16 Universitas yang Ada Jurusan Sistem Informasi, Ada di Kota Mana Aja?

Di Indonesia, ada cukup banyak universitas yang memiliki Jurusan Sistem Informasi. Bagi kamu yang ingin berkuliah dengan jurusan ini, ketahui 16 universitas di Indonesia yang memiliki Jurusan Sistem Informasi yuk!

28 April 2024 M Ansor

Bagaimana Prospek Kerja Jurusan Sistem Informasi?

Bagi kamu yang ingin memasuki jurusan ini maka jangan khawatir dengan prospek kerja yang akan kamu dapatkan ke depannya karena akan ada banyak sekali kesempatan yang terbuka bagi kamu sarjana Jurusan Sistem Informasi.

Jurusan Sistem Informasi memiliki prospek kerja yang cukup luas, kamu dapat memasuki berbagai industri seperti bekerja di perusahaan hingga instansi pemerintahan.

Ada banyak posisi pekerjaan yang bisa kamu dapatkan mulai dari System Analyst, Business Analyst, Software Developer, Security Analyst, Database Administrator, Network Administrator, ERP Consultant, Pustakawan, dan masih banyak lagi.

Kamu dapat memilih salah satu diantaranya yang sesuai dengan minat dan bakatmu. Yang jelas semua posisi pekerjaan tersebut dapat memberikan jenjang karir yang cemerlang, lho! bagaimana, apakah kamu tertarik untuk bekerja pada salah satu bidang pekerjaan Jurusan Sistem Informasi tersebut?

Close