10 Universitas Keperawatan Negeri di Indonesia yang Populer

10 Universitas Keperawatan Negeri di Indonesia yang Populer – Saat ini universitas keperawatan negeri di Indonesia susah banyak, kondisi tersebut membuat kamu bingung bukan? Menentukan mana yang bagus dan tidak.

Kondisi tersebut wajar adanya, karena prospek dari perawat sendiri sangat bagus. Bidang kesehatan hampir setiap tahun membutuhkan tenaga untuk proses regenerasi.

Selain itu, perkembangan rumah sakit saat ini sangat pesat, selalu saja ada yang baru. Kalau tidak, mereka pasti mengembangkannya agar lebih banyak pasien tertangani.

Kondisi inilah yang membuat kampus keperawatan sekarang tumbuh pesat. Hampir diberbagai kota tersedia, lalu mana saja yang dapat dijadikan rekomendasi?

Universitas Keperawatan Negeri di Indonesia

pexels.com/@george-pak

Sebelum menentukan mau mendaftar di kampus mana, kamu harus tahu terlebih dulu mengenai semuanya. Termasuk, fasilitas, sarana dan prasarana, serta para alumninya.

Dengan begini, kamu bisa menentukan bagaimana kualitas pendidikan mereka. Walau universitasnya sudah terkenal, tetapi belum tentu jurusan tersebut terbaik disana.

Contohnya seperti ini, di perguruan tinggi A kualitas pendidikan bagus sayangnya, ada program studi baru, misalnya saja keperawatan, kalau begini bagaimana?

Apakah Perguruan Tinggi tersebut sudah bisa disebut memiliki program study keperawatan terbaik? Pasti bukan, karena belum ada yang mampu membuktikannya.

Berbeda cerita, bila prodi tersebut sudah 5 tahu dan mampu menciptakan lulusan terbaik hingga diterima di berbagai rumah sakit besar. Apakah bisa juga dibilang bagus?

Rasanya belum, tetapi ada satu poin penting yang membuat kamu mempertimbangkan, apakah mau mendaftar atau tidak. Oleh karena itu, simak pembahasannya di bawah ini

1. Kampus Jurusan Keperawatan Negeri Airlangga

Universitas keperawatan negeri di Indonesia pertama adalah Airlangga yang mampu mendapatkan predikat A. Artinya kualitas pendidikan tersebut cukup bagus.

Hal tersebut dapat terlihat dari berbagai materi kuliah yang diberikan kepada para mahasiswanya. Dimana, mereka dibekali ilmu untuk memahami seluk-beluk perawat,

Bukan hanya sebagai profesi saja, melainkan jiwa dan mentalnya harus sama. Bukan hanya untuk diri sendiri serta keluarga melainkan tetangga hingga orang lain.

Tujuan utamanya adalah menciptakan tingkat kesehatan dengan derajat yang sudah ditentukan. Sehingga, mencapai taraf hidup yang berkualitas.

Universitas keperawatan negeri di Indonesia ini perlu waktu 4 tahun menyelesaikan pendidikan, sehingga mendapatkan gelar S,Kep. Selanjutnya, kamu harus tambah 1 tahun lagi.

Agar mendapatkan gelar profesi sebagai Ners. Jadi secara keseluruhan apabila lancar, kamu butuh waktu 5 tahun. Waktu yang cukup lama, namun hasilnya sangat memuaskan.

2. Kampus Jurusan Keperawatan Negeri Padjajaran

Universitas keperawatan negeri di Indonesia berikutnya adalah Padjajaran, konon katanya menjadi salah satu fakultas keperawatan paling tua nomor dua di Indonesia.

Apakah hal ini sudah menunjukkan bahwa, sarana pendidikan mereka bagus? Bila dilihat dari peminatnya cukup tinggi, serta berbagai prospek kerjanya kampus ini di pertimbangkan.

Menariknya, mereka sudah menerapkan bantuan teknologi sebagai bagian dari materinya. Tidak heran bila kualitas lulusannya memang nomor satu, karena mengikuti perkembangan.

Universitas keperawatan negeri di Indonesia menawarkan berbagai ilmu, bukan hanya untuk orang dewasa saja. Perawatan terhadap anak, lansia, mental, hingga jalan tersedia.

Semua hadir secara lengkap sehingga, prospek kerja setelah lulus tersebut dapat terpenuhi. Bahkan, penawarannya bukan main, hampir seluruh rumah sakit rata-rata menerimanya.

Kelengkapan Perguruan tinggi Padjajaran memberikan ilmu tersebut membuat lulusannya mendapatkan kesempatan luas. Banyak profesi bisa jadi jalan kamu meraih sukses.

3. Kampus Jurusan Keperawatan Negeri Diponegoro

Universitas keperawatan negeri di Indonesia selanjutnya adalah Diponegoro, Semarang. Menariknya menempuh pendidikan disini, penerapan ilmunya cukup luas.

Bukan hanya seputar perawat saja, melainkan ada biologi, anatomi, biokimia, fisika, serta fisiologi. Dengan ilmu tersebut kamu mempunyai banyak kesempatan.

Beberapa mahasiswanya bahkan, mampu mecapai luar negeri. Bisa juga lulusannya diterima di lingkungan pemerintahan seperti TNI atau pelayanan kesehatan lainnya.

Universitas keperawatan negeri di Indonesia ini mempunyai fasilitas, sarana dan prasarana sangat lengkap. Ruang laborat mereka sudah cukup canggih dan mengikuti perkembangan.

Dengan begini, semua penyampaian materinya mampu memberikan peluang kamu berkembang lebih jauh lagi. Bukan hanya sekedar perawat tetapi, bisa lebih dari itu.

Perguruan Tinggi Diponegoro ini juga mengadakan kerja sama, demi meningkatkan kemampuan mahasiswanya. Sehingga, saat mereka terjun bisa paham dan mengerti.

4. Kampus Jurusan Keperawatan Negeri Sriwijaya

Universitas keperawatan negeri di Indonesia ini mempunyai penilaian A menjadi pertanda bahwa kualitasnya sudah bagus dan memenuhi standar untuk di rekomendasikan.

Fasilitas serta sarana dan prasarananya cukup lengkap dan memadai. Tidak heran bila lulusannya selalu mendapatkan tempat di berbagai rumah sakit ternama.

Menarik kuliah disini adalah seluruh materinya mudah dipahami hal ini disebabkan dosen pengajar berkualitas. Mereka paham benar apa yang harus dilakukan dalam mendidik.

Contohnya, saat ada materi yang sulit untuk dipahami, mereka memberikan contoh hingga memberikan petunjuk secara langsung. Kondisi ini membuat mahasiswa paham bukan?

Tidak heran bila universitas keperawatan negeri di Indonesia ini cukup diminati oleh semua orang tua. Lulusannya benar-benar berkompeten dan siap merawat semua orang.

5. Kampus Jurusan Keperawatan Negeri Sumatera Utara

Perguruan tinggi Sumatera Utara menjadi rekomendasi selanjutnya. Dimana, mereka mempunyai berbagai materi yang membentuk kamu menjadi seorang perawat terbaik.

Kondisi tersebut bisa terjadi karena, metode pembelajarannya cukup lengkap. Mulai dari teori dari berbagai pakar perawatan internasional sampai penggunaan teknologi.

Universitas keperawatan negeri di Indonesia ini benar-benar mempersiapkan mahasiswanya menjadi perawat handal dan siap memberikan semua ilmunya demi kesehatan mereka.

Menariknya lagi, pihak perguruan tinggi juga mendorong mahasiswa untuk berpikiran kritis dan mampu memberikan problem solving terbaik.

Contohnya, jika ada pasien dengan berbagai keadaan yang membuat sulit untuk berjalan. Mereka memberikan pelayanan dan perawatan dengan menghadirkan kursi roda.

Bisa juga solusi lain sehingga, memberikan kenyamanan bagi pasien. Semua pengalaman dari Dosen ternama juga akan diberikan lengkap.

Universitas keperawatan negeri di Indonesia ini memang memiliki standar tinggi, untuk mahasiswanya, sehingga mereka sudah siap dan tidak mengecewakan almamater.

6. Kampus Jurusan Keperawatan Negeri Syarif Hidayatullah

Perguruan tinggi Islam Negeri Syarif Haidayatullah bisa menjadi rekomendasi lainnya, terutama bagi umat muslim, sehingga ilmu dan ibadahnya bisa berjalan bersama.

Mereka menerapkan pendidikan perawat berbasis islam. Jadi, ilmu perawatan menurut islam seperti apa akan diberikan disini, mempunyai tenaga dosen berkualitas.

Siap berbagai pengalaman kepada para mahasiswanya mengenai ilmu serta langkah dalam menjalankan profesi tersebut. Hal ini menjadi bekal terbaik bagi mahasiswanya.

Karena, mereka sudah tahu dulu apa yang harus dilakukan, serta berbagai permasalahan yang akan terjadi. Untuk kedepannya, pengalaman ini sangat dibutuhkan.

Universitas keperawatan negeri di Indonesia mempunyai sarana dan prasarana cukup lengkap. Bisa dimanfaatkan sebagai penunjang menjadikan mereka perawat yang siap.

Artinya, mampu bekerja sesuai tuntutan rumah sakit, contohnya, harus siap mendapatkan tugas berat dan dikirim untuk program bantuan.

7. Jurusan Keperawatan Universitas Negeri Indonesia

Universitas Indonesia menjadi salah satu kampus terbaik dalam memberikan semua ilmu pengetahuannya mengenai dunia keperawatan dengan standar tinggi.

Kemampuan lulusan mereka memang mampu bersaing bukan hanya di dalam negeri saja, melainkan luar negeri juga. Inilah alasan banyak orang tua memilihnya dibandingkan lainnya.

Universitas keperawatan negeri di Indonesia ini sudah didukung dengan saranan dan prasarana memadai. Fasilitasnya sangat lengkap sehingga, mahasiswa tidak perlu takut.

Semua ilmu disajikan secara penuh, bukan hanya setengah-setengah begitu saja. Dengan begini kualitas lulusannya tidak perlu diragukan lagi, sudah pasti bagus dan handal.

Apalagi, berbagai dosen berpengalaman membuat mahasiswanya sangat terampil dan mampu memberikan problem solving dari semua masalah cukup cerdas.

Mereka juga menerapkan program pendidik 4 tahun untuk mendapatkan gelar S, Kep. Selanjutnya tambah lagi 1 tahun. Agar mahasiswanya bisa mendapatkan sertifikat profesi.

Pendidikan bagus yang diterapkan oleh Universitas Indonesia juga bisa dilihat dari penilaian akreditasi yang diberikan, dimana mereka mendapatkan A dan terus dipertahankan.

8. Kampus Jurusan Keperawatan Negeri Hassanuddin

Universitas keperawatan negeri di Indonesia berikutnya adalah perguruan tinggi Hassanuddin. Prospek kedepannya cukup bagus, tidak heran banyak peminatnya.

Mereka memang menggarap serius prodi ini, Jadi, seluruh materi kuliahnya bukan hanya mengerti masalah perawat. Melainkan, seluruh standart service yang ada tinggi.

Universitas Hasaanuddin sudah bekerja sama dengan berbagai rumah sakit besar. Jadi, semua mahasiswa bisa mengambil ilmu banyak dari sana.

Mencetak lulusan tinggi menjadi salah satu perhatian khusus. Karena, mereka juga paham bahwa, kebutuhannya sangat penting, maka kompetensinya juga harus terjaga.

Menariknya lagi, setiap tahun jajaran dosen selalu memberikan cara serta langkah berbeda sebagai bagian dari inovasi agar mahasiswanya mengerti apa arah tujuannya.

Dengan semua sarana tersebut rasanya menjadi sebuah pemilihan tepat andai saja kamu ingin masuk perguruan ini. Karena, mempunyai masa depan cerah di bidang keperawatan.

9. Kampus Jurusan Keperawatan Negeri Andalas

Universitas keperawatan negeri di Indonesia ini mempunyai jaringan cukup banyak serta kerjasama antar rumah sakit. Jumlahnya tidak terhingga, membuat mereka layak dilirik.

Kompetensi yang diberikan memang di atas rata-rata, bergaya internasional sehingga setelah lulus dari sini, kamu sudah bisa menjadi seorang mahasiswa kelas A.

Untuk bekerja melayani masyarakat sudah benar-benar siap. Tidak heran hampir semua alumninya diterima di rumah sakit populer. Inilah dukungan penuh kampus ke mahasiswanya.

Bukan hanya sekedar ilmu pengetahuan saja melainkan pengalaman dari para dosen pengajar yang siap membaginya. Dengan begini kamu akan paham bagaimana menjadi perawat.

Harus diakui pekerjaan tersebut berat dan membutuhkan tingkat ketelitian tinggi. Tidak heran nantinya lulusan ini akan terkesan profesional dan mampu menyelesaikan masalahnya.

Apalagi, biaya kuliahnya cukup terjangkau, membuat banyak peminatnya walau sayang kuota penerima sedikit. Jadi, kamu harus berkompetisi untuk mendapatkan satu kursi.

10. Kampus Jurusan Keperawatan Negeri Brawijaya

Terakhir ada Universitas Brawijaya yang juga menghadirkan prodi ini. Mereka cukup menarik karena, semua materinya disampaikan dengan cara yang berbeda dan menyenangkan.

Sehingga, mahasiswa sendiri tidak terlalu terbebani tetapi, mampu mengerti apa yang harus dilakukan terutama, saat berada dalam kondisi kurang baik.

Problem solving ini terus dipelajari dan dibangun sejak awal. Sarana dan Prasarana mereka sangat lengkap dan memadai, tidak heran bila menjadi favorit semua orang tua.

Biaya kuliahnya juga terjangkau, selalu itu mereka mempunyai dosen berkompeten. Apa yang disampaikan bisa menjadi pelajaran mahasiswa agar mudah diterima di rumah sakit besar.

Perlu diketahui, memilih jurusan keperawatan memang menyenangkan. Karena, kamu akan bertemu berbagai orang serta banyak karakter.

Oleh karena itu, bukan hanya ilmu pengetahuan saja, melainkan mental dan emosi juga harus tahu. Jadi, sosok perawat bukan hanya pintar, tetapi mampu memberi perhatian.

Dengan begini pasien lebih cepat sehat. Oleh karena itu, usahakan memilih universitas keperawatan negeri di Indonesia paling tepat agar kompetensi kamu ikut meningkat.


Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu:

Kost Dekat UGM Jogja

Kost Dekat UNPAD Jatinangor

Kost Dekat UNDIP Semarang

Kost Dekat UI Depok

Kost Dekat UB Malang

Kost Dekat Unnes Semarang

Kost Dekat UMY Jogja

Kost Dekat UNY Jogja

Kost Dekat UNS Solo

Kost Dekat ITB Bandung

Kost Dekat UMS Solo

Kost Dekat ITS Surabaya

Kost Dekat Unesa Surabaya

Kost Dekat UNAIR Surabaya

Kost Dekat UIN Jakarta