61 Jurusan Sepi Peminat SNMPTN UNILA, UI, IPB, UNEJ dan UNP Untuk Acuan 2022
61 Jurusan sepi peminat SNMPTN UNILA, UI, IPB, UNEJ dan UNP untuk acuan 2022 – Referensi jurusan sepi peminat di kampus-kampus Indonesia diperlukan calon mahasiswa baru melalui jalur SNMPTN. Dengan mengetahui jurusan tersebut, peluang masuk dan diterima akan semakin besar.
Jurusan Sepi Peminat di UNILA, UI, IPB, UNEJ dan UNP untuk SNMPTN 2022
Daftar Isi
- Jurusan Sepi Peminat di UNILA, UI, IPB, UNEJ dan UNP untuk SNMPTN 2022
- 1. Jurusan Sepi Peminat di UNILA untuk SNMPTN 2022
- 2. Jurusan Sepi Peminat di UI untuk SNMPTN 2022
- 3. Jurusan Sepi Peminat di IPB untuk SNMPTN 2022
- 4. Jurusan Sepi Peminat di UNEJ untuk SNMPTN 2022
- 5. Jurusan Sepi Peminat di UNP untuk SNMPTN 2022
Daftar Isi
- Jurusan Sepi Peminat di UNILA, UI, IPB, UNEJ dan UNP untuk SNMPTN 2022
- 1. Jurusan Sepi Peminat di UNILA untuk SNMPTN 2022
- 2. Jurusan Sepi Peminat di UI untuk SNMPTN 2022
- 3. Jurusan Sepi Peminat di IPB untuk SNMPTN 2022
- 4. Jurusan Sepi Peminat di UNEJ untuk SNMPTN 2022
- 5. Jurusan Sepi Peminat di UNP untuk SNMPTN 2022
Apakah kamu ingin masuk ke salah satu kampus favorit di Indonesia? Untuk bisa masuk ke suatu Perguruan Tinggi melalui jalur SNMPTN, diperlukan tips dan trik agar lulus seleksi.
Cara pertama yang dapat kamu lakukan agar bisa lulus SNMPTN 2022 adalah memaksimalkan nilai rapor. Dengan nilai rapor yang tinggi, kamu bisa bersaing dengan siswa sekolah menengah lainnya di jurusan yang kamu inginkan.
Cara kedua yang bisa kamu lakukan untuk memperbesar peluang diterima di suatu jurusan lewat SNMPTN 2022 adalah memilih jurusan yang mempunyai sedikit peminat. Pada artikel ini, Mamikos akan membahas jurusan yang sepi peminat di UNILA, UI, IPB, UNEJ dan UNP.
1. Jurusan Sepi Peminat di UNILA untuk SNMPTN 2022
UNILA atau Universitas Lampung terdapat di pulau Sumatera, tepatnya di Jalan Prof. Dr. Ir. Sumantri Brojonegoro 1 Gedong Meneng, Rajabasa, Bandar Lampung. Jika kamu ingin masuk ke UNILA melalui jalur SNMPTN 2022, referensi jurusan yang kurang diminati berikut bisa menjadi pertimbangan:
- Jurusan Sumberdaya Akuatik
Daya tampung (2021): 25
Jumlah peminat (2020): 28 - Jurusan Ilmu Kelautan
Daya tampung (2021): 20
Jumlah peminat (2020): 66 - Jurusan Nutrisi dan Teknologi Pakan Ternak
Daya tampung (2021): 34
Jumlah peminat (2020): 72 - Jurusan Biologi Terapan
Daya tampung (2021): 38
Jumlah peminat (2020): 78 - Jurusan Teknik Geofisika
Daya tampung (2021): 50
Jumlah peminat (2020): 78 - Jurusan Pendidikan Fisika
Daya tampung (2021): 51
Jumlah peminat (2020): 80 - Jurusan Fisika
Daya tampung (2021): 55
Jumlah peminat (2020): 81 - Jurusan Pendidikan Teknik Mesin
Daya tampung (2021): 35
Jumlah peminat (2020): 194 - Jurusan Proteksi Tanaman
Daya tampung (2021): 22
Jumlah peminat (2020): 92 - Jurusan Bahasa Prancis
Daya tampung (2021): 31
Jumlah peminat (2020): 50 - Jurusan Pendidikan Musik
Daya tampung (2021): 25
Jumlah peminat (2020): 45 - Jurusan Pendidikan Tari
Daya tampung (2021): 38
Jumlah peminat (2020): 76
2. Jurusan Sepi Peminat di UI untuk SNMPTN 2022
Kampus Universitas Indonesia pastinya akan diserbu calon mahasiswa baru, apalagi UI termasuk salah satu kampus terbaik di tanah air. Untuk memperbesar peluang masuk UI, jurusan sepi peminat yang bisa kamu pertimbangkan kelompok Soshum dan kelompok Saintek.
- Jurusan Geofisika
Daya tampung (2021): 12
Jumlah peminat (2020): 160 - Jurusan Geologi
Daya tampung (2021): 12
Jumlah peminat (2020): 194 - Jurusan Kesehatan Lingkungan
Daya tampung (2021): 12
Jumlah peminat (2020): 199 - Jurusan Teknik Biomedis
Daya tampung (2021): 8
Jumlah peminat (2020): 182 - Jurusan Teknik Perkapalan
Daya tampung (2021): 12
Jumlah peminat (2020): 152 - Jurusan Sastra Belanda
Daya tampung (2021): 6
Jumlah peminat (2020): 136 - Jurusan Sastra Cina
Daya tampung (2021): 8
Jumlah peminat (2020): 141 - Jurusan Sastra Daerah untuk Sastra Jawa
Daya tampung (2021): 15
Jumlah peminat (2020): 74 - Jurusan Sastra Prancis
Daya tampung (2021): 6
Jumlah peminat (2020): 139 - Jurusan Sastra Rusia
Daya tampung (2021): 14
Jumlah peminat (2020): 106
Jumlah peminat yang sedikit di UI untuk referensi SNMPTN 2022 tersebut memang masih mencapai ratusan. Namun, jika kamu bandingkan dengan jurusan lainnya, ada yang peminatnya mencapai ribuan.
3. Jurusan Sepi Peminat di IPB untuk SNMPTN 2022
Kampus Institut Pertanian Bogor (IPB) juga banyak diminati para pendaftar SNMPTN. Jika ingin diterima di IPB melalui SNMPTN 2022, ketahui jurusan yang sepi peminat berdasarkan data tahun sebelumnya ini.
- Jurusan Ekonomi Syariah
Daya tampung (2021): 34
Jumlah peminat (2020): 84 - Jurusan Teknologi dan Manajemen Perikanan Budidaya
Daya tampung (2021): 48
Jumlah peminat (2020): 374 - Jurusan Teknologi Hasil Hutan
Daya tampung (2021): 34
Jumlah peminat (2020): 323 - Jurusan Manajemen Sumberdaya Perairan
Daya tampung (2021): 38
Jumlah peminat (2020): 319 - Jurusan Proteksi Tanaman
Daya tampung (2021): 38
Jumlah peminat (2020): 315 - Jurusan Teknologi Hasil Perairan
Daya tampung (2021): 38
Jumlah peminat (2020): 293 - Jurusan Teknologi Produksi Ternak
Daya tampung (2021): 40
Jumlah peminat (2020): 281 - Jurusan Teknologi Hasil Ternak
Daya tampung (2021): 32
Jumlah peminat (2020): 266 - Jurusan Fisika
Daya tampung (2021): 40
Jumlah peminat (2020): 235 - Jurusan Teknologi dan Manajemen Perikanan Tangkap
Daya tampung (2021): 38
Jumlah peminat (2020): 234
4. Jurusan Sepi Peminat di UNEJ untuk SNMPTN 2022
Universitas Jember menjadi pilihan para calon mahasiswa yang berasal dari pulau Jawa untuk melanjutkan studinya. Di kampus tersebut, ada beberapa jurusan kuliah yang kurang diminati sebagai referensi pendaftaran SNMPTN 2022.
- Jurusan Ilmu Tanah
Jumlah peminat (2020): 68 - Jurusan Proteksi Tanaman
Jumlah peminat (2020): 69 - Jurusan Fisika
Jumlah peminat (2020): 102 - Jurusan Teknik Perminyakan
Jumlah peminat (2020): 123 - Jurusan Teknik Kimia
Jumlah peminat (2020): 172 - Jurusan Kimia
Jumlah peminat (2020): 158 - Jurusan Agronomi
Jumlah peminat (2020): 152 - Jurusan Peternakan
Jumlah peminat (2020): 98 - Jurusan Teknik Pertambangan
Jumlah peminat (2020): 147 - Jurusan Ekonomi Syariah
Jumlah peminat (2020): 71 - Jurusan Pendidikan Luar Sekolah
Jumlah peminat (2020): 88 - Jurusan Pendidikan Ekonomi
Jumlah peminat (2020): 258 - Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Jumlah peminat (2020): 136 - Jurusan Ekonomi Syariah
Jumlah peminat (2020): 214 - Jurusan Pendidikan Sejarah
Jumlah peminat (2020): 225
5. Jurusan Sepi Peminat di UNP untuk SNMPTN 2022
Jurusan sepi peminat untuk kamu yang ingin kuliah di Universitas Negeri Padang (UNP) bisa dipilih saat SNMPTN 2022. Berikut ini referensi jurusan yang kurang diminati di UNP.
- Jurusan Ilmu Keolahragaan
Jumlah peminat (2020): 15 - Jurusan Pendidikan Teknik Elektronika
Jumlah peminat (2020): 87 - Jurusan Fisika
Jumlah peminat (2020): 97 - Jurusan Pendidikan Teknik Bangunan
Jumlah peminat (2020): 72 - Jurusan Pendidikan Fisika
Jumlah peminat (2020): 212 - Jurusan Pendidikan Teknik Mesin
Jumlah peminat (2020): 117 - Jurusan Pendidikan Musik
Jumlah peminat (2020): 27 - Jurusan Pendidikan Tari
Jumlah peminat (2020): 29 - Jurusan Pendidikan Seni Rupa
Jumlah peminat (2020): 66 - Jurusan Pendidikan Bahasa Jepang
Jumlah peminat (2020): 84 - Jurusan Pendidikan Sendratasik
Jumlah peminat (2020): 115 - Jurusan Pendidikan Luar Sekolah
Jumlah peminat (2020): 140 - Jurusan Pendidikan Geografi
Jumlah peminat (2020): 382 - Jurusan Pendidikan Ekonomi
Jumlah peminat (2020): 287
Demikian informasi 61 jurusan sepi peminat SNMPTN UNILA, UI, IPB, UNEJ dan UNP untuk acuan 2022 yang perlu kamu ketahui. Referensi jurusan tersebut akan membantu kamu yang masih bingung dengan jurusan tujuan, tetapi ingin diterima.
Saran Mamikos, selagi masih ada waktu untuk mempersiapkan pendatftaran SNMPTN 2022, lakukan analisis suatu jurusan selengkap mungkin. Hindari memilih suatu jurusan hanya karena meniru teman atau karena asal memilih saja.
Nantinya kamu akan menjalani kuliah di jurusan pilihanmu selama beberapa tahun. Bahkan, kariermu setelah lulus juga akan dipengaruhi jurusan yang kamu milih. Tentukan pilihan jurusanmu dengan baik melalui SNMPTN agar tidak menyesal di kemudian hari. Semoga bermanfaat.
Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu: