Contoh Pidato Persuasif Hari Kemerdekaan untuk Anak SD SMP SMA Singkat dan Menarik
Kamu bisa menjadikan contoh pidato persuasif tentang hari kemerdekaan berikut sebagai acuan dalam membuatnya.
Contoh Pidato Persuasif Hari Kemerdekaan untuk Anak SD SMP SMA Singkat dan Menarik – Jika kamu harus memberikan pidato saat tanggal kemerdekaan, kamu harus belajar lebih banyak lagi tentang contoh pidato persuasif hari kemerdekaan untuk anak SD SMP SMA.
Sebab ada pengertian, tujuan dan cara menyusun yang harus lebih dipahami.
Dengan begitu, kamu akan mudah membuat pidato kemerdekaan karena sudah menguasai tata caranya. Berikut penjelasan tentang pengertian, tujuan, cara menyusun, dan contoh pidatonya.
Pengertian Pidato Persuasif Hari Kemerdekaan
Daftar Isi [hide]

Sebelum belajar lebih lanjut tentang contoh pidato persuasif hari kemerdekaan untuk anak SD SMP SMA, kamu harus tahu apa pengertiannya terlebih dulu.
Pidato persuasif merupakan orasi yang diberikan oleh seseorang pada orang lain dalam jumlah banyak dan tujuannya mengajak.
Namun dalam hal ini, tema yang digunakan adalah tentang hari kemerdekaan.
Jadi, kamu bisa menjelaskan makna dari kemerdekaan itu sendiri, mengajak orang lain agar mengingat dan mengenang pahlawan yang sudah gugur, serta mengajak agar menjaga kemerdekaan ini.
Berdasarkan pengertian ini, mungkin kamu sudah memahami bahwa cara menyampaikan pidatonya adalah dengan suara lantang dan tegas.

Advertisement
Hal ini karena pidatonya bertujuan untuk mengajak sehingga harus ditegaskan agar para pendengar mau mengikutinya.
Selain itu, dalam contoh pidato persuasif hari kemerdekaan untuk anak SD SMP SMA, kamu juga akan melihat bahwa bahasa-bahasa yang digunakan adalah formal.
Mengingat pembahasannya tentang merdeka, maka sudah sewajarnya pidato disampaikan dengan formal.
Selain memahami pengertiannya, kamu juga harus tahu apa saja tujuan dari memberikan jenis pidato ini, sehingga kamu bisa menyampaikan kalimat-kalimat dalam pidatonya dengan baik dan tepat sasaran.
Tujuan Pidato Persuasif Hari Kemerdekaan
Nantinya, dalam contoh pidato persuasif hari kemerdekaan untuk anak SD SMP SMA, mungkin Kamu akan melihat kalimat yang digunakan bersifat mengajak.
Hal ini memang benar, karena tujuan utama teks pidatonya adalah untuk mengajak dan mempengaruhi pendengar.
Jika Kamu belajar bahasa Indonesia, pasti pernah mendengar kata persuasif yang artinya adalah mengajak. Tetapi mengajak dalam hal ini adalah mengajak agar melakukan hal positif.