Contoh Analytical Exposition Text tentang Corona dan Kesehatan Mental

Kamu bisa memilih contoh analytical exposition text tentang corona dan kesehatan mental dengan tema pembahasan paling sesuai untuk dijadikan referensi.

18 Oktober 2022 Ikki Riskiana

Contoh Analytical Exposition Text tentang Corona dan Kesehatan Mental –
Kamu bisa menemukan analytical exposition ini di karya ilmiah, jurnal, artikel koran, pamflet dan masih banyak lainnya.

Analytical exposition adalah jenis naskah bahasa Inggris yang berisi tentang pandangan penulis terkait sebuah isu atau permasalahan tertentu. 

Sifat teksnya argumentatif, sehingga tidak heran bila mengandung beragam argumen pendukung. Untuk ulasan selengkapnya, yuk simak ulasan berikut!

Inilah Tujuan Pembuatan Teks Analytical Exposition 

Contoh Analytical Exposition Text tentang Corona dan Kesehatan Mental
https://www.freepik.com/author/rawpixel-com

Sebelum beralih ke contoh analytical exposition text tentang corona dan kesehatan mental, apakah kamu sudah tahu tujuan pembuatan teks jenis ini?

Setiap tulisan yang dibuat tentu memiliki tujuan, termasuk analytical exposition.

Jenis teks ini memiliki tujuan utama meyakinkan kepada para pembaca bahwa peristiwa, topik yang diangkat oleh penulis penting dibahas dan diperhatikan.

Biasanya teks ini mengandung beberapa argumen sebagai pendukung ide pokok.

Tentu saja argumen yang relevan dan memiliki tujuan sama. Walaupun jenis naskah ini terdengar asing, tapi sebenarnya kerap dijumpai.

Hanya saja banyak yang tidak menyadari bahwa contoh analytical exposition text tentang corona dan kesehatan mental tersebut merupakan analytical.

Pentingnya Memahami Beberapa Struktur Analytical Exposition

Sangat penting memahami struktur teks analytical exposition. Dengan mengetahui strukturnya, akan lebih memudahkan kamu saat melakukan penyusunan kalimat.

Sebab, menjadi lebih tahu apa yang hendak dituliskan dan mau dibawa ke arah mana pembahasannya.

Ketika mencermati contoh analytical exposition text tentang corona dan kesehatan mental, tidak terlepas dari struktur ini. Supaya tidak keliru dalam membuat naskah, perhatikan strukturnya sebagai berikut.

1. Thesis

Bagian awal paragraf merupakan thesis, isinya adalah topik utama dari isi tulisan yang dibuat.

Pada bagian ini penulis akan mengungkapkan alasan yang menjadi latar belakang mengapa topik permasalahan tersebut diambil.

2. Arguments

Bagian kedua, arguments, di mana penulis bebas mengutarakan pendapatnya.

Tentu saja pendapat yang disampaikan masih berhubungan dengan topik utama pembahasan. Secara umum, akan ada lebih dari satu opini.

Terutama pada contoh analytical exposition text tentang corona dan kesehatan mental yang memiliki jumlah kata cukup panjang.

Tujuannya supaya pembaca semakin percaya dan yakin bahwa topik pembahasan tersebut sifatnya sangat penting.

Ketika pencantuman argumen pendukung tidak berhubungan satu sama lain, akan membuatnya sulit dipahami oleh pembaca. Jadi, inti dari apa yang disampaikan tidak bisa tersampaikan dengan baik.

Close