30 Contoh Soal TKD Rekrutmen BUMN 2025 dan Kunci Jawabannya untuk Referensi

Persiapkan diri lebih mantap menghadapai TKD Rekrutmen BUMN 2025 dengan contoh soal di artikel ini agar familiar dengan pola dan jenis soalnya!

21 Maret 2025 Uyo Yahya

11. Sebelum pencurian terjadi, Galih sudah di rumah sendirian dan mengunci pintu.

A. Simpulan adalah salah
B. Tidak dapat disimpulkan
C. Simpulan adalah benar

Jawaban: A

12. Baik Galih maupun Ratna, keduanya memiliki masing-masing kunci untuk membuka pintu rumah mereka. 

A. Simpulan adalah salah
B. Tidak dapat disimpulkan
C. Simpulan adalah benar

Jawaban: C

13. Ratna sampai dan membuka pintu pada pukul 15.30.

A. Simpulan adalah salah
B. Simpulan adalah benar
C. Tidak dapat disimpulkan

Jawaban: A

14. Pot bunga terjatuh dari plafon ke veranda depan

A. Simpulan adalah salah
B. Simpulan adalah benar
C. Tidak dapat disimpulkan

Jawaban: C

15. Ratna adalah orang pertama yang menyadari mereka kehilangan ponsel.

A. Tidak dapat disimpulkan
B. Simpulan adalah salah
C. Simpulan adalah benar

Jawaban: B

16. Kata yang tidak memiliki kesamaan dengan kata-kata lainnya di bawah ini adalahโ€ฆ

A. Coto
B. Mie Ayam
C. Soto
D. Lontong
E. Bakso

Jawaban: D

17. Bawang bombay lebih manis daripada bawang merah.
Bawang lebih pedas harganya lebih mahal dan lebih banyak digunakan orang.

A. Bawang bombay tidak banyak disukai orang karena harganya lebih mahal.
B. Bawang bombay harganya lebih murah dan banyak digunakan orang.
C. Bawang bombay banyak digunakan orang meskipun harganya lebih mahal.
D. Bawang bombay banyak dibeli orang karena harganya lebih murah.

Jawaban: C

18. Premis 1: Harga BBM naik, harga bahan pokok naik.
Premis 2: Bahan pokok naik, semua orang sedih.
Kesimpulan yang sah adalah โ€ฆ

A. Bila harga BBM naik, maka semua orang sedih
B. Bila harga BBM tidak naik, maka semua orang sedih
C. Apabila harga BBM tidak naik, maka semua orang bahagia
D. Apabila harga BBM naik, maka semua orang bahagia

Jawaban: A

19. Saat tidak hujan semua orang ke pantai.
Hari ini banyak orang di pantai.

A. Sebagian orang ke pantai atau tidak hujan
B. Hari ini ada badai
C. Sebagian orang suka ke pantai
D. Hari ini tidak hujan

Jawaban: D

20. Warung makan Bakso dan Mie Ayam selalu ramai saat hujan turun.
Hari ini cuacanya cerah.

A. Warung makan Bakso dan Mie Ayam ramai.
B. Semua warung makan Mie Ayam dan Bakso ramai.
C. Jika tidak hujan deras maka warung makan Bakso dan Mie Ayam tidak ramai.
D. Warung makan Bakso dan Mie Ayam tidak ramai.

Jawaban: D

Kumpulan Contoh Soal TKD Rekrutmen BUMN 2025 bagian III

Berikut ini koleksi contoh soal TKD untuk Rekrutmen BUMN 2025 bagian ketiga:

21. Aberasi = โ€ฆ

A. Peleraian
B. Pengelompokan
C. Perkelahian
D. Pengikisan
E. โ€Penyimpangan

Jawaban: E

22. Kisi-kisi = โ€ฆ.

A. Terali
B. Pola kerja
C. Tabel
D. Alat menangkap ikan
E. Alat hitung

Jawaban: A

23. Mudun = โ€ฆ.

A. Problema
B. Naik
C. Referensi
D. Beradab
E. Setuju

Jawaban: D

24. 2, 6, 24, 120, โ€ฆ., 5040

A. 720
D. 567
B. 896
C. 100
E. 554

Jawaban: A

25. 3, 8, 15, 24, 35, โ€ฆ, 63, โ€ฆ.

A. 59 dan 67
B. 48 dan 80
C. 35 dan 65
D. 39 dan 65
E. 44 dan 74

Jawaban: B

26. 2, 7, 14, 23, 34, โ€ฆ, 62, โ€ฆ

A. 47 dan 79
B. 48 dan 89
C. 40 dan 70
D. 42 dan 72
E. 57 dan 82

Jawaban: A

Close