Usaha Rumah Makan Merupakan Contoh Kegiatan Ekonomi yang Menghasilkan?

Usaha Rumah Makan Merupakan Contoh Kegiatan Ekonomi yang Menghasilkan? – Usaha rumah makan merupakan contoh kegiatan ekonomi yang menghasilkan cukup uang.

Namun, masih banyak pula yang bingung menentukan usaha ini termasuk dalam kegiatan produksi, konsumsi, atau distribusi.

Contoh Kegiatan Ekonomi yang Menghasilkan pada Usaha Rumah Makan

Pada dasarnya usaha rumah makan merupakan contoh kegiatan ekonomi yang menghasilkan ketiga kegiatan tersebut. Untuk penjelasan selengkapnya bisa kamu simak di bawah ini:

1. Usaha Rumah Makan Dalam Produksi

Usaha rumah makan merupakan contoh kegiatan ekonomi yang menghasilkan aktivitas produksi karena disini bahan mentah kamu olah menjadi makanan matang atau siap santap.

Rumah makan umumnya memiliki juru masak yang membantu meracik bumbu. Mereka juga bertugas memasak bahan mentah hingga menjadi makanan jadi dan siap untuk dijualbelikan.

Kegiatan awal rumah makan bermula dari membeli bahan baku, mencuci, mengolah, menyajikannya ke pelanggan.

Olahan makanan bisa sangat bervariasi mulai dari makanan rumahan, nusantara hingga internasional.

2. Usaha Rumah Makan Dalam Distribusi

Jenis kegiatan ini juga ikut ambil bagian dalam distribusi. Usaha rumah makan merupakan contoh kegiatan ekonomi yang menghasilkan layanan pengiriman makanan ke konsumen.

Ada banyak rumah makan yang menyediakan layanan delivery order. Selain menyediakan makanan, juga mampu mengantarkan langsung ke konsumen yang memesan.

3. Usaha Rumah Makan Dalam Konsumsi

Terakhir, usaha rumah makan merupakan contoh kegiatan ekonomi yang menghasilkan kegiatan konsumsi.

Kenapa dapat dikatakan demikian sebab pelanggan juga bisa menikmati makanan di tempat.

Dalam mengkonsumsi makanan tersebut di lokasi ada pula pembeli yang rela mengeluarkan biaya lebih untuk reservasi.

Ada pula yang tak berbiaya tergantung seberapa besar rumah makan yang kamu kelola.

Rumah makan sendiri tergolong usaha menengah dan berskala besar. Jenis jasa pangan ini mampu memakai sebagian atau seluruh bangunan permanen.

Kesimpulan

Rumah makan memiliki skala menengah dan besar yang menyajikan makanan untuk umum baik dengan peralatan untuk pembuatan maupun penyimpanannya. Rumah makan termasuk dalam bidang jasa pangan.

Usaha rumah makan merupakan contoh kegiatan ekonomi yang menghasilkan makanan jadi, melakukan pendistribusian makanan serta menyediakan lahan untuk mengkonsumsi produk jadinya.


Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu:

Kost Dekat UGM Jogja

Kost Dekat UNPAD Jatinangor

Kost Dekat UNDIP Semarang

Kost Dekat UI Depok

Kost Dekat UB Malang

Kost Dekat Unnes Semarang

Kost Dekat UMY Jogja

Kost Dekat UNY Jogja

Kost Dekat UNS Solo

Kost Dekat ITB Bandung

Kost Dekat UMS Solo

Kost Dekat ITS Surabaya

Kost Dekat Unesa Surabaya

Kost Dekat UNAIR Surabaya

Kost Dekat UIN Jakarta