Apa Itu Class Meeting? Sebagai Kegiatan Seru Sehabis Ujian Sekolah beserta Tujuannya
Setelah semua kegiatan belajar berakhir di akhir semester, maka tibalah class meeting, kegiatan seru yang melibatkan semua siswa di sekolah. Apa itu class meeting? Cari tahu di sini!
8. Mengarang
Ide lomba untuk class meeting yang terakhir adalah mengarang. Prosedurnya pun gampang sekali.
Semua peserta tinggal dikasih rules seperti minimal jumlah kata, tema, dan deadline kapan harus mengumpulkannya.

Advertisement
Guru bahasa indonesia dan inggris menjadi juri yang tepat untuk perlombaan mengarang.
Kesimpulan
Class meeting diadakan untuk mengisi jam kosong setelah melakukan PAS. Semua siswa bisa ikut lomba sesuai dengan minatnya. Tujuan dan manfaat dari class meeting akan dirasakan oleh siswa, guru, dan juga sekolah.
Mulai dari munculnya talenta tersembunyi hingga terjalinnya kekompakan kelas adalah salah satu manfaat dari class meeting.