Contoh Soal PAT Matematika Kelas 8 Semester 2 dan Jawabannya 2023

Agar persiapan kamu lebih matang, kerjakan contoh soal PAT Matematika berikut ini.

25 Mei 2023 Ikki Riskiana

18. Sebuah roda memiliki keliling 220 cm, berapa luas roda tersebut…

a.   3.050 cm

b.   3,850 cm (Rumus L= π x r x r)

c.   1,250 cm

d.   2,400 cm

Jawaban : B

19. Berapa diameter lingkaran, jika memiliki luas 1,256 cm…

a.   35 cm

b.   25 cm

c.   40 cm (Rumus D = 2 x r )

d.   42 cm

Jawaban :  C

20. Sebuah trapesium memiliki titik A(0,0), B (6,0) dan D(2,3). Maka koordinat titip c agar bisa menjadi trapesium sama kaki adalah…

a.   4,3

b.   0,6

c.   3,2

d.   3,4

Jawaban : A

Soal 21 – 23

21. Suatu fungsi dengan rumus f(x) =4-2x⊃2, f (-5) adalah…

a.   54

b.   46

c.   -46

d.   104

Jawaban : C

22. Telah diketahui g : x → x⊃2; – 5x + 4  memiliki domain {-2, -1, 0,1 2} maka daerah hasilnya…

a.   {-2, 0, 4, 10, 18}

b.   {-2, 0, 6, 10, 15}

c.   {-2, 0, 4, 8, 10}

d.   {-2, 0, 6, 8, 18}

Jawaban : A

23.  f(x) = x⊃2; + 2 dan g(x) = 2x + 5 dan f(x) = g(x) maka x adalah…

a.   3 atau 1

b.   3 atau -1

c.   -3 atau 1

d.   -3 atau -1

Jawaban : B

Contoh soal PAT matematika kelas 8 semester 2 dan jawabannya 2023 tersebut bisa kamu pelajari agar lebih mudah untuk mengerjakan soal pas mendatang.

Close