Blimbing adalah salah satu nama kecamatan yang berada di sisi utara di Malang, Jawa Timur. Kecamatan ini satu stasiun kereta api dari tiga stasiun kereta api di Kota Malang ini. Stasiun kereta api ini bernama Stasiun Blimbing. Letak stasiun ini berada di ujung utara Kota Malang.
Kecamatan Blimbing mempunyai fasilitas terminal penghubung antara kota bernama Terminal Arjosari. Di terminal ini juga sudah dibangun flyover atau sering disebut jembatan layang untuk mengurangi kemacetan di daerah itu. Untuk sarana kesehatan Kecamatan Blimbing mempunyai tiga Rumah Sakit diantaranya adalah Rumah Sakit Lavalattedi jalan WR Supratman, Rumah Sakit Persada Hospital di Jalan Panji Suroso, dan Rumah Sakit Manu Husada di Jalan Sultan Agung.
Di barat Stasiun blimbing pada Jalan Borobudur No.33 juga dijumpai Pasar Blimbing. Pada sisi barat pasar juga terdapat perguruan tinggi dengan nama Universitas Widyagama Malang. Selain Universitas Widyagama Malang juga terdapat perguruan tinggi lain seperti STIE Malangkucecwara dan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan. Pusat perbelanjaan Modern yang ada di kecamatan ini bernama Plaza Araya di Jalan Blimbing Indah Megah No 2A
Untuk kota besar seperti Malang, masyarakat dari luar daerah seringkali kebingungan mencari tempat tinggal sementara yang aman dan nyaman. Di kota Malang Bagian Utara ini merupakan salah satu lokasi yang tepat bagi Anda untuk menjelajah kota malang dari beberapa potensi wisata yang ada di dalamnya. Oleh karena itu, gunakan aplikasi Mamikos yang bisa diunduh di playstore maupun appstore untuk menemukan berbagai jenis kost di Malang, seperti kost AC Malang, kost putra Malang, atau kost putri Malang murah.
Kost Putra Malang - Kost Putri Malang - Kost Pasutri Malang - Kost Bebas Malang - Kost Campur Malang - Kost Kamar Mandi Dalam Malang - Kost AC Malang - Kost Wifi Malang - Kost Harian Malang - Kost Mingguan Malang - Kost Bulanan Malang - Kost Tahunan Malang - Kost Eksklusif Malang - Kost Mewah Malang