuk sebutan lagu yang sangat cepat

a. adante

b. presto

c. moderante

d. vivace

Kunci Jawaban B

Soal Nomor 24

Pola lantai yang dipakai dalam pertunjukan tari Bali adalah….

a. diagonal

b. vertikal

c. menyamping

d. melingkar

Kunci Jawaban D

Close