6+ Contoh Soal Permutasi Berulang Dilengkapi Jawabannya Lengkap
Permutasi berulang merupakan salah satu dari 5 jenis permutasi. Untuk mempelajarinya, kamu bisa simak contoh soal permutasi berulang dilengkapi jawabannya berikut ini.
Contoh Soal 6
Berapa jumlah bilangan yang terbentuk dari angka 4,5,6 dan 7, jika nilai dari sejumlah angka tersebut jika ditambahkan yaitu kurang dari 1.000?
Cara penyelesaian dari contoh soal permutasi berulang dilengkapi jawabannya pada soal 6 ini yaitu:
n = 4 (angka 4,5,6, dan 7 terdiri dari 4 bilangan)
r = 4 (angka 1000 terdiri dari 4 bilangan)

Advertisement
Jika menggunakan rumus permutasi berulang seperti yang telah diberikan diatas, maka jawabannya adalah,
Pn = nʳ
P4 = 4⁴
= 4 x 4 x 4 x 4
= 256
Dengan demikian, jumlah bilangan yang bisa dibentuk dari angka 4,5,6 dan angka 7 yang bernilai kurang dari 1.000 yaitu sekitar 256.
Itu dia 6 contoh soal permutasi berulang dilengkapi jawabannya yang bisa kamu pelajari.
Perlu diingat, bahwa untuk menyelesaikan soal-soal permutasi berulang ini, kamu perlu mengingat rumusnya terlebih dahulu. Oleh karena itu, pastikan kamu mencatat dan mengingat rumus tersebut.