BG Junction Mall Surabaya yaitu sebuah mall di kota Surabaya tepatnya ada di Jl. Bubutan No.1-7, Bubutan, Kec. Bubutan, Kota Surabaya, Jawa Timur. Sebagai kota metropolitan, Surabaya sangat cocok dijadikan tempat tujuan perantauan untuk bekerja, sekolah maupun kuliah.
Merantau ke luar kota menuntut kamu untuk hidup lebih mandiri dan kreatif dalam mengatur segala hal. Salah satu yang paling penting untuk kamu siapkan sejak memutuskan pergi ke Surabaya adalah mempertimbangkan tempat tinggal.
Surabaya bukan saja dijadikan sebagai tujuan untuk bekerja, tapi juga ibu kota Provinsi Jawa Timur ini merupakan kota pelajar. Sehingga tak heran jika di sini ada banyak hunian model kos dengan varian harga serta fasilitas.
Kost dekat BG Junction Mall Surabaya Murah dan Sekitarnya misalnya, merupakan salah satu alternatif tempat tinggal bagi para perantau dari luar kota.
Biaya kost di Surabaya rata-rata berkisar 500 ribuan per bulan untuk sejenis kos sederhana. Sedangkan kost kamar mandi dalam Surabaya rata-rata mulai dari 700 ribuan per bulan.
Mencari kost di dekat pusat perbelanjaan besar seperti BG Junction tentu akan memberikanmu kemudahan dalam menjangkau pusat kebutuhan pokok. Baik untuk memenuhu akomodasi harian atau sekedar mencari tempat untuk hangout.
Cara mencari kost di dekat BG Junction Mall ini sangatlah mudah karena cukup menjamur. Sekitar 2,9 km dari mall, kamu bisa temukan salah satu kost putri bebas 24 jam Surabaya yang disewakan dengan harga terjangkau.
Lokasi mall yang sangat mudah diakses ini tentu akan memudahkan siapapun menjangkaunya. Para penyewa kos-kosan di sekitar pusat perbelanjaan tersebut begitu variatif seperti mahasiswa, para pekerja, atau sejumlah pasangan suami istri.
Selain kost di lingkungan pusat perbelanjaan seperti BG Junction Mall ini, berikut kami berikan sejumlah rekomendasi kos lain yang banyak dicari, di antaranya:
Memilih kost di dekat BG Junction Mall Surabaya merupakan keputusan yang tepat karena lokasinya strategis. Namun, jika ingin mendapatkan kost yang tepat terkadang tidak mudah.
Ada banyak hal yang harus disiapkan seperti budget, mengetahui fasilitas, peraturan bayar sewa kost, keamanan lingkungan, akses di sekitar kost, kebersihan hingga peraturan kost.
Pilih tipe kost sesuai dengan kebutuhan apakah kost putri, putra atau campur. Jangan lupa untuk menyiapkan perbotan pribadi mulai dari pakaian, alat makan, alat mandi, kebersihan, obat-obatan dan lain-lain. Untuk memudahkan pencarian gunakan aplikasi Mamikos.
BG Junction Mall Surabaya terletak di pusat keramaian kota sehingga akan memberikan kemudahan kepada setiap perantau yang memilih tempat tinggal di sekitar tempat belanja modern tersebut.
Sekitar 9,3 km dari BG Junction terdapat salah satu pusat perguruan tinggi populer yaitu Universitas Dr Soetomo. Oleh sebab itu kami pun merekomendasikan Kost Dekat Universitas Dr Soetomo Surabaya ini untuk para mahasiswa atau Anda yang bekerja di kampus tersebut memilih hunian yang dekat dengan kampus. Jika tak mendapatkan kos yang tepat di dekat universitas di Surabaya tersebut, solusinya bisa pilih kost di sekitar BG Junction Mall.
Beberapa kampus yang lokasinya tidak terlalu jauh dari BG Junction Mall Surabaya di antaranya Kampus B Universitas Airlangga, Universitas Narotama, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya, Universitas Katolik Widya Mandala, Universitas Muhammadiyah Surabaya, Kampus 3 Trawas Universitas Surabaya, Akademi Ilmu Perbankan, Universitas Wijaya Kusuma Surabaya, dan lain-lain.
Sedangkan, sejumlah pusat transportasi umum yang ada di dekat mall di antaranya Terminal Jembatan Merah Plaza sekitar 3,6 km, Terminal Bus Pasar Turi sekitar 4 km, Terminal Bus Sidotopo sekitar 4,6 km, Terminal Bratang sekitar 9,1 km, Terminal Joyoboyo sekitar 7,7 km dan Terminal Wonokromo sekitar 8,2 km.
Memilih kost di dekat BG Junction Mall Surabaya, selain mudah mengakses pusat perbelanjaa, kamu pun bisa menemukan beragam sarana dan prasarana untuk kebutuhan sehari-hari.
Di antaranya aneka rumah makan, tempat ibadaha, pertokoan, perhotelan, pom bensin, kos-kosan, mini market, pusat kesehatan dan sebagainya. Di antara sejumlah tempat umum tersebut yang bisa kamu jumpai, yaitu Kantor Bank BTN, Dealer Mobil, Apotek Mitra Farma, Masjid Nurul Falah, Warung Makan Lontong Balap Pak Gendut, Pasar Blauran Baru, Toko alat Musik, Restoran Jawa dan lain-lain. Untuk area populer lain di dekat BG Junction Mall Surabaya, kami rekomendasikan sejumlah destinasi wisata atau tempat penting lain seperti:
Lokasi mall mudah sekali diakses dengan berbagai kendaraan, baik pribadi ataupun umum. Sarana angkutan umum di Surabaya sangatlah lengkap mulai dari jalur darat, udara dan laut.
Berbagai Terminal yang dapat kamu jumpai sebagai salah satu pusat angkutan umum di antaranya Terminal Purabaya, Terminal Tambak atau populer dengan nama Terminal Osowolangun.
Sedangkan, terminal dalam kota yakni Joyoboyo, Bratang, dan Jembatan Merah. Di antara sejumlah angkutan umum darat yang bisa digunakan untuk mobilisasi warga sekitar yakni ojek, taksi, bus kota, bus tingkat, MRT, Suroboyo Bus. Untuk perjalanan ke luar kota melalui jalur darat bisa gunakan kereta api atau bus AKAP.
Adapun sarana angkutan umum udara dan laut yang dilayani oleh Kota Surabaya yaitu Pelabuhan Tanjung Perak dan Bandar Udara Internasional Juanda. Salah satu angkutan umum dalam kota yang menjadi andalan warga adalah Suroboyo Bus dan berikut rutenya:
Mencari kost di era digital tak akan lagi menemukan kesulitan. Melakukan survey, selain mengunjungi langsung alamat kost, kamu bisa lalui dengan cara praktis yakni menggunakan aplikasi kost daring.
Selama ini telah banyak para pencari kost di Surabaya ataupun di kota-kota lain memanfaatkan aplikasi digital untuk memudahkan pencarian. Jika sering berselancar di dunia maya atau menggunakan media sosial, tentu akan cepat menemukan iklan kos-kosan.
Terkadang dari sekian banyaknya tawaran kost, masih saja kebingungan memilih tempat yang cocok. Oleh sebab itu kami rekomendasikan Mamikos sebagai aplikasi kost terbaik, terpercaya dan akurat.
Data di Mamikos selalu terbaru dan kamu bisa menghungi CS selama 24 jam. Terkait survey online, Mamikos pun menyediakan sarana untuk menghubungi pemilik kost langsung melalui fitur Chatroom. Mencari kost di Mamikos memungkinkanmu mendapatkan kost berdasarkan area, kota, kampus, halte hingga stasiun.
Mengoperasikan Mamikos dapat melalui aplikasi pada smartphone IOS dan Android, atau kamu pun dapat mengakses situs resmi mamikos.com. Pencarian kost di seluruh tanah air akan lebih tepat jika menggunakan filter lanjutan seperti tipe kost, jangka waktusewa, rentang harga, fasilitas dan lainnya.
Di Mamikos, kamu bisa menyimpan kost favorit jika sewaktu-waktu ingin dilihat kembali dan tentunya dengan cara memilih ikon hati yang ada di halaman info kost.
Mamikos, selain menyediakan iklan kos-kosan terdapat deretan hunian vertikal atau biasa dikenal dengan sebutan apartemen. Di Surabaya, keberadaan apartemen begitu menjamur dan kini banyak sekali peminatnya.
Misalnya saja sewa apartemen harian Surabaya yang banyak dijadikan alternatif penginapan selain hotel, untuk wisatawan atau mereka yang tengah memiliki kepentingan tertentu di Surabaya. Kini, Mamikos hadir dengan fitur terbarunya untuk memudahkan calon penyewa yang akan pesan kamar kost.
Kamu juga bisa menemukan kost di daerah Surabaya lainnya, seperti Kost Dekat ITS Surabaya, Kost Dekat Majid Agung Al-Akbar, dan masih banyak lagi.
Kost Putra Surabaya - Kost Putri Surabaya - Kost Pasutri Surabaya - Kost Bebas Surabaya - Kost Campur Surabaya - Kost Kamar Mandi Dalam Surabaya - Kost AC Surabaya - Kost Wifi Surabaya - Kost Harian Surabaya - Kost Mingguan Surabaya - Kost Bulanan Surabaya - Kost Tahunan Surabaya - Kost Eksklusif Surabaya - Kost Mewah Surabaya