8 Contoh Kultum Singkat yang Menginspirasi dan Penuh Motivasi tentang Kehidupan
Contoh kultum singkat yang menginspirasi, merupakan sebuah proses penyampaian gagasan kepada khalayak, yang di dalamnya mengandung nilai spiritual.
3. Buat Outline Kultum yang Akan Disampaikan
Jika kamu memberikan kultum, kamu harus membuat garis besar yang mewakili struktur utama pembahasan di setiap teks.
Cara penulisan kultum ini sangat membantu untuk memahami materi kultum dengan lancar sehingga tidak meluas.
Dengan adanya outline ini contoh kultum singkat yang menginspirasi bisa kamu sampaikan dengan lebih sederhana dibanding membaca seluruh teks kultum.
Hal ini hanya akan membuat pendengar merasa bosan untuk mendengarkan kultum yang kamu sampaikan.

Advertisement
4. Menyusun Teks
Sekalipun kultum yang disampaikan dalam waktu singkat, teks kultum tetap harus ditulis dengan benar.
Apalagi bagi seorang pemula yang baru mulai memberikan kultum, karena waktu yang singkat, kamu harus dapat memanfaatkannya secara optimal untuk menyampaikan materi.
Kesimpulan
Contoh kultum singkat yang menginspirasi serta berbagai tata cara untuk membuatnya memang sangat membantu. Apalagi, di bulan Ramadhan suci penuh rahmat seperti saat ini.
Tausiyah singkat bertujuan untuk membuat waktu lebih efektif dan efisien, sehingga proses peribadatan jauh lebih sakral dan khidmat.
Perlu kita perhatikan, dalam membuat kultum yang menyentuh hati, maka harus mencari pilihan kata yang tepat sasaran, namun santai saat disampaikan.