Contoh Soal Persamaan Dasar Akuntansi beserta Jawabannya Lengkap
Belajar akuntansi perlu untuk memahami tabel persamaan dasar sebagai hal wajib. Simak penjelasan dan contoh soal persamaan dasar akuntansi di bawah ini.
Kumpulan Contoh Soal Persamaan Dasar Akuntansi dan Jawaban
Setelah memahami prinsip dan rumusnya, saatnya kamu mengasah kemampuan dan memperdalamnya dengan mengerjakan soal.
Banyak menghadapi contoh soal persamaan dasar akuntansi bisa membantu kamu untuk semakin menguasai materinya.
Berikut merupakan contoh soal persamaan dasar akuntansi serta jawabannya yang bisa kamu coba untuk kerjakan terlebih dahulu.
A. Soal
Untuk memperdalam pemahamanmu, perhatikan contoh soal persamaan dasar akuntansi yang diberikan berikut ini.

Advertisement
Pada tanggal 1 Januari 2022, perusahaan C melakukan pengumpulan bukti transaksi untuk kepentingan pembuatan laporan keuangan.
Bukti transaksi tersebut diantaranya:
- Investasi awal yang menjadi uang modal dan dibayarkan secara kontan dari perusahaan C sebesar Rp10.500.000. Di sisi lain, terdapat investasi dalam bentuk peralatan kantor sebesar Rp1.000.000.
- Pengeluaran untuk kepentingan pembayaran sewa gedung selama satu bulan dengan harga sebesar Rp1.100.000.
- Melakukan pembelian untuk perlengkapan dengan kredit seharga Rp900.000 serta peralatan dengan harga Rp1.500.000.
- Mendapatkan pemasukan untuk pendapatan jasa sebesar Rp2.000.000.
- Melakukan pembayaran untuk tagihan listrik selama satu bulan ke depan sebesar Rp250.000.
- Pemilik perusahan C membutuhkan pembayaran dengan mengeluarkan dana perusahaan untuk kepentingan pribadi sebesar Rp200.000.
- Pendapatan masuk sebesar Rp1.250.000.
- Membayar tagihan air sebesar Rp70.000.
- Membayar gaji karyawan sebesar Rp2.500.000.
- Penghasilan masuk sebesar Rp3.000.000.
- Membayar kebutuhan untuk rekening telepon sebesar Rp100.000.
- Penghasilan masuk sebesar Rp2.750.000.
- Perusahaan C membutuhkan pengeluaran untuk kepentingan pribadi sebesar Rp150.000.
Dari data yang diberikan di atas, kamu dapat membuat tabel persamaan dasar akuntansi.
B. Jawaban
Dari contoh soal yang diberikan di atas, berikut merupakan jawaban dengan tabel persamaan dasar yang sudah disusun.

Itu tadi merupakan penjelasan mengenai rumus dan dilengkapi dengan adanya contoh soal persamaan dasar akuntansi beserta jawaban penyelesaiannya.
Melihat penjelasan yang sudah diberikan di atas, kamu bisa mencoba untuk mengerjakan contoh soal lain dan menemukan penyelesaiannya sendiri.
Materi akuntansi merupakan salah satu yang cukup rumit untuk dipahami, tetapi memperbanyak waktu belajar dan fokus bisa membantu kamu untuk menguasai materi ini.
Kamu juga bisa membaca penjelasan mengenai materi akuntansi lainnya yang dibahas di situs blog Mamikos.